Anda di halaman 1dari 1

LAPORAN HASIL

KEGIATAN VERIFIKASI DESA ODF ATAU STOP BUANG AIR BESAR


SEMBARANGAN DI DESA SUKAMARGA
DI WILAYAH BLUD UPT. PUSKESMAS TALANG RIMBO LAMA

I. PENDAHULUAN
Open Defecation Free (ODF) atau Stop Buang Air Besar Sembarangan adalah
kondisi ketika setiap individu dalam komunitas tidak buang air besar sembarangan,
Pembuangan tinja yang tidak memenuhi syarat sangat berpengaruh pada penyebaran
penyakit berbasis lingkungan. Verifikasi ODF adalah proses memastikan status ODF
suatu komunitas masyarakat yang menyatakan bahwa secara kolektif mereka telah
bebas dari perilaku buang air besar sembarangan.

II. WAKTU PELAKSANAAN DAN TEMPAT TUGAS

Waktu : 17 Juli 2020


Tempat : Desa Sukamarga
Nomor Surat Perintah Tugas : 800/ /PKM-TRL/Sekre

III. PELAKSANAAN
Dengan surat perintah tugas melaksanakan kegiatan verifikasi desa ODF atau
Stop Buang Air Besa Sembarangan di Desa Sukamarga di Wilayah Kerja Puskesmas
Talang Rimbo Lama.

IV. HASIL
Dari Hasil Kegiatan melaksanakan kegiatan verifikasi desa ODF atau Stop
Buang Air Besar Sembarangan di Desa Sukamarga didapatkan bahwa masyarakat
desa sukamarga telah bebas dari perilaku buang air besar sembarangan.

V. PENUTUP
Demikian hasil laporan kegiatan verifikasi desa ODF atau Stop Buang Air Besar
Sembarangan di Sukamarga ini untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Talang Rimbo Lama, 17 Juli 2020


Yang Membuat Laporan

1 Joni Ansori, Amd.Kes


Pengatur TK I/ II.D
NIP.196406101988011001 .....................

Anda mungkin juga menyukai