Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG


Human Immunadeficiency Virus (HIV) adalah virus penyebab Acquired
Immunadeficiency Syndrome (AIDS), yang merupakanmasalahkesehatan global baik di
Negara majumaupun di Negara berkembang. Penderita HIV/AIDS lebihdari 45 juta
orang dengan korban meninggal dunia lebihdari 25
jutajiwasejakpenyakitinidilaporkanpertama kali pada tahun 1981. Afrika Sub-Sahara,
Asia Selatan dan Asia Tenggara merupakan wilayah terburuk yang terinfeksi virus HIV.
Di Indonesia sampaimaret 2008 terdapat 6130 penderitainfeksi HIV dan 11868 penderita
AIDS, dengan korban meninggalsebanyak 2486 orang.
Acquired Immune Deficiency Syndrome (AIDS) adalahsekumpulangejala dan
infeksiatausindrom yang
timbulkarenarusaknyasistemkekebalantubuhmanusiaakibatinfeksi virus HIV. Virusnya
Human Immunodeficiency Virus HIV yaitu virus yang memperlemahkekebalan pada
tubuhmanusia. Orang yang terkena virus
iniakanmenjadirentanterhadapinfeksioportunistikataupunmudahterkena tumor.
Meskipunpenanganan yang telahadadapatmemperlambatlajuperkembangan virus,
namunpenyakitinibelumbenar-benarbisadisembuhkan. HIV
umumnyaditularkanmelaluikontaklangsungantaralapisankulitdalam (membranmukosa)
ataualirandarah,  dengancairantubuh yang mengandung HIV, sepertidarah, air mani,
cairan vagina, cairanpreseminal, dan air susu ibu.
Penularandapatterjadimelaluihubunganintim (vaginal, anal, ataupun oral), transfusidarah,
jarumsuntik yang terkontaminasi, antaraibu dan bayiselamakehamilan, bersalin,
ataumenyusui, sertabentukkontaklainnyadengancairan-cairantubuhtersebut.
Penyakit AIDS initelahmenyebarkeberbagai negara di dunia. Bahkanmenurut
UNAIDS dan WHO memperkirakanbahwa AIDS telahmembunuhlebihdari 25
jutajiwasejakpertama kali diakuitahun 1981, dan inimembuat AIDS sebagai salah
satuepidemik paling menghancurkan pada sejarah. Meskipunbarusaja,
aksesperawatanantiretrovirusbertambahbaik di banyak region di dunia, epidemik AIDS
diklaimbahwadiperkirakan 2,8 juta (antara 2,4 dan 3,3 juta) hidup pada tahun 2005 dan
lebihdarisetengahjuta (570.000) merupakananak-anak. Secara global, antara 33,4 dan 46
juta orang kinihidupdenganHIV.Padatahun 2005, antara 3,4 dan 6,2 juta orang terinfeksi
dan antara 2,4 dan 3,3 juta orang dengan AIDS meninggal dunia, peningkatandari 2003
dan jumlahterbesarsejaktahun 1981.
Di Indonesia menurutlaporankasuskumulatif HIV/AIDS sampaidengan 31
Desember 2011 yang dikeluarkan oleh Ditjen PP & PL, Kemenkes RI tanggal 29
Februari 2012 menunjukkanjumlahkasus AIDS sudahmenembusangka 100.000.
Jumlahkasus yang sudahdilaporkan 106.758 yang terdiriatas 76.979 HIV dan 29.879
AIDS dengan 5.430 kamatian. Angka initidakmengherankankarena di awaltahun 2000-
ankalanganahliepidemiologisudahmembuatestimasikasus HIV/AIDS di Indonesia
yaituberkisarantara 80.000 – 130.000. Dan sekarang Indonesia menjadi negara
peringkatketiga, setelahCina dan India, yang percepatankasus HIV/AIDS-nyatertinggi di
Asia.

1.2. RUMUSAN MASALAH


1. Apa yang dimaksud dengan HIV/AIDS ?
2. Apa saja etiologi dari HIV/AIDS ?
3. Bagaimana masa inkubasi dari HIV/AIDS ?
4. Bagaimana patofisiologi HIV/AIDS ?
5. Bagaimana pathways penyakit HIV/AIDS ?
6. Bagaimana cara penularan HIV/AIDS ?
7. Bagaimana gambaran klinis dari HIV/AIDS ?
8. Apa saja diagnosis dari HIV/AIDS ?
9. Bagaimana pengobatan dari HIV/AIDS ?
10. Bagaimana prognosis dari HIV/AIDS ?
11. Bagaimana pencegahan penyakit HIV/AIDS ?
12. Apa saja program pemberantasan penyakit HIV/AIDS ?
13. Apa saja komplikasi penyakit HIV/AIDS ?
14. Apa saja pemeriksaan penunjang penyakit HIV/AIDS ?
15. Bagaimana Asuhan Keperawatan Pasien dengan HIV/AIDS ?

1.3. TUJUAN PENULISAN


Mahasiswa mampu memahami dan mengetahui tentang :
1. Pengertian HIV/AIDS
2. Etiologi HIV/AIDS
3. Masa inkubasi penyakit HIV/AIDS
4. Patofisiologi HIV/AIDS
5. Pathways penyakit HIV/AIDS
6. Cara penularan penyakit HIV/AIDS
7. Gambaran klinis HIV/AIDS
8. Diagnosis penyakit HIV/AIDS
9. Pengobatan penyakit HIV/AIDS
10. Prognosis penyakit HIV/AIDS
11. Pencegahan penyakit HIV/AIDS
12. Pemberantasan penyakit HIV/AIDS
13. Komplikasi penyakit HIV/AIDS
14. Pemeriksaan penunjang penyakit HIV/AIDS
15. Asuhan Keperawatan Pasien dengan HIV/AIDS

Anda mungkin juga menyukai