Anda di halaman 1dari 2

Nama : Endah Puji Lestari

Kelas : 12 Mipa 1
Absen : 11

https://www.ekor9.com/merak-putih/

1. Termasuk macam mutasi apa?


Termasuk mutasi gen alami dikarenakan perbedaan warna yang unik dapat diturunkan dari
orangtua. Perbedaan ini bukanlah albino

2. Pengertian mutasi dari artikel yang kalian dapatkan?


Mutasi gen adalah perubahan genetic yang melibatkan satuan terkecil dari organisme dapat
berupa sel dan DNA didalamnya. Pada hewan mewarisi satu atau lebih gen dari induknya. Gen
ini dapat mengganggu produksi melanin tubuh.

3. Penyebabnya?
Leucism yang menyebabkan hilangnya pigmentasi. Hewan dengan leucisme mempertahankan
warrna mata normalnya ini berb.eda dengan albino. Penyebab leucism dikarenakan oleh mutasi
genetik yang mencegah pigmen, khususnya melanin, agar tidak tersimpan dengan baik pada
bulu burung merak. Akibatnya, burung-burung merak tersebut tidak memiliki warna bulu yang
normal dan klasik.

4. Dampak Masing-masing bagi lingkungan, teknologi, dan masyarakat


 Negative
- Dilingkungan : hewan albinisme atau albino lebih mudah diburu di alam liar yang
mengakibatkan spesiesnya langka
 Positif
- Teknologi : munculnya dan berkembangnya ide rekayaassa genetika yang membuat
pigmentasi warna burung merak menghilang.
- Masyarakat : dapat dijadiakan tempat pengembangbiakan dan jua pelestarian serta
pariwisata.
5. Bagaimana peristiwa tersebut dapat menimbulkan mutasi? Hingga menimbulkan variasi pada
makhluk hidup
Leucims pada merak putih ini menyebabkan hilannya pigment dan warna kulit dari hewan ini
juga tidak sepucat hewan yang terjangit albino serta pada hewan ini memiliki mata yang
berwarna merah atau merah muda. Meraka adalah spesies special karena variasi genetic.
Dikarenakan perkawinan anatara merak putih betina dan merak putih jantan dari perkawinan
tersebut anaka-anak mereka akan terlahir putih juga tetapi jika merak putih dikawinkan dengn
merak berwarna perkawinan tersebut akan menghasilkan warna-warna yang beragam.

6. Bagaimana mekanismenya sampai bisa menimbulkan mutasi?


hewan leutistc disebabkan karena hewan mewarisi satu atau lebih gen dari induknya. Gen ini
dapat mengganggu produksi melanin tubuh. Jika merak betina putih dan jantan merak jantan
putih dikawinkan pastinya anaknya akan menjadi leucism atau leutistic juga dikarenakan sel
tidak mampu untuk menghasilkan warna. Bulu putihnya juga tergantung pada gen amana yang
lebh dominan dan mana yang lebih resesif. Pada burung merak putih, Merak betina tidak
berwarna secantik merak jantan. Bulu-bulu mereka biasanya berwarna coklat, abu-abu, atau krem,
dan mereka memiliki perut putih. Betina lebih mudah untuk menyamarkan diri dan menghindari
predator. Pada burung merak yang berwarna-warni, perut jantan berwarna biru sama seperti bulu-
bulu lainnya. Panjang jantan lebih besar; berukuran 100-130 cm, dan beratnya 4-6 kg. Panjang betina
75 hingga 100 cm, dan beratnya 2,7 hingga 4 kg.

Anda mungkin juga menyukai