Anda di halaman 1dari 10

Format Analisis Keterkaitan KI dan KD dengan IPK dan Materi Pembelajaran

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas : X Tekhnik Mesin
Semester : Ganjil

Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

3. Memahami, menerapkan, 3.1 Menerapkan konsep bilangan 1.1.1. Memahami konsep pangkat bulat positif Pangkat, akar
menganalisis, dan berpangkat, bentuk akar dan logaritma dan negatif dan logaritma
mengevaluasi tentang dalam menyelesaikan masalah 1.1.2. dengan pangkat bulat negatif.
pengetahuan faktual, 1.1.3. Memahami bentuk akar.
konseptual, prosedural, dan 1.1.4. Memahami konsep pangat pecahan a
metakognitif sesuai dengan 1/n
bidang dan lingkup kajian 1.1.5. Mengidentifikasi bentuk bilangan
Matematika pada tingkat berpangkat dengan pangkat pecahan a
teknis, spesifik, detil, dan 1/n
kompleks, berkenaan dengan 1.1.6. Memahami konsep pangkat pecahan a
ilmu pengetahuan, teknologi, m/n
seni, budaya, dan humaniora 1.1.7. Logaritma sebagai kebalikan bentuk
dalam konteks pengembangan pangkat
potensi diri sebagai bagian dari a. Definisi logaritma
keluarga, sekolah, dunia kerja,
b. Logaritma biasa
warga masyarakat nasional,
regional, dan internasional. 1.1.8. Menentukan logaritma bilangan lebih
dari 10 atau antara 0 dan 1

3.2 Menerapkan persamaan dan 1.1.1.Mendeskripsikan tentang pengertian


pertidaksamaan nilai mutlak bentuk konsep harga mutlak,
linear satu variabel 1.1.2. Menganalisis tabulasi data dan
informasi tentang persamaan dengan
harga mutlak
1.1.3. Menguraikan hasil analisa data dan
informasi tentang persamaan dengan
harga mutlak
1.1.4. Mengasosiasikan uraian data dan persamaan dan
informasi tentang persamaan dengan pertidaksamaan
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

harga mutlak nilai mutlak


1.1.5. Mengidentifikasikan tentang sifat-sifat bentuk linear satu
pertidaksamaan variabel
1.1.6. Mendeskripsikan tentang
pertidaksamaan dengan harga mutlak.
1.1.7. Mengeksprolasi temuan data dan
informasi tentang sifat-sifat
pertidaksamaan harga mutlak
1.1.8. Mentabulasikan hasil eksprolasi data
dan informasi tentang pertidaksamaan
dengan harga mutlak.
1.1.9. Menganalisis tabulasi data dan
informasi tentang pertidaksamaan
dengan harga mutlak.
1.1.10. Menguraikan hasil analisa data dan
informasi tentang pertidaksamaan
dengan harga mutlak.
1.1.11. Mengasosiasikan uraian data dan
informasi tentang pertidaksamaan
dengan harga mutlak.
 Menyimpulkan hasil asosiasi data dan
informasi tentang pertidaksamaan dengan
harga mutlak.
1.1.1. Mengidentifikasikan tentang bentuk
pertidaksamaanpecahan
1.1.2. Mengeksprolasi konsep penyelesaian
pertidaksamaan pecahan
1.1.3. Mengidentifikasikan tentang konsep
bilangan irrasional
1.1.4. Mendeskripsikan tentang bentuk
pertidaksamaan irrasional
1.1.5. Mengidentifikasikan tentang himpunan
penyelesaian pertidaksamaan irrasional
1.1.6. Menemukan himpunan penyelesaian
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

pertidaksamaan irrasional
1.1.7. Mengidentifikasikan tentang konsep nilai
mutlak
1.1.8. Menemukan himpunan penyelesaian
pertidaksamaan nilai mutlak
 Mendeskripsikan tentang bentuk
pertidaksamaan nilai mutlak
3.3 Menentukan nilai variabel pada sistem 1.1.1. Menyebut mengenai ekspresi sistem
persamaan linear dua variabel dalam persamaan tiga variable metode
masalah kontekstual substitusi, metode gabungan, dan
metode determinasi
1.1.2. Menjelaskan karakteristik masalah
otentik yang penyelesaiannya terkait
dengan model matematika sebagai
SPLTV metode substitusi, metode
gabungan, dan metode determinasi,
metode gabungan, dan metode
determinasi
1.1.3. Menerapkan SPLTV metode substitusi,
metode gabungan, dan metode
determinasi untuk menyajikan masalah
kontekstual dan menjelaskan makna tiap
besaran secara lisan maupun tulisan
1.1.4. Membedakan konsep sistem persamaan
tiga variabel metode substitusi, metode
gabungan, dan metode determinasi dan sistem
mampu menerapkan berbagai strategi persamaan linear
yang efektif dalam menentukan dua variable
himpunan penyelesaiannya serta
memeriksa kebenaran jawabannya
dalam penyelesaian masalah
matematika
1.1.5. Merancang, model matematika dari
sebuah permasalahan otentik yang
merupakan SPLTV metode substitusi,
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

metode gabungan, dan metode


determinasi
 Menafsirkan ciri-ciri SPLTV metode
substitusi, metode gabungan, dan metode
determinasi dari model matematika
3.4 Menentukan nilai maksimum dan 1.1.1. Menyebut mengenai ekspresi sistem
minimum permasalahan kontekstual pertidaksamaan linier dua variable
yang berkaitan dengan program linear 1.1.2. Menjelaskan karakteristik masalah
dua variabel otentik yang penyelesaiannya terkait
dengan model matematika sebagai
SPtLDV
1.1.3. Menerapkan sistem pertidaksamaan
linear dua variabel (SPtLDV) untuk
menyajikan masalah kontekstual dan
menjelaskan makna tiap besaran secara
lisan maupun tulisan
1.1.4. Membedakan konsep sistem
pertidaksamaan linear dua variabel dan
mampu menerapkan berbagai strategi
yang efektif dalam menentukan
himpunan penyelesaiannya serta
memeriksa kebenaran jawabannya
dalam penyelesaian masalah
matematika
1.1.5. Merancang, model matematika dari
sebuah permasalahan otentik yang
merupakan SPtLDV
1.1.6. Menafsirkan ciri-ciri SPtLDV dari model
matematika
1.1.7. Memahami Konsep Pertidaksamaan
Kuadrat Pangkat, akar
1.1.8. Membedakan bentuk pertidaksamaan dan logaritma
kuadat dengan bentuk pertidaksamaan
lain
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

1.1.9. Mentukan Himpunan Penyelesaian


Pertidaksamaan Kuadrat
1.1.10. Menganalisis pertidaksamaan kuadrat
dan mengevaluasi himpunan
penyelesaian yang didapatkan
1.1.11. Menerapkan konsep pertidaksamaan
untuk menentukan himpunan
penyelesaiannya
1.1.12. Mendeskripsikan sistem
pertidaksamaan kuadrat;
1.1.13. Mengeksplorasi penyelesaian sistem
pertidaksamaan kuadrat dalam
permasalahan matematis
1.1.14. Menganalisis penyelesaian sistem
pertidaksamaan kuadrat dalam
permasalahan matematis
1.1.15. Menerapkan konsep sistem
pertidaksamaan kuadrat
1.1.16. Menentukan himpunan penyelesaian
sistem pertidaksamaan kuadrat
1.1.17. Mengasosiasikan konsep sistem
pertidaksamaan kuadrat
1.1.18. Menemukan himpunan penyelesaian
dari sistem yang diberikan
1.1.19. Menerapkan sistem pertidaksamaan
kuadrat dalam kehidupan sehari-hari
 Menemukan penerapan sistem
pertidaksamaan kuadrat dalam kehidupan
sehari-hari
4. Melaksanakan tugas 4.1 Menyajikan penyelesaian masalah bilangan Mengubah bentuk bilangan berpangkat
spesifik dengan berpangkat, bentuk akar dan logaritma  Dapat menyederhanakan bentuk akar.
menggunakan alat,
 Mengidentifikasi bentuk bilangan
informasi, dan prosedur
kerja yang lazim berpangkat dengan pangkat pecahan a
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

dilakukan serta m/n


memecahkan masalah
 Menentukan logaritma suatu bilangan
sesuai dengan bidang
kajian Matematika` dengan menggunakan tabel logaritma
 Menentukan Antilogaritam Suatu
Menampilkan kinerja di
bawah bimbingan dengan Bilangan
mutu dan kuantitas yang  Sifat-Sifat Logaritma.
terukur sesuai dengan
standar kompetensi kerja.  Menggunakan aturan logaritma dalam
perhitungan
Menunjukkan keterampilan 
menalar, mengolah, dan 4.2 Menyajikan penyelesaian masalah yang 1.1.1. Memverifikasi kesimpulan data dan persamaan dan
menyaji secara efektif, berkaitan dengan persamaan dan informasi tentang penerapannya dalam pertidaksamaan
kreatif, produktif, kritis, pertidaksamaan nilai mutlak bentuk linear menyelesaikan persamaan dengan satu nilai mutlak
mandiri, kolaboratif, satu variabel dan dua harga mutlak bentuk linear satu
1.1.2. Mempresentasikan hasil verifikasi data variabel
komunikatif, dan solutif tentang persamaan dengan harga
dalam ranah abstrak terkait mutlak
dengan pengembangan dari 1.1.3. Memverifikasi kesimpulan data dan
yang dipelajarinya di informasi tentang penyelesaian
pertidaksamaan harga mutlak
sekolah, serta mampu
 Mempresentasikan hasil verifikasi data
melaksanakan tugas spesifik tentang pertidaksamaan dengan harga
di bawah pengawasan mutlak.
langsung. 1.1.1. Menggunakan konsep pecahan dalam
memecahkan masalah nyata
Menunjukkan keterampilan 1.1.2. Menggunakan bentuk dan sifat-sifat
mempersepsi, kesiapan, pertidaksamaan pecahan dalam
meniru, membiasakan, gerak memecahkan masalah nyata
mahir, menjadikan gerak alami 1.1.3. Menggunakan media kartu bridge
dalam ranah konkret terkait dalam menyelesaikan masalah
dengan pengembangan dari matematis dengan himpunan
penyelesaian pertidaksamaan irrasional
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

yang dipelajarinya di sekolah, 1.1.4. Menyelesaikan masalah dalam


serta kehidupan sehari-hari dengan
mampu melaksanakan menggunakan dengan himpunan
tugas spesifik di bawah penyelesaian pertidaksamaan irrasional
pengawasan langsung. 1.1.5. Memecahkan masalah matematis
dengan menggunakan konsep nilai
mutlak
1.1.6. Memecahkan masalah matematis
dengan menggunakan bentuk-bentuk
pertidaksamaan nilai mutlak
1.1.7. Menyelesaikan masalah matematis
dengan menggunakan himpunan
penyelesaian pertidaksamaan nilai
mutlak
 Menyelesaikan masalah kehidupan sehari-
hari dengan menggunakan himpunan
penyelesaian pertidaksamaan nilai mutlak
4.3 Menyelesaikan masalah sistem persamaan 1.1.1. Menyesuaikan sistem pertidaksamaan sistem
linier dua variabel linear dua variabel (SPtLDV) untuk persamaan linier
menyajikan masalah kontekstual dan dua variabel
menjelaskan makna tiap besaran secara
lisan maupun tulisan
1.1.2. Memilah dari unsur-unsur yang terdapat
pada ekspresi sistem pertidaksamaan
linier dua variabel, cara menentukan
himpunan penyelesaiannya
1.1.3. Menggantikan konsep SPtLDV
berdasarkan ciri-ciri yang ditemukan
dengan bahasanya sendiri
1.1.4. Membentuk sebuah permasalahan
otentik yang merupakan SPtLDV
1.1.5. Menyesuaikan model matematika
berupa SPtLDV dari situasi nyata dan
matematika, serta menentukan jawab
dan menganalisis model sekaligus
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

jawabnya
1.1.6. Mengoreksi hasil penyelesaian masalah
yang diberikan
1.1.7. Menggantikan karakteristik masalah
otentik yang penyelesaiannya terkait
dengan model matematika sebagai
SPtLDV
1.1.8. Membentuk model matematika untuk
memperoleh solusi permasalahan yang
diberikan
1.1.9. Menerapakan konsep pertidaksamaan
kuadrat dalam menyelesaiakan masalah
matematis
1.1.10. Memecahkan permasalahan nyata
yang berhubungan dengan
pertidaksamaan kuadrat
1.1.11. Menyelesaikan sistem pertidaksamaan
kuadrat dalam permasalahan matematis
1.1.12. Menyelesaikan system
pertidaksamaan kuadrat dengan
menentukan himpunan penyelesaiannya
1.1.13. Menyeledsaikan system
pertidaksamaan kuadrat dengan
menemukan himpunan penyelesaiannya
Menyelesaikan permasalahan sistem
pertidaksamaan kuadrat dalam kehidupan
sehari-hari
4.4 Menyelesaikan masalah kontekstual yang 1.1.1.Menyesuaikan sistem pertidaksamaan sistem
berkaitan dengan program linear dua linear dua variabel (SPtLDV) untuk pertidaksamaan
variabel menyajikan masalah kontekstual dan linear dua
menjelaskan makna tiap besaran secara variabel (SPtLDV)
lisan maupun tulisan
1.1.2. Memilah dari unsur-unsur yang terdapat
pada ekspresi sistem pertidaksamaan
linier dua variabel, cara menentukan
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

himpunan penyelesaiannya
1.1.3. Menggantikan konsep SPtLDV
berdasarkan ciri-ciri yang ditemukan
dengan bahasanya sendiri
1.1.4. Membentuk sebuah permasalahan
otentik yang merupakan SPtLDV
1.1.5. Menyesuaikan model matematika
berupa SPtLDV dari situasi nyata dan
matematika, serta menentukan jawab
dan menganalisis model sekaligus
jawabnya
1.1.6. Mengoreksi hasil penyelesaian masalah
yang diberikan
1.1.7. Menggantikan karakteristik masalah
otentik yang penyelesaiannya terkait
dengan model matematika sebagai
SPtLDV
1.1.8. Membentuk model matematika untuk
memperoleh solusi permasalahan yang
diberikan
1.1.9. Menerapakan konsep pertidaksamaan
kuadrat dalam menyelesaiakan masalah
matematis
1.1.10. Memecahkan permasalahan nyata
yang berhubungan dengan
pertidaksamaan kuadrat
1.1.11. Menyelesaikan sistem pertidaksamaan
kuadrat dalam permasalahan matematis
1.1.12. Menyelesaikan system
pertidaksamaan kuadrat dengan
menentukan himpunan penyelesaiannya
1.1.13. Menyeledsaikan system
pertidaksamaan kuadrat dengan
menemukan himpunan penyelesaiannya
Menyelesaikan permasalahan sistem
Materi
Pembelajaran /
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Topik / Subtopik

pertidaksamaan kuadrat dalam kehidupan


sehari-hari

…….......................…………., ... Juli 20...

Mengetahui :
Kepala Sekolah ... Guru Mata Pelajaran,

……………………………………………. …………………………………………….
NIP/NRK. - NIP/NRK.

Anda mungkin juga menyukai