Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

MODE DARING – PANDEMI COVID 19

Sekolah : SMP Negeri 6 Kendari


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII / Ganjil
Materi Pokok : Usaha Dan Daya
Alokasi Waktu : 60 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
• Peserta Didik Dapat Menjelaskan Konsep Usaha
• Peserta Didik Dapat Menghitung Besar Usaha
• Peserta Didik Dapat Memberi Contoh Usaha
• Peserta Didik Dapat Menghitung Besarnya Daya

B. Media Pembelajaran & Sumber Belajar


Media : Hp / Laptop, Internet
Sumber Belajar : Buku IPA Kelas VIII, Kemendikbud, Tahun 2013 edisi 2017.
Multimedia Pembelajaran Interaktif (Usaha Dan Daya)

C. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran online,
memeriksa kehadiran peserta didik, mengecek siapa saja.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Usaha dan Daya melalui Google Meet
Kegiatan Inti ( 50 Menit )
Guru menjelaskan materi melalui animasi pembelajaran interaktif menggunakan Google Meet
Guru memberikan penjelasan contoh soal mengenai materi melalui animasi pembelajaran interaktif
Peserta didik menyaksikan animasi penjelasan materi dalam video conference melalui Google Meet yang
langsung disajikan oleh Guru yang berisikan animasi penjelasan.
Peserta didik membuka buku IPA Kelas VIII dan mengerjakan contoh Latihan untuk memperkuat
penjelasan materi yang Usaha dan Daya yang dipelajari
Peserta didik mencatat ringkasan materi dan tugas yang dijelaskan oleh Guru (melalui Google Classroom
dan WA)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Guru menyampaikan akan membagikan rekaman proses pembelajaran sebagai bahan suplemen untuk
mengulang materi
Guru membantu peserta didik menyimpulkan materi
Guru mengingatkan batas waktu pengiriman tugas yang sudah diberikan
Guru menutup pembelajaran

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Penilaian Pengetahuan;
Penugasan

Mengetahui, Kendari, Juli 2020


Kepala SMP Negeri 6 Kendari Guru Pengajar,

Muliadi, S.Pd., M.Pd Herwin Hamid, S.Pd, M.Pd


NIP. 196812311997021017 NIP. 19820430 200604 1 007

Anda mungkin juga menyukai