Anda di halaman 1dari 2

Tugas Mata Kuliah Konsep Teknologi ke 1

Nama : Fika Setiawati Sarpangga Putri


NRP : 2220610011
Kelas : D4 PJJ Telekomunikasi.A 2020
Siklus Teknologi

Teknologi produksi pangan membantu pemenuhan kebutuhan pangan. Kebutuhan pangan


berkaitan dengan pertanian. Kegiatan pertanian pada masa lalu masih tradisional. Contohnya
merontokkan gabah dengan cara tradisional. Caranya gabah diinjak-injak menggunakan kaki.
Setelah cara tersebut ditemukan cara lain, yaitu gabah ditumbuk dengan lesung. Selain itu,
merontokkan padi dengan dipukul-pukul. Namun, setelah teknologi produksi ditemukan.
Cara produksi tradisional mulai ditinggalkan. Beralih menggunakan tenaga mesin. Adanya
teknologi mesin memperingan pekerjaan. Selain itu, penggunaan mesin dalam pertanian
menguntungkan. Keuntunganitu berupa menghemat waktu dan hasil melimpah. Untuk
melihat perkembangan teknologi pertanian.

Anda mungkin juga menyukai