Anda di halaman 1dari 1

1. Penanganan pertama pada pasien cedera kepala di tempat kejadian adalah...

A. Kepala ditinggikan

B. Dilakukan head thild chin lift

C. Berikan perban pada spinal

D. Korban dimobilisasi pada papan spinal(punggung), dengan kepala dan leher


dalam posisi netral untuk mencegah cedera komplit

2. Seorang pasien wanita berusia 17 tahun diantar ke IGD dengan keluhan perdarahan luas
akibat lacerasi pada kaki, R: 25x/m N: 65x/m dan menjerit kesakitan.

Apakah warna triage yg tepat untuk kasus tersebut...

A. Kuning

B. Hijau

C. Merah

D. Hitam

3.Seorang perempuan berusia 27 tahun jatuh dari motor dibawa ke ruang unit gawat darurat, 
hasil pemeriksaan terdapat luka di bagian leher dan di dahi pasien, darah keluar dari hidung, t
elinga dan mulut.

Bagaimanakah cara membuka jalan napas pada pasien?

A. Chin lift

B. Jaw trust

C. Head tilt

D. Ches thrust

Anda mungkin juga menyukai