Anda di halaman 1dari 6

PENGOLAHAN DATA

12. Selanjutnya, klik “Workflow” pilih “Build Tiled Model”, kemudian pilih “Source data :
Dense cloud”, “Face count : Medium”, lalu klik OK. Tunggu hingga beberapa saat untuk
proses berlangsung

RASTER2 46
PENGOLAHAN DATA

13. Setelah proses selesai, kemudian klik icon yang ada diantara piramida dengan icon
kamera, guna menunjukkan hasil dari proses Build Tiled Model.

14. Selanjutnya, klik “Workflow” pilih “Build DEM”, kemudian pilih “Source data : Dense
cloud”, “Interpolation : Enable (default)”, lalu klik OK.

RASTER2 47
PENGOLAHAN DATA

15. Tunggu hingga proses selesai. Jika sudah double klik pada layer DEM dibagian kiri
tampilan.

RASTER2 48
PENGOLAHAN DATA

16. Selanjutnya, klik “Workflow” pilih “Build Orthomosaic”, kemudian pilih “Surface :
Mesh”, “Blending mode : Mosaic (default)”, lalu klik OK.

RASTER2 49
PENGOLAHAN DATA

17. Double klik pada layer orthomosaic jika ingin melihat hasil olahnya. Kemudian klik
kanan “Export Orthomosaic” pilih “Export JPEG/TIFF/PNG”.

RASTER2 50
PENGOLAHAN DATA

18. Jika sudah, akan muncul tabel option. Pilih Coordinate System WGS 84, TIFF
Compression : None, JPEG Quality : 99, lalu centang kotak dengan keterangan Write
BigTIFF File, White alpha channel dan Generate TIFF overviews. Setelah itu klik OK.

19. Kemudian citra hasil olah dengan Aplikasi Agisoft Metashape Professional siap
digunakan untuk analisa selanjutnya.

RASTER2 51

Anda mungkin juga menyukai