Anda di halaman 1dari 2

TUGAS RISET KEPERAWATAN

Nama : Sri Wahyuni

Nim : 201102049

Mata kuliah : Riset keperawatan

Dosen : Ns Muhlis, S.kep M.kes

Soal :

Buatlah judul penelitian kemudian buatkanlah :

a. Variable
b. Populasi
c. Sampel

Jawab :

1. Analisis factor-faktor yang berhubungan dengan kejadian flaebitis pada pasien anak di
ruang garuda perawatan anak RSUD Pemprov SulBar.
a. Variable
 Variable independent :
factor-faktor yang mempengaruhi kejadian flebitis :
1. Factor kimia seperti obat atau cairan yang iritan, seperti pH dan
osmolaritas cairan infuse yang tinggi selalu diikuti resiko flebitis tinggi
dan mikropartikel yang terbentuk bila partikel obat tidak larut sempurna
selama pencampuran juga merupakan factor kontribusi terhadap flebitis.
2. Factor-faktor mekanis seperti bahan, ukuran kateter, lokasi dan lama
kanulasi, ukuran kanula harus dipilih sesuai dengan ukuran vena dan
difiksasi dengan baik.
3. Adanya agen infeksius seperti : tehnik pencucian tangan yang buruk,
peralatan yang rusak atau robek mengundang bakteri, tehnik aseptic tidak
baik, kanula di pasang terlalu lama, tempat suntik jarang diinspeksi visual.
(Darmawan, 2008)
 Variable dependent : kejadian flebitis
b. Populasi : Manusia
c. Sampel : Pasien anak di ruang Garuda perawatan anak RSUD Pemprov SulBar

Anda mungkin juga menyukai