Anda di halaman 1dari 1

 Cara Mengupload Foto/Video di Instagram

1. Klik pada tombol Plus (+) yang berada pada tengah tengah bagian bawah handphone anda
2. Kemudian terdapat 3 pilihan yaitu galeri, Foto dan Video yang terdapat di bagian bawah.
a. Pada Bagian galeri, pilihan ini untuk mengambil foto/video yang tersimpan pada
galeri anda
b. Pada bagian foto, digunakan untuk mengambil foto langsung dari Instagram
c. Pada bagian Video, digunakan untuk mengambil video langsung dari Instagram
3. Pada foto atau Video yang akan di upload dapat di beri sesuai yang diinginkan.
a. Pada video, klik tombol speaker untuk mematikan suara dari video tersebut
b. Sama seperti foto dapat diberikan efek atau filter yang diinginkan agar video terlihat
menarik
c. Klik pangkas/cut untuk memotong durasi video yang akan di upload dan bagian mana
yang akan di buang
d. Klik sampul atau cover untuk memilih gambar sampul video
4. Setelah sudah di edit foto/video yang akan di upload pilih bagian pengikut atau followers
untuk menampilkan video yang akan kamu upload
5. Kemudian membuat caption yang menarik atau informasi tentang produk yang akan dijual
6. Menambahkan hashtag dari produk anda agar video anda banyak yang like dan nonton
7. Masukkan nama lokasi, bisa tempat usaha anda atau alamat/kota anda
8. Kemudian selain di Instagram bisa juga langsung dibagian di facebook dan social media
lainnya
9. Kemudian, klik bagikan untuk mengupload foto atau video ke Instagram

https://www.musdeoranje.net/2016/07/cara-upload-video-ke-instagram-lewat-hp.html

Anda mungkin juga menyukai