Anda di halaman 1dari 32

Lampiran 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


SIKLUS I PERTEMUAN 1

Satuan Pendidikan : SDN 09 Labuhan Tanjak


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas : IV
Semester : II
Alokasi Waktu : 3 x 35 menit

I. Standar Kompetensi
2. Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi, dan kemajuan
teknologi di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi.
II. Kompetensi Dasar
2.4 Mengenal permasalahan sosial di daerahnya.
III. Indikator
2.4.1 Menjelaskan pengertian masalah sosial dalam kehidupan sehari-
hari (kognitif)
2.4.2 Menyebutkan ciri-ciri kemiskinan (Kognitif)
2.4.3 Mengidentifikasi penyebab munculnya permasalahan sosial
kemiskinan (Kognitif)
2.4.4 Menjelaskan cara mengatasi masalah sosial kemiskinan
(Kognitif)
2.4.5 Menunjukkan sikap peduli terhadap masalah sosial kemiskinan
(Afektif)
2.4.6 Membuat kliping wacana tentang kemiskinan ( Psikomotor)
IV. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan Tanya jawab, siswa dapat mengemukakan pengertian
masalah sosial dalam kehidupan sehari-hari dengan benar
2. Dengan Tanya jawab, siswa dapat menyebutkan ciri-ciri kemiskinan
dengan tepat
3. Dengan diskusi kelompok, siswa dapat mengidentifikasi penyebab
munculnya permasalahan sosial dengan benar
4. Dengan diskusi kelompok, siswa dapat menjelaskan cara mengatasi
masalah sosial kemiskinan dengan benar
5. Dengan melakukan perbuatan peduli, siswa dapat menunjukkan
sikap peduli terhadap masalah sosial kemiskinan dengan baik

V. Materi Pokok
Permasalahan sosial tentang kemiskinan (Terlampir)
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, diskusi, penugasan, tanya jawab, Inkuiri dengan Langkah-
langkah pembelajaran, yaitu:
1. Orientasi
2. merumuskan masalah
3. mengajukan hipotesis
4. mengumpulkan data
5. menguji hipotesis
6. merumuskan kesimpulan”.
VII. Kegiatan Pembelajaran
A. Kegiatan awal
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar
b. Berdo’a
c. Mencek kehadiran siswa
d. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
e. Apersepsi, bertanya jawab tentang lingkungan tempat tinggal
siswa
B. Kegiatan Inti
Langkah 1 : Orientasi (eksplorasi)
a. Guru bertanya tentang masalah sosial yang ada di lingkungan
sosial siswa
b. Guru memajang media gambar tentang permasalahan social
kemiskinan
c. Siswa diminta untuk mengamati gambar macam-macam
permasalahan sosial yang dipajang oleh guru
d. siswa dan guru bertanya jawab tentang media yang dipajang
Langkah 2: merumuskan masalah
a. Guru memberikan pertanyaan pancingan yang mengarah pada
pengertian kemiskinan
a) Apakah kamu pernah melihat pengemis?
b) Apa yang mereka lakukan?
c) Kenapa dia meminta-minta?
d) Apa itu miskin anak ibu
b. Guru bertanya tentang penyebab dari permasalahan kemiskinan
a) Apa penyebab permsalahan sosial kemiskinan
terjadi ?
c. Guru bertanya tentang akibat dari permsalahan social
kemiskinan
a) Apa akibat yang ditimbulkan dari permsalahan social
kemiskinan
d. Guru memberikan pertanyaan tentang solusi mengatasi
kemiskinan
a. Apa solusi mengatasi permsalahan social kemiskinan?
Langkah 3: mengajukan Hipotesa ( Elaborasi )
a. Siswa dibagi kedalam kelompok heterogen
b. Siswa ditugaskan untuk membuat jawaban sementara dari
permasalahan yang diajukan guru
c. Siswa berdiskusi dalam kelompok membuat hipotesa atau
jawab sementara
d. Siswa membuat hipotesa yang diajukan dalam LKS yang
disediakan
Langkah 4: mengumpulkan data
a. Guru membagikan artikel tentang kemiskinan pada setiap
kelompok
b. Siswa dalam kelompok mencari dan mengumpulkan informasi
tentang kemiskinan
c. Siswa mencari tidak hanya pada arikel yang dibagikan, namun
juga dari sumber lain seperti buku paket atau pengalaman siswa
d. Siswa mencatat data yang ditemukan pada tempat yang
disediakan
Langkah 5: menguji hipotesis
a. Siswa ditugaskan untuk menguji kebenaran jawaban sementara
atau hipotesa dengan data yang dikumpulkan
b. Guru membimbing siswa dalam menguji kebenaran jawaban
sementara atau hipotesa
c. Siswa melaporkan hasil kerja kelompoknya ke depan kelas
secara bergantian
d. Siswa yang lain menanggapi hasil kerja temannya
Langkah 6: merumuskan kesimpulan ( Konfirmasi )
a. Siswa diminta untuk mengumpulkan hasil kerjanya
b. Guru memberikan penguatan terhadap hasil kerja siswa
c. Siswa dibawah bimbingan guru bersama-sama menyimpulkan
pelajaran.
d. Guru meninjau kembali tentang pembelajaran yang telah
dilakukan
C. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa menyimpulkan pelajran
b. Guru memberikan soal evaluasi kepada siswa
c. Guru memberikan tindak lanjut, yaitu membuat kliping di rumah
tentang kemiskinan
d. Menutup pelajaran

VIII. Media dan Sumber Belajar


a. Media
Gambar berbagai macam permasalahan sosial
b. Sumber Belajar
Depdiknas.2006.Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Jenjang
Pendidikan Dasar. Jakarta: Depdiknas
Arsyad, Umar, dkk. 2007. IPS Terpadu untuk SD Kelas 4. Jakarta:
PT. Gelora Aksara Pratama
IX. Penilaian Hasil Belajar
a. Penilaian Kognitif
Prosedur Penilaian : Akhir Proses
Jenis Penilaian : Tes
Bentuk Penilaian : Objektif
Instrumen Penilaian : Soal dan Kunci Jawaban
b. Penilaian Afektif/sikap
Prosedur Penilaian : Dalam Proses
Jenis Penilaian : Tes
Bentuk Penilaian : Pengamatan/Observasi
Instrumen Penilaian : Lembar penilaian aspek afektif
c. Penilaian psikomotor
Prosedur Penilaian : Dalam Proses
Jenis Penilaian : Tes
Bentuk Penilaian : Pengamatan/Observasi
Instrumen Penilaian : Lembar penilaian aspek psikomotor
X. Pedoman Penskoran Kognitif

Butir Soal Bobot Maksimal

1 10
2 10
3 10
4 10
5 10
6 10
7 10
8 10
9 10
10 10

Jumlah 100

Pesisir Selatan, 2015


Observer Peneliti

Tri Aneka Putri Novi Yasmaini


NIM : 1108376
Mengetahui
Kepala Sekolah SD N 09 Labuhan Tanjak

Mida Suriyani, S.Pd. SD

Lampiran 2

Evaluasi
Siklus I Pertemuan 1
Penilaian Kognitif
Nama :
Hari / Tanggal :

Petunjuk soal: Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d di depan

jawaban yang kamu anggap paling tepat dari soal di bawah ini!

1. Masalah-masalah yang berkenan dengan kehidupan sosial yang terjadi di

masyarakat di sebut ……………

a. Masalah sosial c. Pengangguran

b. Kemiskinan d. Gelandangan

2. Orang yang tidak mampu mencukupi kebutuhan hidupnya secara layak dan

serba kekurangan disebut... ... .....

a. Jahat c. Masalah sosial

b. Pencurian d. Kemiskinan

3. Orang miskin mengalami kesulitan untuk memenuhi... ... .....


a. Kebutuhan istirahat c. Kebutuahan pokok sehari-hari

b. Kebutuhan bermain d. Kebutuhan belajar

4. Kemiskinan mengakibatkan hidup manusia... ... .....

a. Makmur c. Bahagia

b. Kebutuhan bermain d. Tidak sejahtera

5. Kemiskinan akan mendorong orang untuk berbuat melanggar aturan atau

norma yang berlaku di masyarakat, kecuali... ... ...

a. Pencurian c. Bekerja keras

b. Penodongan d. Perampokan

6. Salah satu dampak yang ditimbulkan oleh kemiskinan adalah.....

a. Kejahatan c. Sejahtera

b. Bekerja d. Pengangguran

7. Orang yang tidak mempunyai pekerjaan yang tidak bisa menghidupi

dirinya disebut...

a. Miskin c. Pintar

b. Pekerja keras d. Jahat

8. Anak dari keluarga miskin diberikan bantuan berupa...

a. BOS c. Beras

b. Baju d. Payung

9. Anak-anak dari keluarga miskin sering tidak bisa melanjutkan...

a. Pendidikan c. Pekerjaan

b. Kehidupan d. Keinginan

10. Penyakit yang diderita oleh orang yang kekurangan makanan adalah...
a. Busung lapar c. Demam

b. Bisul d. Diare

Lembar Pengamatan Aspek afektif


Isilah tabel dibawah ini berdasarkan keterangan kriteria penilaian yang
terdapat dibawah tabel!

Keterangan
No Pernyataan
SS S TS STS
1 Mengatasi kemiskinan dengan rajin belajar

2 Tidak mau berteman dengan anak yang


miskin
3 Menyisihkan uang jajan untuk membantu
teman yang kurang mampu

4 Tidak memberikan Pendidikan gratis bagi


yang kurang mampu

5 Membantu orang tua dalam bekerja seperti


berjualan

6 Berpakaian yang mewah-mewah ke sekolah

7 Memberikan pakaian bekas yang masih layak


kepada teman yang kurang mampu
8 Melarang siswa miskin bersekolah

9 Memberikan motivasi kepada kawan yang


kurang mampu untuk tetap bersemangat
belajar
10 Mengejek teman yang miskin

Keterangan :

Positif :

(4) SS = Sangat Setuju

(3) S = Setuju

(2) TS = Kurang Setuju

(1) STS = Tidak Setuju

Negatif:

(1) SS = Sangat Setuju

(2) S = Setuju

(3) TS = Tidak Setuju

(4) STS = Sangat Tidak Setuju

NP : R x 100

SM

Keterampilan : NP = nilai persen yang dicari atau diharapkan

R = skor mentah yang diperoleh siswa

SM = skor maksimum ideal dari tes yang

bersangkutan

100 = bilangan tetap


Adapun kriteria rentangan nilai presentase data yang diperoleh adalah :

Sangat Baik = 86 % s.d 100%

Baik = 76% s.d 85%

Cukup = 60% s.d 75%

Kurang = < 59%

Bentuk penilaian : Pengamatan/ Observasi

Alat / Instrumen penilaian : Lembar penilaian aspek Psikomotor

Lembar Penilaian Aspek Psikomotor


Mengisi tabel pengamatan terhadap siswa saat terlibat dalam kerja
kelompok dan saat proses pembelajaran.

Aspek Yang Diamati


Jumlah
Nama Ketepatan Langkah Keaktifan Kerja Keruntunan Laporan
No Skor
Siswa Kerja Kelompok Hasil Kerja
SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
dst

Keterangan

Sangat baik (SB) = 4, Jika semua descriptor pada masing-masing

karakteristik dilakukan secara keseluruhan

Baik (B) = 3, Jika hanya 3 deskriptor yang dilakukan dalam

proses pembelajaran

Cukup (C) = 2, jika hanya dua deskriptor yang dilakukan

dalam proses pembelajaran


Kurang (K) = 1, jika hanya satu deskriptor yang dilakukan

dalam proses pembelajaran

Deskriptor

1. Ketepatan langkah kerja

a. Mempersiapkan alat dan bahan yang akan digunakan dalam

kerja kelompok.

b. Melakukan kerja kelompok sesuai dengan langkah-langkah

yang telah ditentukan.

c. Melakukan kerja kelompok sesuai dengan waktu.

d. Mengisi lembar pengamatan sesuai dengan yang dikerjakan

2. Keaktifan dalam kerja kelompok

a. Menggunakan bahan dan sumber sesuai dengan fungsinya.

b. Menggunakan alat dan bahan berdasarkan langkah-langkah

kerja yang telah ditentukan.

c. Bersikap hati-hati dalam menggunakan alat saat melakukan

percobaan.

d. Bertanggung jawab dalam menggunakan alat.

3. Keruntutan hasil kerja

a. Menggunakan bahan atau sumber sesuai dengan langkah kerja

kelompok

b. Bersikap sopan dalam menyampaikan pendapat dalam

kelompok.
c. Bertanggung jawab atas pendapat yang telah disampaikan

dalam kelompok.

d. Bersikap menghargai pendapat teman dan kelompok.

Skor maksimal= (penilaian psikomotor 12)

Jumlah skor diperoleh


Perolehan Nilai = Jumlah skor maksimal x 100 %

URAIAN MATERI

Pengertian Masalah Sosial

Dalam kehidupan sehari-hari kita selalu berhadapan dengan berbagai

masalah. Hal ini terjadi akibat hubungan antara sesama manusia dalam

kehidupan sehari-hari. Ada masalah pribadi (individu) dan ada juga

masalah sosial.

Masalah pribadi adalah masalah-masalah yang dialami dan dihadapi

oleh manusia sebagai individu (pribadi). Ketika kamu lupa mengerjakan

PR, dimarahi orang tua, dijauhi teman-teman, dan sakit kamu sedang

menghadapi masalah pribadi. Orang lain tidak akan dirugikan oleh

masalah kamu ini. Kamu tahu bahwa manusia adalah makhluk

sosial.manusia tidak bisa hidup seorang diri. Sejak bayi sampai tua

manusia membutuhkanorang lain. Untuk bisa makan, berbicara, berjalan,

membaca danmenulis kita diajari orang lain. Ini artunya manusia selalu

hidup bersama atau dalam masyarakat. Suatu hal atau kejadian disebut
sebagai masalah sosial jika semua warga masyarakat lain ikut merasakan

pengaruh masalah tersebut.

Masalah adalah sesuatu yang tidak sesuai dengan harapan. Masalah

–masalah sosial adalah masalah-masalah yang tidak sesuai dengan

harapan yang ada dilingkungan sekitar yang melibatkan dan merugikan

semua lapisan masyarakat.

Dalam kehidupan sehari-hari, kita selalu berhadapan dengan

berbagai masalah. Beberapa masalah sosial yang dihadapi manusia dalam

kehidupan ini adalah kemiskinan, kejahatan, kenakalan remaja,

pengangguran, dan lain-lain.

A. Kemiskinan

1) Mengenal kemiskinan

Miskin adalah orang yang mempunyai pekerjaan tetapi tidak cukup

untuk menghidupi dirinya.

2) Penyebab kemiskinan

Banyak hal yang dapat menyebabkan kemiskinan. Ada orang yang

miskin karena mereka malas bekerja. Namun ada juga karena tidak

memiliki kesempatan. Bencana alam juga menyebabkan kemiskinan,

rendahnya tingkat pendidikan serta tingginya angka pengangguran.

3) Akibat Kemiskinan

Akibat yang ditimbulkan dari masalah sosial kemiskinan adalah

Menjadi seorang pengemis, pengangguran, pergaulan bebas, tidak bias


sekolah tinggi, tidak mempunyai rumah, gelandangan, tidak cukup

gizi.

4) Mengatasi kemiskinan

Ada banyak cara untuk mengatasi kemiskinan yaitu menyediakan

lapangan kerja, meningkatkan pendidikan, bekerja keras,

melaksanakan KB, pemberian dana BOS, jamkesmas, dll.

LEMBAR KERJA SISWA


Hari/ Tanggal :
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
Materi : Kemiskinan
Judul : Masalah sosial Kemiskinan dan Lingkungan Hidup
Tujuan : Untuk mengetahui masalah-masalah sosial yang berhubungan
dengan kemiskinan dan lingkungan hidup dan bagaimana cara
mengatasi masalah sosial tersebut
Kelompok : ……..
Anggota : 1. 4.
2. 5.
3.
Petunjuk penggunaan LKS:
1. Buatlah jawaban sementara dari persoalan yang
diajukan guru sebelumnya
a. Apa yang menyebabkan terjadinya kemiskinan?
...............................................................................................................
b. Apa dampak dan akibat dari kemiskinan
................................................................................................................
c. Bagaimana solusi mengatasi kemiskinan
...............................................................................................................
2. Masing-masing anggota kelompok mencari
informasi dari sumber (lingkungan dan buku paket, artikel) yang dimiliki
Diskusikanlah dalam kelompokmu informasi yang kamu peroleh dan
masukkan hasil diskusi kelompok pada tabel berikut :

No Masalah Sosial Penyebab terjadinya Akibat yang ditimbulkan Cara mengatasi masalah
Masalah Sosial dari masalah sosial sosial
1 kemiskinan

Kesimpulan :
…………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………

Kunci Lembar Kerja Siswa


1. Pengertian kemiskinan
Kemiskinan adalah keadaan dimana terjadi ketidakmampuan untuk
memenuhi kebutuhan dasar seperti makanan, pakaian, tempat berlindung,
pendidikan, dan kesehatan.
2. Penyebab kemiskinan
Banyak hal yang dapat menyebabkan kemiskinan. Ada orang yang

miskin karena mereka malas bekerja. Namun ada juga karena tidak

memiliki kesempatan. Bencana alam juga menyebabkan kemiskinan,

rendahnya tingkat pendidikan serta tingginya angka pengangguran.

3. Akibat yang ditimbulkan oleh kemiskinan


Kemiskinan dapat menyebabkan berbagai permasalahan sosial yang lain,
seperti kejahatan, kelaparan, putus sekolah,kurang gizi, rentan penyakit
dan stress.
4. Cara mengatasi kemiskinan
Ada banyak cara untuk mengatasi kemiskinan yaitu menyediakan

lapangan kerja, meningkatkan pendidikan, bekerja keras, melaksanakan

KB, pemberian dana BOS, jamkesmas, dll.

Media Pembelajaran
Kemiskinan
Lampiran 3

Lembar Pengamatan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)


Siklus I Pertemuan 1

Petunjuk Pengisian: isilah instrument penilaian penelitian tindakan kelas berikut dengan
membubuhkan tanda Check List (√) pada kolom yang sesuai

Deskriptor
Karakteristik Kualifikasi
No Deskriptor yang
yang Dinilai muncul SB B C K
1 Kejelasan a. Rumusan tujuan pembelajaran
perumusan tujuan jelas
proses b. Tidak menimbulkan penafsiran
pembelajaran ganda
c. Rumusan tujuan pembelajaran
lengkap (memenuhi A = Audence,
B = Behavior, C = Condition, D =
Degree)
d. Rumusan tujuan pembelajaran
mengandung perilaku hasil belajar
(kognitif, afektif, psikomotor)
2 Pemilihan materi a. Sesuai dengan tujuan
ajar pembelajaran
b. Sesuai dengan karakteristik siswa
c. Sesuai dengan lingkungan siswa

d. Sesuai dengan bahan yang akan


diajarkan
3 Pengorganisasian a. Cakupan materi luas
materi ajar b. Materi ajar sistematis (dari yang
mudah ke sukar)
c. Sesuai dengan alokasi waktu
d. Kemutakhiran (sesuai dengan
perkembangan terakhir di
bidangnya)
4 Pemilihan a. Sesuai dengan tujuan
sumber/ media pembelajaran
pembelajaran b. Sesuai dengan materi ajar
c. Sesuai dengan karakteristik siswa
d. Sesuai dengan lingkungan siswa
5 Menyusun a. Langkah pembelajaran berurut,
langkah-langkah (awal, inti, dan penutup) sesuai
pembelajaran karakteristik cooperative learning
tipe Script
b. Langkah pembelajaran sesuai
dengan alokasi waktu
c. Langkah pembelajaran sesuai
dengan materi pembelajaran
d. Langkah pembelajaran jelas dan
rinci
6 Kesesuaian a. Teknik pembelajaran sesuai
Teknik dengan tujuan pembelajaran
Pembelajaran b. Teknik pembelajaran sesuai
dengan karakteristik siswa
c. Teknik pembelajaran sesuai
dengan lingkungan siswa
d. Teknik pembelajaran sesuai
dengan model pembelajaran
7 Kelengkapan a. Soal lengkap dan sesuai dengan
instrument materi pembelajaran
b. Soal sesuai dengan tujuan
pembelajaran
c. Soal disertai kunci jawababan
yang lengkap
d. Soal disertai pedoman penskoran
yang lengkap
Jumlah skor
Rata-rata

Sumber data: Alat Penilaian Kemampuan Guru. Jakarta:Depdiknas

Keterangan :

SB = nilai skor 4, jika keempat deskriptor tampak

B = nilai skor 3, jika tiga deskriptor yang tampak

C = nilai skor 2, jika dua deskriptor yang tampak

K = nilai skor 1, jika satu deskriptor yang tampak

Jumlah skor maksimum = 28

Skor yang diperoleh masing-masing indikator dan hasilnya disebut

jumlah skor, sedangkan jumlah skor ideal masing-masing indikator disebut

skor maksimal.

jumlah skor yang diperole h


Persentase perolehan skor= x 100 %
jumlah skor maksimal

= 21 x 100% = 75 % ( Baik)
28

Adapun kriteria rentangan nilai presentase data yang diperoleh adalah :

Sangat Baik = 86 % s.d 100%

Baik = 76% s.d 85%


Cukup = 60% s.d 75%
Kurang = < 59%
Pesisir Selatan, 2015
Observer Peneliti

Tri Aneka Putri Novi Yasmaini


NIM : 1108376

Mengetahui
Kepala Sekolah SD N 09 Labuhan Tanjak

Mida Suriyani, S.Pd. SD


Lampiran 4

Lembar Pengamatan Pembelajaran IPS dengan Inkuiri dari Aspek Guru


Siklus I Pertemuan 1

Petunjuk Pengisian: isilah instrument penilaian penelitian tindakan kelas berikut dengan
membubuhkan tanda Check List (√) pada kolom yang sesuai

Deskrip- Kriteria Jumlah


Tahap
tor Yang
Pembelajara Karakteristik Indikator
Muncul
n
S K
B C
B
4 3 2 1
Kegiatan Awal 1. Guru Mengkondisikan kelas
2. Guru menyuruh siswa Berdoa
3. Guru Mengambil absen
4. Appersepsi dan menyampaikan
tujuan pembelajaran

1. Guru bertanya tentang masalah


Orientasi sosial yang ada di lingkungan
sosial siswa
2. Guru memajang media gambar
tentang permasalahan social
kemiskinan
3. Guru menugaskan siswa untuk
mengamati gambar macam-macam
permasalahan sosial yang dipajang
oleh guru
4. Guru bertanya jawab tentang
media yang dipajang

Kegiatan Inti
1. Guru memberikan pertanyaan
pancingan yang mengarah pada
pengertian
2. Guru bertanya tentang penyebab
Merumuskan dari permasalahan kemiskinan
masalah
3. Guru bertanya tentang akibat dari
permasalahan kemiskinan
4. Guru bertanya tentang solusi dari
permasalahan kemiskinan
Mengajukan
Hipotesa
1. Guru membagi kedalam kelompok
heterogen

2. Guru menugaskan untuk membuat


jawaban sementara dari
permasalahan yang diajukan

3. Guru membimbing siswa membuat


hipotesa atau jawab sementara
4. Guru mengarahkan siswa membuat
hipotesa yang diajukan dalam LKS
yang disediakan
Mengumpulk 1. Guru membagikan artikel tentang
an data kemiskinan pada setiap kelompok

2. Guru membimbing siswa dalam


mencari dan mengumpulkan
informasi tentang kemiskinan
3. Guru mengarahakan siswa untuk
mencari sumber lain selain artikel

4. Guru mengarahkan siswa untuk


mencatat data yang ditemukan
pada LKS
Menguji 1. Guru menugaskan siswa untuk
Hipotesa menguji kebenaran jawaban
sementara atau hipotesa dengan
data yang dikumpulkan

2. guru membimbing siswa dalam


menguji kebenaran hipotesa
3. Guru menugaskan siswa
melaporkan hasil kerja kedepan
kelas
4. Guru menugaskan siswa lain
menanggapi
Merumuskan 1. Guru
kesimpulan menugaskan siswa untuk
mengumpulkan hasil kerjanya
2. Guru
memberikan penguatan terhadap
hasil kerja siswa
3. guru bersama
menyimpulkan pelajaran.

4. Guru meninjau
kembali tentang pembelajaran
yang telah dilakukan
1. Memberikan pertanyaan kepada
a. Menyimpul siswa untuk mengecek pemahaman
kan siswa
pelajaran 2. Meminta siswa menyimpulkan
pelajaran
3. Membimbing siswa dalam
menyimpulkan pelajaran
4. Memberikan penjelasan sebagai
penguatan terhadap kesimpulan
materi pelajaran
b. evaluasi 1. Guru
memberikan soal latihan berupa
lembar penilaian kepada siswa
2. Guru
mengawasi siswa
3. Guru
mengingatkan siswa agar tidak
meribut selama mengerjakan
lembar penilaian
4. Guru
meminta siwa untuk
mengumpulkan lembar penilaian
yang telah dikerjakan siswa
f. Tindak 1. Guru menugaskan siswa
lanjut membuat kliping tentang
kemiskinan di rumah
2. Guru menjelaskan cara
pembuatan kliping
3. Guru memberi kesempatan
kepada siswa untuk bertanya
mengenai tugas kliping
4. Memotivasi siswa untuk
membuat tugas
j. Menutup 1. guru meminta
pelajaran siswa merapikan ruangan kelas
kembali
2. Guru meminta
siswa merapikan semua media
Kegiatan akhir pembelajaran dan buku-buku yang
dipakai selama pembelajaran
berlangsung
3. Mengarahkan
siswa untuk selalu rajin belajar
4. Mengucapkan
salam

Jumlah Skor
Nilai persentase
Kriteria
Sumber: Dikembangkan dari buku ”Implementasi KTSP dan Sukses dalam
Sertifikasi Guru” karangan Kunandar (2010: 96-97)
Keterangan :
SB = nilai skor 4, jika keempat deskriptor tampak
B = nilai skor 3, jika tiga deskriptor yang tampak
C = nilai skor 2, jika dua deskriptor yang tampak
K = nilai skor 1, jika satu deskriptor yang tampak
Jumlah skor maksimum = 36
Skor yang diperoleh masing-masing indikator dan hasilnya disebut
jumlah skor, sedangkan jumlah skor ideal masing-masing indikator disebut
skor maksimal.
jumlah skor yang diper ole h
Persentase perolehan skor= x 100 %
jumlah skor maksimal

Adapun kriteria rentangan nilai presentase data yang diperoleh adalah :


Sangat Baik = 86 % s.d 100%
Baik = 76% s.d 85%
Cukup = 60% s.d 75%
Kurang = < 59%

Pesisir Selatan, 2015


Observer Peneliti

Tri Aneka Putri Novi Yasmaini


NIM : 1108376
Mengetahui
Kepala Sekolah SD N 09 Labuhan Tanjak

Mida Suriyani, S.Pd. SD

Lampiran 5

Lembar Pengamatan Pembelajaran IPS dengan Inkuiri dari Aspek


Siswa Siklus I Pertemuan 1

Petunjuk Pengisian: isilah instrument penilaian penelitian tindakan kelas berikut dengan
membubuhkan tanda Check List (√) pada kolom yang sesuai

Deskrip- Kriteria
Tahap
tor Yang Jumlah
Pembelajara Karakteristik Indikator
Muncul
n
S K
B C
B
4 3 2 1
1. Siswa menyiapkan alat tulis
dan buku pelajaran
2. Siswa berdoa
Kegiatan Awal 3. Siswa mendegarkan guru
mengambil absen
4. Siswa mendengar guru
menyampaikan tujuan pelajaran

1. siswa menceritakan masalah


sosial yang ada di lingkungan
sosial siswa

2. siswa memperhatikan guru


memajang media gambar
tentang permasalahan social
Orientasi kemiskinan
3. Siswa mengamati gambar
macam-macam permasalahan
sosial yang dipajang oleh guru
4. Siswa menjawab pertanyaan
guru tentang gambar

1. Guru memberikan pertanyaan


pancingan yang mengarah pada
pengertian
2. Guru bertanya tentang
Merumuskan penyebab dari permasalahan
masalah kemiskinan
Kegiatan Inti 3. Guru bertanya tentang akibat
dari permasalahan kemiskinan
4. Guru bertanya tentang solusi
dari permasalahan kemiskinan
Mengajukan
Hipotesa
1. Siswa duduk dalam kelompok
yang dibagi
2. Siswa dalam kelompok
membuat jawaban sementara
atau hipotesa dari permsalah
yang diajukan

3. Siswa membuat hipotesa atau


jawab sementara
4. Siswa membuat hipotesa yang
diajukan dalam LKS yang
disediakan
Mengumpulk 1. Siswa menerima artikel yang
an data dibagikan guru

2. siswa mencari dan


mengumpulkan informasi
tentang kemiskinan
3. siswa mencari sumber lain
selain artikel

4. siswa mencatat data yang


ditemukan pada LKS
Menguji 1. siswa
Hipotesa menguji kebenaran jawaban
sementara atau hipotesa
dengan data yang
dikumpulkan

2. siswa
dalam terarah dalam menguji
kebenaran hipotesa
3. siswa
melaporkan hasil kerja
kedepan kelas
4. siswa
lain menanggapi
Merumuskan 1. siswa
kesimpulan mengumpulkan hasil kerjanya
2. siswa
mendengar penguatan atas
kerjanya dari guru
3. siswa
dibwah bimbingan guru
menyimpulkan pelajaran
4. siswa
mengikuti arahan dari guru

1. menjwab pertanyaan yang


a.Menyimpul diajukan guru
kan pelajaran 2. siswa menyimpulkan pelajaran

3. siswa terbimbing dalam


menyimpulkan pelajaran
4. mendengarkan penguatan dari
guru

b.evaluasi 1. siswa
menerima lebar evaluasi dari
guru
2. Siswa
mngerjakan evaluasi
3. Siswa
tidak meribut mngerjakan
evaluasi
4. Siswa
mengumpulkan lembar evaluasi

c.Tindak 1. Siswa
lanjut mengengar pemberian tugas
oleh guru
2. Siswa
mendengarkan penjelasan guru
Kegiatan akhir 3. Siswa
bertanya tentang tugas

4. Siswa
termotivasi membuat tugas
d. Menutup 1. siswa
pelajaran merapikan ruangan kelas
kembali
2. siswa
merapikan semua media
pembelajaran dan buku-buku
yang dipakai selama
pembelajaran berlangsung
3. Siswa
termotivasi untuk rajin belajar
4. Mengucapka
n salam

Jumlah Skor
Nilai persentase
Kriteria
Sumber: Dikembangkan dari buku ”Implementasi KTSP dan Sukses dalam
Sertifikasi Guru” karangan Kunandar (2010: 96-97)

Keterangan :

SB = nilai skor 4, jika keempat deskriptor tampak

B = nilai skor 3, jika tiga deskriptor yang tampak

C = nilai skor 2, jika dua deskriptor yang tampak

K = nilai skor 1, jika satu deskriptor yang tampak

Jumlah skor maksimum = 36

Skor yang diperoleh masing-masing indikator dan hasilnya disebut


jumlah skor, sedangkan jumlah skor ideal masing-masing indikator disebut
skor maksimal.
jumlah skor yang diperole h
Persent ase perolehan skor= x 100 %
jumlah skor maksimal

= 19 x 100% = 52.78% ( Kurang )


36

Adapun kriteria rentangan nilai presentase data yang diperoleh adalah :

Sangat Baik = 86 % s.d 100%

Baik = 76% s.d 85%


Cukup = 60% s.d 75%
Kurang = < 59%
Pesisir Selatan, 2015
Observer Peneliti

Tri Aneka Putri Novi Yasmaini


NIM : 1108376

Mengetahui
Kepala Sekolah SD N 09 Labuhan Tanjak

Mida Suriyani, S.Pd. SD

Anda mungkin juga menyukai