PENUGASAN PENGANTAR KESELAMATAN KERJA (Praktikum I)

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Nama : Yessicha Sienly Thanaya

NIM : R0220128

Prodi : D-4 Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Mata Kuliah : Pengantar Keselamatan Kerja

Dosen Pembimbing : Bapak Arief Zainal, SH, M.Si

TUGAS PENGANTAR KESELAMATAN KERJA


SELASA, 06 OKTOBER 2020 (PRAKTIKUM KE-1)

1. Buatlah soal sendiri-sendiri sebanyak lima soal dari PPT 3 slide 1-15!
a. Contoh dari hazard fisik adalah heat stroke dan heat exhaustion. Apa perbedaan
dari keduanya?
b. Caisson adalah penyakit yang timbul karena adanya tekanan udara tinggi. Apa
penyebabnya?
c. Bagaimana bisa asbes menimbulkan penyakit pernapasan?
d. Apa pentingnya ilmu ergonomi dalam dunia K3?
e. Faktor apa sajakah yang menjadi penyebab adanya stress saat bekerja?

Anda mungkin juga menyukai