Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA SUKABUMI

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PABUARAN
Jl.Pabuaran No.49 Kelurahan Nyomplong
Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi 43134
Telp.(0266)231890, Email : pkmpabuaran@gmail.com

Peran dan Tugas Lintas Program dan Pelayanan Klinis


Dalam Peningkatan Mutu dan Kinerja Puskesmas
No Sasaran Peran Tugas

1. Kepala Puskesmas  Sebagai penentu kebijakan  Menetapkan kebijakan mutu


 Sebagai pengawas  Menyusun tim mutu
 Melakukan monitoring dan
evaluasi pelaksanaan program

2. Penanggungjawab  Sebagai indikator kinerja program  Membuat rencana kerja tahunan


Program puskesmas  Membuat rencana kerja bulanan
 Sebagai kegiatan promotif dan  Melaporkan hasil kinerja program
preventif  Mengidentifikasi umpan balik
program
 Melakukan evaluasi dan rencana
tindak lanjut program
 Melakukan tindak lanjut
perbaikan kinerja program
3. Pelaksana pelayanan klinis  Sebagai indikator kinerja  Mengidentifikasi umpan balik
pelayanan klinis pelayanan klinis
 Melakukan evaluasi dan rencana
tindak lanjut pelayanan klinis
 Melaporkan hasil audit internal
kepada tim mutu
4. Tim Mutu  Sebagai monitoring hasil  Merencanakan kegiatan
pelayanan klinis dan cakupan peningkatan mutu
program.  Membuat instrument kepuasan
 Mengevaluasi hasil pelayanan pelanggan
klinis dan cakupan program.  Menetapkan indikator mutu dan
kinerja
 melakukan survey kepuasan
pelanggan
 Membuat instrument audit
eksternal
 Membuat jadwal audit eksternal
 Melakukan audit eksternal
 Melaksanakan pertemuan
tinjauan manajemen untuk
menyampaikan hasil audit dan
survey kepuasan pelanggan dan
mencari solusi untuk rencana-
rencana tindak lanjut perbaikan
mutu.
 Melaksanakan montoring dan
penilaian mutu dan kinerja

Anda mungkin juga menyukai