Anda di halaman 1dari 4

Tugas Mata Kuliah Konsep Teknologi ke 2

Nama : Fika Setiawati Sarpangga Putri


NRP : 2220610011
Kelas : D4 PJJ Telekomunikasi.A 2020
Dampak Positif dan Negatif Teknologi Pertanian

dampak positif
– meningkatnya hasil produksi
– cara bertani semakin mudah
– alat alat yang digunakan semakin maju
– cara pembasmian hama menjadi mudah
– cara menjual hasil pertanian semakin mudah
– produksi bibit unggul semakin banyak
– munculnya tanaman tanaman baru yang lebih berkualitas
– tanaman berbuah tidak menunggu lama dari proses penanaman
– buah yang dihasilkan lebih berkualitas

Dampak negatif
– musnahnya hewan yang menguntungkan akibat penggunaan obat obatan
– hilangya keanekaragaman hayati
– huilangnya jenis tumbuhan asli
– hilangnya alat alat pembajak sawah tradisional
– penggunaan peptisida dapat membuat pencemaran tanah dan berbahaya bagi manusia
– semakin sedikitnya lapangan pekerjaan

Referensi
https://ardyanbayu.wordpress.com/2014/06/14/15-dampak-positif-dan-negatif-globalisasi-
dalam-bidang-pertanian/
Life Cycle Of Technology

Life cycle teknologi juga sangat mempengaruhi perkembangan dari pasar. Pada masa
embrionik misalkan, disaat ini perusahaan belum memiliki volume market. Dan pada masa
growth justru berkebalikan, karena pada masa ini pasar mengalami peningkatan yang pesat
atau dapat dikatakan volume market selalu meningkat. Setiap masa-masa life cycle
hendaknya disiasati untuk menghimpun dan mempertahankan pasar dari waktu ke waktu agar
eksistensi perusahaan akan tetap terjaga. Di dalam mempelajari tentang Technology life cycle
nantiya Anda pasti akan bertemu dengan istilah-istilah seperti Multiple Growth, Technology
and Market Interaction, Market Pull, atau pun mungkin yang lainnya.
Multiple Growth – Pernahkah Anda mengetahui tentang teknologi 3G? Didalam
pekembangannya teknologi ini tidak diam saja, karena teknologi ini mengalami
perkembangan demi perkembangan hingga saat ini. Inilah salah satu contoh dari Multiple
Growth, dimana suatu teknologi akan memiliki subteknologi-subteknologi lainnya. Setiap
proses subteknologi life cycle berupa pengembangan dari salah satu atau beberapa parameter
dari teknologi existing yang di dalamnya terdiri dari pengembangan-pengembangan produk
lagi.
Tecnology and Market Interaction – Sudahlah pasti teknologi dan pasar sangat berkaitan erat.
Bahkan untuk mempertahankan pasar saja tidak cukup sehingga sangat penting pula untuk
menciptakan pasar. Hal ini dimaksudkan untuk enciptakan longlife technology. Atau biasa
juga dikenal dengan push of technology (Science-Technology Push).
Market Pull – Market Pull merupakan keinginan pasar yang mendorong suatu teknologi
untuk dibuat. Ini merupakan faktor mayoritas pada pengembangan suatu teknologi. Namun
pengembangan produk dapat juga dilakukan dengan faktor market pull dan science push
secara bersamaan.

Kegiatan berinovasi tidak akan benrhenti karena secara alami kebutuhan di dunia
ini pasti akan selalu ada. Bahkan belum tentu kebutuhan tersebut dapat dijawab dengan
teknologi. Salah satu contonnya seperti kasus belum adanya obat yang ditemukan
menyembunyikan penyakit HIV. Ini merupakan pembelajaran bagi kita tentang
kebijaksanaan Tuhan semesta alam. Karena dengan sunatullah ini maka kita terdorong untuk
selalu berinovasi tanpa putus dan terhenti.

Referensi
http://dedewahyunisetiawati.blogspot.com/2013/09/technology-life-cycle.html

Elements Of Technology
 Teknologi

Mie instan telah memasuki tahap kedewasaan di Indonesia sehingga inovasi produk semakin
sulit dilakukan,inovasi yg mungkin dilakukan adalah inovasi proses produksinya, misalnya
penggunaan proses pengeringan beku sehingga sifat kekenyalan dan tekstur dari produk mi
instan tidak mengalami perubahan. Inovasi juga dapat mengarah pada pencarian bahan baku
baru, bahan tambahan untuk meningkatkan kekenyalan tekstur, serta proses pengemasan
bumbu dan produk akhirnya.

 Tools

Peralatan Mesin untuk kecepatan produksi sehingga dapat meningkatkan permintaan


konsumen di pasar

 Resources

Pencarian bahan baku baru, bahan tambahan untuk meningkatkan kekenyalan tekstur

 Process

Proses inovasi pembuatan mie semisal penggunaan proses pengeringan beku sehingga sifat
kekenyalan dan tekstur dari produk mi instan tidak mengalami perubahan. Dan proses
pengemasan bumbu termasuk proses pembuatan inovasi bumbu mie

 People

Konsumen sebagai meningkatkan / menaikkan tingkat permintaan di pasar, Tenaga Kerja


Buruh sebagai meningkatkan kecepatan produksi

Referensi
https://www.slideshare.net/ariefebriantom/kuliah-mantek-perubahan-teknologi

Anda mungkin juga menyukai