Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL PELAYANAN ASUHAN GIGI DAN MULUT ANAK

Dosen pengajar: drg. Ani Subekti, MD.Sc, Sp.KGA

Disusun Oleh:

Nama : Sylvia Prabawati K.D.

NIM : P1337425118010

Semester :5

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN SEMARANG

TAHUN 2020
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Pelayanan asuhan merupakan suatu program atau kegiatan yang dilakukan
secara terencana yang mempunyai hasil tertentu pada suatu kelompok tertentu.
Pelayanan asuhan diberikan secara langsung kepada klien/pasien untuk memenuhi
kebutuhan klien/pasien, sehingga dapat mengatasi masalah yang sedang
dihadapinya. Dalam pelayanan asuhan keperawatan gigi dan mulut, asuhan
dilaksanakan secara paripurna, artinya semua masalah kesehatan gigi dan mulut
yang dialami klien/pasien dapat diselesaikan dengan tuntas.

Tujuan pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut secara umum adalah
meningkatkan mutu,cakupan,efisiensi,pelayanan kesehatan gigi dan mulut dalam
rangka tercapainya kemampuan pelihara diri dibidang kesehatan gigi dan mulut
dalam rangka tercapainya status kesehatan gigi dan mulut yang optimal
(Depkes,2000).

Laporan ini sebagai contoh salah satu bukti meningkatkan Kesehatan gigi
dengan melakukan pemeriksaan gigi dan nantinya akan di lakukan tindakan sesuai
kebutuhan agar meningkatkan taraf kesehatan seseorang itu sendiri.
B. PENGKAJIAN
KARTU STATUS
1. Identitas Pasien
a. Nama Pasien : Aldric Azzam Al Zafran
b. Umur : 5 Tahun 6 Bulan
c. Jenis Kelamin : Laki-laki
d. Sekolah : RA Prampelan
e. Agama : Islam
f. Alamat : Desa Prampelan, Kec. Sayung
2. Keluhan Pasien
a. Keluhan Utama : Pasien diperiksa karena terdapat karies atau gigi
gigis
b. Keluhan Tambahan: -
3. Riwayat Kesehatan Umum: Pasien dalam keadaan sehat, tidak memiliki
kelainan penyakit maupun alergi.
4. Riwayat Kesehatan Gigi: Pasien belum pernah memeriksakan giginya ke
klinik gigi.
5. Kondisi Extra Oral: Pasien dalam keadaan sehat
6. Kondisi Intra Oral:
1. Pengalaman karies:
d: 5 D: 0
e: 0 M: 0
f: 0 F: 0
def-t = 5 DMF-T: -
2. Satus Kesehatan Gigi dan Mulut:
Kriteria: Buruk
7. Mukosa Mulut: Normal
8. Kelainan/Anomali Gigi: Normal
9. Hasil Pemeriksaan Klinis:
54: Karies mencapai email
52: Karies mencapai dentin
51: Karies mencapai email
61: Karies mencapai email
84: Karies mencapai email
HASIL KUESIONER
1. Anak
Dari hasil kuesioner pada anak An Aldric bisa menjawab 9 pertanyaan benar
dari 10 pertanyaan dengan skor 90 dengan kategori baik. Namun jika dilihat
dari benarnya pertanyaan dengan kondisi gigi pasien berbeda. Untuk
frekuensi menyikat gigi pasien, Aldric menyikat gigi 2 kali sehari pagi saat
mandi dan malam sebelum tidur. Tetapi ketika malam hari aldric menyikat
giginya tidak didampingi oleh orang tua sehingga aldric menyikat gigi
sebisanya saja.
2. Orang Tua
Dari hasil kuesioner yang diisi oleh orang tua aldric diperoleh skor 100
dengan kategori baik. Dibandingkan denga pengetahuan orang tua yag baik
tetapi keadaan gigi anak tersebut buruk. Hal ini disebabkan kurangnya
membimbing orang tua saat anak menyikat gigi denga teknik yang kurang
benar dan anak tidak didampingi saat menggosok gigi. Akibatnya anak hanya
menggosok gigi sebisanya saja.

HASIL SURVEI DIIT KARIOGENIK

Tabel 1. Penilaian Berdasarkan Makanan, Kandungan Makanan

Skor
No Waktu
Hari 1 Hari 2 Hari 3
1. Pagi 2 2 3
2. Siang 0 0 0
3. Sore 2 1 2
4. Malam 1 1 1
Rata-rata 1,25 1 1,5

Tabel. 2 Penilaian Berdasarkan Frekuensi Makanan

No Hari Skor Rata-rata


1. Hari 1 1
2. Hari 2 1 1
3. Hari 3 1

BAD HABIT

Aldric jarang mengkonsumsi makanan kariogenik tetapi setiap makan snack seperti
Aldric makan dengan jumlah yang banyak. Untuk waktu menyikat gigi, Aldric menyikat
gigi 2 kali sehari tetapi denga waktu yang kurang tepat yaitu pagi saat mandi dan malam
sebelum tidur. Tetapi aldric menyikat giginya tidak didampingi oleh orang tua sehingga
aldric menyikat gigi denga sebisanya saja.

C. IDENTIFIKASI MASALAH
Dari data hasil pemeriksaan yang telah dilakukan, dapat diperoleh
identifikasi masalah sebagai berikut :
NO KASUS TEMUAN KASUS
1 OHIS (Indeks kebersihan Buruk
mulut)
2 def-t Buruk

3 Pengetahuan Kesehatan gigi Baik


anak

D. PRIORITAS MASALAH
No Kriteria Nilai Jumlah
Masalah
. U S G
1 OHIS (Indeks 4 4 4 64
kebersihan mulut)
2 def-t 2 3 3 18

3 Pengetahuan 1 3 2 6
Kesehatan gigi anak
(orang tua & anak)

Ket:

U (Urgency) : Kegawatan permasalahan yag harus dibahas terkait dengan waktu

S (Seriousness) : Keseriusan permasalahan yang harus dibahas terkait akibat yang


timbul

G (Growth) : Seberapa mungkin masalah yang ada menjadi masalah penyebab


isu akan makin memburuk kalua dibiarkan.

Berdasarkan tabel, dapat disimpulkan:

Prioritas I: OHIS

Prioritas II: def-t


Prioritas III: Pengetahuan Kesehatan gigi anak (Orang tua & anak)

E. ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH

No. Rumusan Penyebab Masalah Alternatif Pemecahan Masalah


Masalah
1. Berdasarkan - Kurangnya - Diberikan penyuluhan
pemeriksaan pada pengetahuan teknik
pasien A.n Aldric, cara menyikat gigi
menyikat gigi yang
menunjukan bahwa dengan Teknik yang
nilai-nilai OHIS / benar dan tepat.
kebersihan gigi benar dan tepat.
yang buruk - Kebiasaan
- Demonstrasi cara
mengkonsumsi
makanan yang menyikat gigi dengan
manis dan lengket. teknik yang benar

2. Berdasarkan - Kurangnya - Diberikan


pemeriksaan pada pengetahuan
pasien A.n Aldric, penyuluhan tentang
menjaga
menunjukan bahwa
skor deft yang Kesehatan gigi pengertian gigi
buruk dengan berlubang
adanya kasus - Kurangnya
rampan karies. pemeriksaan gigi
- Diberikan
ke fasilitas penyuluhan tentang
Kesehatan
penanggulangan gigi
- Konsumsi susu berlubang
botol dan tidak - Diberikan penyuluhan
dibersihkan
tentang pentingnya
- Kurangnya memeriksakan gigi ke
pengetahuan klinik gigi
tentang gigi
berlubang
BAB II
RENCANA PELAYANAN ASUHAN KEPERAWATAN
GIGI DAN MULUT INDIVIDU

A. Pelaksanaan
Melihat dari data masalah yang didapat, maka dapat direncanakan kegiatan
pelayanan asuhan keperawatan gigi sebagai berikut:
a. Promotif
Penyuluhan, dengan materi :
1) Gigi berlubang
2) Cara menyikat gigi
b. Preventif
1) Dilakukan sikat gigi dengan bimbingan operator

B. Kebutuhan Alat
No Jenis Kegiatan Kebutuhan Alat
.
1 Pemeriksaan OD Set, kartu status, alat tulis
2 Promotive Flipchart, video materi penyuluhan
Penyuluhan
3 Preventif Sikat gigi, Pasta gigi, cermin
Membimbing
menggosok gigi

C. Kebutuhan Bahan
No. Jenis Kegiatan Nama Bahan Kebutuhan
1 Pemeriksaan Kartu status 3 Lembar
Alkohol 70% 1 botol (100 ml)
Kapas 1 bungkus (50 gr)
2 Preventif Sikat gigi 1 buah
Pasta gigi 1 buah
3 Promotif Smartphone 1 unit
flipchart 2 buah
D. PEMBIAYAAN
No Jenis Kegiatan Bahan Kebutuhan Harga per Total Harga
Bahan unit

1 Pemeriksaan Kartu Status 3 lembar Rp. 500 Rp. 1.500

Alkohol 70% 1botol (100ml) Rp. 5.000 Rp.5.000

Kapas 1bungkus (50 Rp. 5.000 Rp. 5.000


gr)
2. Preventif Sikat gigi 1 buah
Pasta gigi 1 buah Rp. 10.000 Rp.10.000

3 Promotif Flipchart 2 buah Rp. 20.000 Rp. 40.000


Smartphone 1 unit - -
Jumlah Rp.61.500
BAB III
KESIMPULAN
Berdasarkan hasil kegiatan pelayanaan asuhan kesehatan gigi dan mulut
individu yang telah dilakukan pada An. Aldric dapat disimpulkan sebagai berikut:
1. Data masalah yaitu OHI-S: buruk ; def-t: 5..
2. Kegiatan perawatan yang sudah dilakukan yaitu pemeriksaan gigi dan
mulut
3. Biaya yang dibutuhkan untuk perawatan adalah Rp. 61.500

Anda mungkin juga menyukai