Anda di halaman 1dari 1

Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kearsipan

Arsip Nasional Republik Indonesia

FILSAFAT SEJARAH ISLAM


PUSDIKLAT ARSIP nASIONAL REPUBLIK INDONESIA
28 SEPTEMBER - 13 NOPEMBER 2020

Diklat Fungsional Arsiparis Tingkat Ahli Angkatang II Kementerian Agama RI

Nama : Nasir. S.Sos


Nomur Urut Peserta : 18
Asal INstansi : UIN Alauddin Makassar
Unit Kerja : Biro Adminstrasi Umum Keuangan dan Perencanaan

I. Pokok Pikiran
Pada waktu kita mempermasalahkan kebenaran, maka mau tidak mau kita
memasuki wilayah atau ranah filsafat. Di kalangan ahli filsafat, filsafat Hegel
termasuk kajian filasafat yang sulit sehingga mengakibatkan berbagai interpretasi
yang dikemukakan oleh para ahli. Sehubungan dengan hal itu maka dalam
makalah ini penulis hanya akan mengikuti interpretasi dari ahli filsafat Inggris,
yaitu Sir Bertrand Russell (1872–1970).
Namun demikian perlu diingat di sini, bahwa walaupun prinsip atau konsep di
atas dapat dan memang harus diterapkan dalam masalah kearsipan, karena
merupakan dasar filsafat dan teori, akan tetapi dalam proses penerapannya
haruslah diperhatikan beberapa hal. Pertama, sebagaimana kita ketahui
bersama, arsip pada hakekatnya merupakan produk atau perekaman sampingan.
Hal ini berbeda dengan film layar lebar yang memang dibuat dengan sengaja
untuk merekam dan kemudian menyajikan sebuah cerita secara visual.
II. Penerapan
Penerapan arsip perlu dikelola menggunakan pengelolan arsip yang baik dan
benar, sehingga apabila pihak yang membutuhkan arsip tersebut akan disajikan
dengan cepat dan tepat. Banyak faktor yang mempengaruhi agar kearsipan
mempunyai citra yang positif antara lain adalah kerapihan penyimpanan,petugas
yang terdidik dan terampil.
Ruangan penyimpanan arsip harus dijaga agar tetap kering ( tidak terlalu
lembab), terang ( dengan sinar matahari meskipun juga sampai terkena matahari
secara langsung). Ruangan harus kuat dan mempunyai fentilasi yang memadai.,
terhindar dari kemungkingan serangan api,air,maupun serangan seranga yang
memakan serangka.tempat penyimpanan arsip harus dijaga sedemikian rupa
supaya tetap terjamin keutuhannya,keamannya,kebershihannya,kearsipannya,
dan sebagianya.

Anda mungkin juga menyukai