Anda di halaman 1dari 1

SKRIP RENCANA KEGIATAN PEMBELAJARAN

Hari / Taggal : Senin, 27 Juli 2020 Kelas : TK B


Tema : Binatang Sub tema : Serangga
KD : 1.1.1, 2.2.14,3.3.1&4.4.1,3.3.2&4.4.2, 3.3.9&4.4.9, 3.3.10&4.4.10, 3.3.11&4.4.11
NO Waktu & PJ Tata Laksana Suporting system
Kegiatan
1 08.50 – 09.00 Host Utama : 1. Admin kelas memastikan anak-anak Hard :
Registrasi Pak Awal masuk ke dalam main room Internet
Co Host 2. Memastikan nama anak dan kelasnya Kamera
B1 : Bu Asty telah sesuai Laptop
B2 : Bu Kinan 3. Host utama telah membuat break out Sound mic
Pak Ikun room setiap kelas Absensi Anak
B3 : Bu Lilis & 4. Host telah menjadikan guru kelas
Bu Jita menjadi Co Host setiap kelas Soft :
5. Host membuka kelas dengan salam Video pembelajaran
pembuka media digital
6. Host memperkenalkan MC
Evaluasi :
1. MC melakukan apersepsi tentang tema , 1. Teknik
melakukan salam pembuka dan Observasi
09.00 – 09.10 Mc. melakukan monolog dengan anak Studi Dokumentasi
2 Pembukaan & Bu Kinan 2. Mengajak anak – anak berdoa sebelum 2. Alat :
Apersepsi (maaf ya ini siapa yang belajar Cek list Observasi
bersedia monggo) 3. Bonding (tepuk/yel2 Labschool) dan Portofolio
menjelaskan acara hari itu 3. Media
4. MC memperkenalkan Pengisi Acara Kertas Origami
Karton
1. Pengisi acara mulai melakukan monolog Lem
dengan anak Gunting
09.10 – 09.20 Pengisi Acara 2. Pengisi acara melakukan salam Pensil
4 Story telling Sesi 1 : Ibu Lilis perkenalan Spidol Berwarna
Sesi 2 : Ibu Asti 3. Pengisi acara melakukan story telling
(Kumbang & Kupu-kupu) menggunakan
media Wayang
4. Pengisi acara mengembalikan kepada MC

1. MC memberikan pra kata


5 09.20 – 09.25 MC 2. MC mempersilahkan host membagi break
Break room room
3. Host membagi room dan memasukkan
anak dan guru ke dalam room

1. Guru membuka kelas dengan


mengabsen, mengenalkan surat al-
kautsar, doa kedua orang tua
09.25 – 10.15 2. Guru mereview isi cerita yg diberikan di
6 Room Kelas Guru kelas awal, menyampaikan materi :
ART & CRAFT Mengenalkan huruf b & d
mengenal kata yang berawalan huruf b
&d
Games menghubungkan bilangan 5
dengan lambang bilangan menggunakan
pen (anak menarik garis)
3. Salam kepada anak dan menutup kelas

Mengetahui, Jakarta, 27 Juli 2020

Kepala Sekolah Guru Kelas

Anda mungkin juga menyukai