Anda di halaman 1dari 2

87

4.3 FORMAT PERENCANAAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

EVALUASI
DIAGNOSIS TUJUAN RENCANA KEGIATAN
INDIKATOR EVALUATOR
PERILAKU Setelah dilakukan tindakan Prevensi Primer Masyarakat 90% masyarakat di
KESEHATAN keperawatan selama 14 kali Manajemen Perilaku memahami akan desa pancoran
CENDERUNG kunjungan diharapkan perilaku Aktivitas-aktivitas pentingnya perilaku dapat mengerti
BERISIKO kesehatan cenderung berisiko 1. Berikan pasien tanggung jawab kesehatan dan tentang kesehatan
dapat teratasi dengan Kriteria terhadap perilaku (sendirian) mengetahui cara
hasil : 2. Berikan pendidikan kesehatan meningkatkan atau
Prevensi Primer tentang bahaya merokok menjaga kesehatan
Pengetahuan perilaku sehat 3. Berikan pendidikan kesehatan
Kriteria Hasil tentang Perilaku Hidup Bersih
1. Praktek gizi yang sehat (5) dan Sehat (PHBS)
2. Manfaat olah raga teratur (5) 4. Kolaborasi dengan masyarakat
3. Strategi mengola stress (5) sekitar untuk kerja bakti
4. Pola tidur- bangun yang membersihkan halaman/
pekarangan dan juga jalan yang
normal (5)
penuh kotoran dan dedaunan
5. Metode keluarga berecana (5) 5. Kolaborasi dengan masyarakat
6. Pemakaian yang aman dari sekitar untuk pembuatan
obat-obatan yang diresepkan tempat cuci tangan
(5) 6. Komunikasi harapan bahwa
7. Pemakaian yang aman dari pasien dapat tetap mengontrol
obat-obatan yang tidak (perilaku)
diresepkan (5) 7. Konsultasi dengan keluarga
8. Strategi untuk menghindari dalam rangka mendapatkan
paparan bahaya lingkungan (informasi) mengenai kondisi
(5) dasar pasien
88

9. Strategi untuk mencgah 8. Tahan diri dari mendebat atau


penyebaran penyakit menular melakukan tawar menawar
(5) (pada pasien) untuk
menetapkan batasan (perilaku)
Keterangan : 9. Gunakan pengulangan
1. Tidak ada pengetahuan kesehatan rutin yang konsisten
2. Pengetahuan terbatas sebagai alat untuk menetapkan
3. Pengetahuan sedang rutinitas sendiri
4. Pengetahuan banyak 10. Tingkatkan aktivitas fisik,
5. Pengetahuan sangat banyak dengan cara yang tepat
11. Gunakan suara bicara yang
lembut dan rendah
12. Turunkan (motivasi) perilaku
pasif-agresif
13. Berikan penghargaan apabila
pasien dapat mengontrol diri
14. Berikan obat sesuai kebutuhan

Anda mungkin juga menyukai