Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH FISIKA

BESARAN-BESARAN DALAM TEORI KINETIK GAS

Disusun Oleh Kelompok IV : 1.Ika Nurkhairunisa Sirait.


2.Putri Shakirah Ritonga.
3.Ricky Ananda Pordomuan S.
4.Selviana Zein.
5.Sahriza Amri.

SMAN 2 KISARAN
T.A 2018/2019
KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada tuhan yang maha esa karena berkatnya, akhirnya
kami dpat menyelesaikan makalah fisika ini tepat pada waktunya.

Makalah fisika ini disusun berdasarkan kurikulum 2013. Pembahasan


makalah fisika ini bertujuan untuk membantu kami sebagai pelajar
dalam mempelajari pokok pembahasan mengenai Besaran Dalam Teori
Kinetik Gas.

Pada setiap bab kami memberikan pemahaman dan contoh soal untuk
memberikan kemudahan dalam memahami isi dari makalah yang kami
suguhkan. Kami berterima kasih kepada para pembaca, dan kami
berharap semoga isi dari makalh ini dapat membatu para pembaca.

Kami menyadari, sebagai seorang pelajar yang masih dalam proses


pembelajaran , penulisan makalah ini masih banyak kekurangan.
Oleh karena itu, kami memohon maaf sebesar-besarnya dan kami
mengharapkan adanya kritik dan saran yang bersifat positif, guna
penulisan yang lebih baik lagi di masa yang akan mendatang.

Dan kami berharap semoga makalah ini sangat bermanfaat bagi kita
semua.

Kisaran, 08 November 2018


BAB 1. PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Teori kinetik adalah teori yang menjelaskan perilaku sistem - sistem
fisis dengan menganggap bahwa sistem-sistem fisis tersebut terdiri atas
sejumlah besar molekulyang bergerak sangat cepat.
Teori kinetik gas juga memiliki besaran - besaran seperti Tekanan dan
gaya, Satuan massa atom, serta Bilangan Avogadro dan konsep mol.
Tekanan dapat dijelaskan sebagai kemunculan dari gaya yang
dihasilkanoleh molekul molekul gas yang menabrak dinding wadah. Satuan
massa atom ialah satuan yang digunakan untuk mengukur massa sebuah
atom, bukan massa jenis atom, bukan pula berat jenisnya. Sedangkan
Bilangan Avogadro adalah banyaknya “entitas” dalam satu mol yang
merupakan jumlah atom karbon -12 dalam 12 gr karbon-12 dalam keadaan
dasarnya.

B. Rumusan Masalah

1. Apasaja yang meliputi besaran - besaran dalam teori kinetik gas?


2. Apakah itu tekanan dan gaya dalam teori kinetik gas?
3. Apakah itu Satuan massa atom dalam teori kinetik gas?
4. Apakah itu Bilangan Avogadro dan konsep mol dalam teori kinetic
gas?

C. Tujuan dan Manfaat


Adapun tujuan dan manfaat dari pembuatan makalah ini, sebagai
berikut:
1. Untuk mengetahui apa saja yg meliputi besaran-besaran dalam teori
kinetik gas.
2. Mengetahui mengenai Tekana dan gaya dalam teori kinetik gas.
3. Mengetahui mengenai satuan massa atom dalam teori kinetik gas.
4. Mengetahui mengenai bilangan Avogadro dan konsep mol dalam
teori kinetik gas.

Anda mungkin juga menyukai