Anda di halaman 1dari 1

Nama : Muhammad Alief Fadillah

NPM : 1913032032
Kelas : B/Genap
Prodi : PPKn
Mata Kuliah : Belajar dan Pembelajaran (UAS)

1. • Belajar adalah perubahan kearah yang lebih baik yang relatif permanen dalam perilaku sebagai hasil
dari pengalaman atau latihan yang diperkuat. Belajar merupakan akibat adanya interaksi antara stimulus
dan respon. Contohnya peserta didik
• Mengajar adalah penguasaan pengetahuan, keterampilan dan keahlian tertentu yang berlangsung bagi
semua manusia pada semua usia. Contoh mengajar yaitu seorang pendidik matematika mengajarkan
kepada peserta didik pintar menghitung, tapi anak tersebut tidak penuh perhitungan dalam segala
tindakan, maka kegiatan pendidik tersebut baru sebatas mengajar belum mendidik.
• Membelajarkan adalah menjadikan bahan atau kegiatan belajar. Contoh :  guru memerankan dirinya
sebagai salah satu sumber belajar sekaligus sebagai fasilitator, dan motivator belajar yang membuat
siswa nyaman mengikuti setiap dinamika proses pembelajaran di kelas/di luar kelas.
• Mendidik adalah usaha untuk mengantarkan anak didik kearah kedewasaan baik secara jasmani
maupun rohani. (seorang guru yang memberikan contoh atau teladan yang baik kepada peserta didik.
Sehingga, diharapkan peserta didik akan dapat mengikuti prilaku tersebut dalam kehidupannya).

2. • Hambatan Inquiry learning disekolah adalah yaitu terhambatnya dalam pelaksaanaan model
pembelajaran inkuiri ini pada siswa yang terbiasa menerima informasi dari guru. Siswa-siswa yang tidak
terbiasa menerima informasi dari guru akan ragu ragu dalam bertindak sehingga seringkali pembelajaran
sedikit tergangu. Kesabaran guru diawal pelaksaan model pembelajaran sangat diperlukan.Ketika siswa
mulai terbiasa mencari informasi dan mengolahnya untuk kemudian membuat simpulan berdasarkan
versi mereka
• Hambatan Problem Based Learning disekolah adalah kurangnya interaksi baik respond maupun
ataupun peserta didik terhadap tugas yang diberikan oleh guru. Hal ini dikarenakan tidak semua peserta
didik mampu berinteraksi dengan pihak luar

Anda mungkin juga menyukai