Anda di halaman 1dari 1

Pengemasan makanan merupakan kegiatan merancang suatu wadah/bungkus sebagai

tempat untuk suatu produk tertentu dengan kekreatifitasan penjual mendesain kemasan produk
yang akan dipasarkan guna menarik minat konsumen.

Awal mula sejarah pengemasan hanya berasal dari bahan alami seperti kayu, daun,
rumput dsb, yang hanya bertujuan untuk melindungi barang/mempermudah barang untuk
dibawa. Semakin majunya peradapan, manusia mulai mengenal teknik dan berbagai bahan untuk
mengemas suatu makanan. Seiring banyak munculnya supermarket, pasar/swalayan dimana
kemasan suatu produk menjadi nilai jual serta ketertarikan konsumen terhadap suatu produk
dengan kemasan yang baik dan aman untuk dikonsumsi.

Anda mungkin juga menyukai