Anda di halaman 1dari 2

.

Segi empat

Empat kiblat lima pancer (pancernya ada pada hati sendiri)

Perisai

2. Warna dasar hitam = kekal dan abadi

3. Warna kuning = kejayaan

3. Hati putih bertepi merah = cinta kasih dan kesabaran manusia ada batasnya

4. Merah melingkari hati putih = berani mengatakan yang ada didalam hati/kata hati

5. Hati bersinar = masih berlakunya hukum alam/hukum karma

6. 99 sinar = Asma’ul khusna

7. Bunga terate

Kepribadian yang luhur

Orang SH dapat hidup dimana saja

8. Bunga terate kuncup, setengah mekar, mekar

Dalam bersaudara tidak membeda-bedakan latar belakang

9. 5 senjata

Pencak silat sebagai benteng persaudaraan

Dalam organisasi ini tidak hanya diajarkan dengan tangan kosong

Setiap warga SH memiliki pegangan masing-masing

10. Pita tegak merah bertepi putih = berani karena benar, takut karena salah

11. Persaudaraan Setia Hati Terate

Mengutamakan hubungan antar sesama yang tumbuh dari hati yang tulus, ikhlas dan bersih

Apa yang dikatakan keluar dari hati yang tulus

Kepribadian yang luhur

11. huruf P dan N besar = mengutamakan persaudaraan

12. Hati yang terletak ditengah-tengah = netral

13. Tongkat yang membujur lurus dibagian atas

Sebelum melakukan segala hal harus diawali dengan niat yang baik dan lurus

14. Persaudaraan

Suatu ikatan lahir batin yang tidak dapat dipisahkan antar sesama anggota (warga dengan warga,
warga dengan siswa, siswa dengan warga, siswa dengan siswa) yang sifatnya melebihi saudara
kandung sendiri.
15. Setia = jiwa yang tidak dapat dipisahkan dari situasi dan kondisi apapun

16. Hati = segumpal darah yang menjadi pusat pikiran dan perbuatan manusia

17. Setia Hati

Percaya pada diri sendiri berkiblat pada Tuhan YME serta yakin bahwa kekuatan tertinggi adalah
pada Tuhan yang maha Esa.

Sekian itulah yang dapat saya tulis kali ini, semoga dapat bermanfaat bagi saudara22 ku sekalian
dimanapun berada. Dan SALAM PERSAUDARAAN 22.

Anda mungkin juga menyukai