Anda di halaman 1dari 1

PENJELASAN JENIS KEGIATAN

1. PENANGANAN KASUS
Adalah tatalaksana kasus
Contoh:
a. Menangani kasus konfirmasi (antar jemput kasus konfirmasi)
b. Melakukan pemeriksaan SWAB pada kasus suspek kontak erat
c. Koordinasi dengan lintas sector dalam hal penanganan kasus
“konfirmasi” (pimpinan puskesmas-muspika)

2. PENGAMATAN LANGSUNG/SCREENING
Adalah
Contohnya :
a. Melakukan Tes SWAB yang dilakukan secara khusus atas
perintah dinas, SWAB masal,
b. Melakukan tes rapid

3. PENELUSURAN KASUS
adalah Tracing yaitu melakukan wawancara dengan pasien
dan/atau kontak erat baik melalui telephon maupun kunjungan
rumah

4. KEGIATAN PENDUKUNG PENANGGULANGAN COVID 19


Adalah kegiatan yang tidak berhubungan langsung dengan
penanganan covid, contohnya:
a. Penyuluhan
b. Bagi – bagi masker
c. Pendaftaran
d. Pelayanan BP/Poli
e. Pelayanan farmasi
f. Desinfeksi rutin
g. Surat menyurat
h. Penanganan/pemulasaraan jenazah
i. Koordinasi lintas sector dalam rangka sosialisasi penanganan
dan pencegahan covid 19.
j. Dan kegiatan rutin Puskesmas lainya

Anda mungkin juga menyukai