Anda di halaman 1dari 3

HAZARD IDENTIFICATION RISK ASSESSMENT RISK PENURUNAN RISK RATING

CONTROL
N Area Sumb Potensi Potensi Likeliho Severit Risk Sebelum Risk Setelah Risk
o Kerja er Bahaya Risiko od y Ratin Perbaika Ratin Perbaika Rating
Bahay g n g n
a L S L S
1 Persiapan Bahay SPBU - Kebakara 1 5 High - memastika 1 5 Extri 1 3 Modera
Pembongkar a fisik berpotensi n n katup m te
an BBM mengalami - Ledakan tangki
kebakaran - Pekerja timbun
apabila mengalam sudah
terjadi i luka terpasang
kebocoran bakar dengan
katup tangki - Terhentin baik dan
timbun atau ya benar
kelebihan kegiatan - perksa
BBM pada di SPBU jumlah
saat - kematian bbm pada
penerimaan tangki
pada tangki timbun
timbun sehingga
muatan
tidak
berlebih
Keterangan : Analisis :
Skor Likelihood 1, nilai 1 pada likelihood disebabkan karena kebakaran atau a. memastikan katup sudah terpasang dengan baik
ledakan akibat kebocoran katup atau kelebihan penerimaan BBM sangat jarang akan mencegah adanya celah yang dapat
terjadi. menyebabkan kebocoran sehingga tumpahan
Skor Severity 5, nilai 5 pada nilai severity disebabkan potensi bahaya terjadinya BBM tidak akan menimbulkan kebakaran dan
kebakaran hingga ledakan dapat menyebabkan beberapa risiko antara lain juga mencegah adanya jalur api masuk ke tangki
terlukanya pekerja hingga kematian bahkan dapat meyebabkan kerusakan yang timbun yang dapat menimbulkan adanya ledakan
sangat besar hingga terhentinya seluruh kegiatan di SPBU. yang lebih besar.
b. Memastikan jumlah BBM pada tangki timbun
akan mencegah kelebihan muatan pada tangki
timbun yang dapat menyebabkan ceceran BBM
keluar atau tekanan dalam tangki kelebihan
volume.
HAZARD IDENTIFICATION RISK ASSESSMENT RISK PENURUNAN RISK RATING
CONTROL
N Area Sumb Potensi Potensi Likeliho Severit Risk Sebelum Risk Setelah Risk
o Kerja er Bahaya Risiko od y Ratin Perbaika Ratin Perbaika Rating
Bahay g n g n
a L S L S
1 Persiapan Bahay Posisi -tertabak 1 3 low - Patikan 1 3 low 1 1 low
Pembongkar a fisik pembongkar -luka-luka area
an BBM an mobil -cidera berat pembongk
tangki yang aran dalam
tidak benar keadaan
aman
- Pasang
tanda
rambu
bahaya
bahwa
sedang ada
pembongk
aran
dilarang
melintas
area
Keterangan : Analisis :
Skor Likelihood 1, nilai 1 pada likelihood kecelakaan akibat tertabrak mobil a. dengan adanya rambu-rambu dapat memberikan
tangki jarang terjadi dan pengisian tangki timbun tidak dilakukan setiap hari. informasi kepada pekerja atau pelintas untuk
Skor Severity 3, nilai 3 pada nilai severity disebabkan potensi bahaya dapat menjauhi area tersebut sehingga dapat mencegah
menyebabkan beberapa risiko antara lain tertabrak yang dapat menyebabkan terjadinya tabrakan dengan mobil tangki
cidera pada bagian tubuh seperti kepala bahu atau anggota tubuh lainnya. b. memastikan keadaan aman adalah tidak ada
keramaian yang dapat menyebabkan terganggunya
perpindahan truk tangki dan juga memastikan APAR
berada di dekat truk tangki

Anda mungkin juga menyukai