Anda di halaman 1dari 24

LAPORAN PRAKTIK LAPANGAN STASE KOMUNITAS

DI RT.15 KELURAHAN TELUK LERONG ILIR


Mata Kuliah : Stase Komunitas dan Keluarga
Dosen Kordinator : Ns.Siti Mukaromah M.Kep.,Sp.Kep.kom
Dosen Pembimbing : Ns.Siti Mukaromah M.Kep.,Sp.Kep.kom

Disusun Oleh :
Evalina Prastika Putri
1908086

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS


INSTITUT TEKNOLOGI KESEHATAN DAN SAINS WIYATA
HUSADA SAMARINDA
2020

i
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Keperawatan Komunitas merupakan suatu bidang keperawatan yang merupakan


perpaduan antara keperawatan dan kesehatan masyarakat dengan dukungan peran serta
masyarakat secara aktif serta mengutamakan pelayanan promotif dan prefentif secara
berkesinambungan tanpa mengabaikan pelayanan kuratif dan rehabilitatif secara
menyeluruh dan terpadu yang ditunjukan kepada individu, keluarga, kelompok serta
masyarakat sebagai kesatuan utuh melalui proses keperawatan untuk meningkatkan
fungsi kehidupan manusia secara optimal, sehingga mampu mandiri dalam upaya
kesehatan.Strategi yang dikembangkan adalah menggerakan dan memberdayakan
masyarakat untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri dan meningkatkan derajat
kesehatan.

Pelayanan keperawatan di masyarakat mempunyai sasaran dari tingkat individu,


keluarga, kelompok dan masyarakat. Pelayanan keperawatan di masyarakat bertujuan
untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri dalam pemeliharaan kesehatan. Keluarga
merupakan unit kecil di masyarakat. Peran dan fungsi perawat dalam pelayanan
keperawatan kelurga dan komunitas merupakan unsur penting dalam mewujudkan
masyarakat yang sehat dan mandiri.

Menurut WHO (1959), Keperawatan komunitas adalah bidang perawatan khusus


yang merupakan gabungan keterampilan ilmu keperawatan, ilmu kesehatan masyarakat
dan bantuan sosial, sebagai dari program kesehatan masyarakat secara keseluruhan
guna meningkatkan kesehatan, penyempurnaan kondisi sosial, perbaikkan lingkungan
fisik, rehabilitas, pencegahan penyakit dan bahaya yang lebih besar, ditunjukan kepada
individu, keluarga yang mempunyai masalah dimana hal itu mempengaruhi masyarakat
secara keseluruhan.

2
Keperawatan Kesehatan Komunitas adalah pelayanan keperawatan  profesional
yang ditujukan kepada masyarakat dengan penekanan pada kelompok resiko tinggi,
dalam upaya pencapaian derajat kesehatan yang optimal melalui pencegahan penyakit
dan peningkatan kesehatan, dengan menjamin keterjangkauan pelayanan kesehatan
yang dibutuhkan, dan melibatkan klien sebagai mitra dalam perencanaan pelaksanaan
dan evaluasi pelayanan keperawatan.

B. Tujuan Kegiatan
1. Tujuan Umum

Untuk mengetahui keadaan umum di lokasi masyarakat rt.15 dan menilai


tingkat kesehatan di wilayah Samarinda ulu Rt.15 Kel. Teluk Lerong Ilir.
2. Tujuan Khusus

Tujuan kegiatan ini adalah untuk mendalami mahasiswa dalam melakukan


analisa data dan pengkajian data di masyarakat untuk mengetahui tingkat
kesehatan dan pola aktivitas masyarakat, geografi, ekonomi, demografi serta
sumber pelayanan di masyarakat.

C. Manfaat Kegiatan
1. Bagi Mahasiswa Keperawatan
Agar mendapatkan pengalaman mengenai Lingkungan masyarakat, bahwa setiap
lingkungan itu berbeda dari kebiasaan hidup bersih dan sehat mengenai
lingkungan sekitar baik diperumahan ataupun di perkampungan.
2. Bagi Institusi Pendidikan Keperawatan
Untuk menyelesaikan sks stase komunitas dan keluarga dan membantu
meningkatkan derajat kesehatan yang optimal pada masyarakat.
3. Bagi Instansi Layanan Kesehatan
Untuk membantu pelayanan kesehatan (puskesmas) dalam melakukan pendataan

3
kesehatan, dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.
4. Bagi Masyarakat
Agar masyarakat dapat lebih mengetahui pentingnya kesehatan secara PHBS dan
penyakit yang sedang terjadi.

D. Ruang Lingkup

Jalan Siti Aisyah raudah 5 Rt. 15 Kelurahan Teluk Lerong Ilir Samarinda Ulu
Kalimantan Timur

E. Metode Lingkup

BHSP (Bina Hubungan Saling Percaya)

F. Sistematika Penulisan

Untuk memudahkan dalam penulisan laporan ini, maka penulis menyusun


sistematika penulisan sebagai berikut :
a. BAB I pendahuluan berisi tentang latar belakang, tujuan kegiatan (umum dan
khusus), manfaat kegiatan, ruang lingkup, metode pendekatan dan sistematika
penulisan
b. BAB II berisi pengkajian komunitas, komponen windshield survey, data
geografis, data demografis dan data sosial-ekonomi dan sumber kesehatan
c. BAB III berisi diagnosa keperawatan komunitas, analisa data, penapisan masalah
dan perioritas diagnosa masalah
d. BAB IV rencana dan strategi komunitas

4
BAB II
PENGKAJIAN KOMUNITAS

A. Komponen Windshield Survey

No Elemen Deskripsi
1 Perumahan dan Lingkungan Bangunan :
(daerah)
Mayoritas bangunan yang terdapat di wilayah
Samarinda ulu Kel. Teluk Lerong Ilir Rt.15
ada yang semi parmanen dan ada yang
permanen.

Arsitektur :

Hampir seluruh warga Rt.15 kelurahan Teluk


Lerong Ilir memiliki rumah antara rumah satu
dengan yang lainnya yaitu semi permanen, dan
permanen. Terdapat rumah yang lantainya
terbuat dari tegel dan ada yang papan. Rata-
rata di setiap rumah terdapat jendela dengan
pencahayaan yang cukup baik.
2 Lingkungan terbuka Luas :

Tidak ada lingkungan terbuka di kel. Teluk


lerong ilir RT.15

Kualitas :

Tidak ada lahan terbuka di Kel.Teluk Lerong


Ilir RT.15

5
3 Batas Batas Wilayah :

Sebelah utara : Kelurahan air putih

Sebelah selatan : sungai Mahakam

Sebelah timur : Kelurahan jawa

Sebelah barat : kec sungai kunjang


4 Kebiasaan Dewasa-tua :

Masyarakat rt.15 Kel. Teluk Lerong Ilir


kegiatan pada pagi hari hingga sore sebagaian
warga bekerja, pada malam hari warga
mempunyai kegiatan berkumpul bersama
keluarga dan sebagian berisitrahat sehabis
pulang berkerja. Setiap sebulan sekali atau
beberapa minggu sekali ibu-ibu mengadakan
pengajian yang dilakukan di rumah RT.

Anak-anak :

Sebelum adanya covid-19 pada pagi hari


mayoritas pergi kesekolah, tetapi karena
adanya covid anak-anak sering bermain sepeda
di lingkungan RT.15 dan pada sore hari
mayoritas anak-anak mengikuti kegiatan
keagamaan, mengaji di TPA.
5 Tingkat sosial ekonomi Tingkat Sosial Ekonomi :

Tingkat sosial ekonomi masyarakat wilayah


rt.15 Kel. Teluk Lerong Ilir sebagaian besar
tergolong dalam ekonomi menengah dengan

6
mata pencarian sebagai pegawai negeri dan
karyawan swasta , buruh

± > 2.000.000/bulan.
 Transportasi yang digunakan oleh
6 Transportasi
masyarakat sekitar Rt.15 Kebanyakan
menggunakan kendaraan Pribadi (Motor)
 Situasi jalan Rt.15 Beraspal. Adapun akses
jalan yang masuk ke teluk lerong sebagian
jalan ada yang kurang baik .
7 Fasilitas Umum Kesehatan :

Terdapat Puskesmas pasundan dan rumah sakit


dirgahayu yang berada di jalan kampung jawa
dekat dengan teluk lerong.

Sekolah :

Terdapat 1 sekolah SD , 1 SMP , dan 1 SMK.

Agama :

Masjid : 2

Langar : 4

Ekonomi :

Banyaknya terdapat Home Industry yang


terdapat di Rt.15 Kel.Teluk Lerong Ilir, antara
lain Bengkel tambal ban, Warung makan,
warung sembako, menjual barang bahan
bangunan,air Isi ulang, penjual gas tabung
elpg.

7
Pelayanan Umum :

Warga RT.15 teluk lerong masih menggunakan


pelayanan pos.
8 Pusat Belanja Terdapat banyaknya toko yang menjadi
kebutuhan sehari-hari
9 Suku bangsa Ras :

Banyaknya Warga yang terdapat di Wilayah


Rt.15 Kel. Teluk Lerong Ilir kebanyakan suku
Jawa,Dayak,Banjar, Kutai dan bugis.
10 Agama Mayoritas agama yang terdapat di rt 15 ialah
beragama Islam
11 Kesehatan dan Morbiditas Penyakit terbanyak yang terdapat di Rt.15 Kel.
Teluk lerong ilir yang terjadi di masyarakat
selama 3 bulan terakhir adalah batuk pilek dan
hipertensi.
 Rata-rata warga mempunyai televisi dan
12 Sarana Penunjang
menggunakan telepon.
 Warga RT.15 menggunakan PDAM.
 Penerangan yang di gunakanan ialah PLN

B. Data Geografi
Tempat lingkungan yang dilakukan pengkajian dan Analisa data terdapat dilokasi
jalan raudah 5 RT.15 kelurahan teluk lerong ilir kecamatan samarinda ulu. Jarak antara
jalan raya dengan warga RT.15 berjarak ± 1 kilometer. Teluk lerong ilir dekat dengan
sungai Mahakam, fasilitas Kesehatan puskesmas dan rumah sakit berjarak sekitar ±
500 meter dari pemukiman warga RT.15.

8
Batas wilayah : Sebelah Utara : Kelurahan air putih

Sebelah Selatan : Sungai Mahakam


Sebelah Timur : Kelurahan jawa
Barat
Sebelah Barat : Kec. Sungai kunjang

Selatan Utara

Luas wilayah : 9,2 km2


Timur
Pemanfaatan wilayah :

 Perumahan : tidak ada


 Sawah : tidak ada
 Tambak : tidak ada
 Perkebunan : tidak ada
 Lapangan : tidak ada
 Hutan : tidak ada
 Lain-lain :-

C. Data Demografi
Jumlah penduduk 178 jiwa penduduk menetap ada 148 penduduk dan penduduk
tidak menetap ada 30 penduduk. Ada 55 KK yang berada di wilayah jalan raudah 5
RT.15 kel.teluk lerong ilir yang telah dilakukan pengkajian sebanyak 10 KK, Ras yang
banyak menempati di Lingkungan RT.15 ialah banyak yang bersuku Jawa, Dayak,
Banjar, Kutai dan Bugis. Banyaknya warga yang menempati lingkungan RT.15
mayoritas beragama Islam. Batas wilayah RT.15 dimulai dari gg.7b sampai dengan
Langgar As-sajadah. Luas wilayah RT.15 2000 meter persegi.
Kartu keluarga yang berada di RT.15 kelurahan teluk lerong ilir : 55 KK
Kartu keluarga yang dikaji : 10 KK

9
1. Karakteristik usia dan jenis kelamin :
Usia (tahun) L P Total (%)
0 0 0
Bayi
(0,0%) (0,0%) (0%)
1 0 1
Balita
(2,4%) (0,0%) (2,4%)
8 4 12
5-19
(19,5%) (9,8%) (29,3%)
6 4 10
20-29
(14,6%) (9,8%) (24,4%)
0 1 1
30-34
(0,0%) (2,4%) (2,4%)
6 5 11
35-54
(14,6%) (12,2%) (26,8%)
2 3 5
55-64
(4,9%) (7,3%) (12,2%)
1 0 1
65 tahun keatas
(2,4%) (0,0%) (2,4%)
Total 24 17 41
(58,5%) (41,5%) 100%

Berdasarkan hasil tabel karakteristik usia dan jenis kelamin didapatkan hasil
bahwa 12 responden warga RT.15 lebih banyak berusia 5-19 tahun (29,3%) dengan
jenis kelamin laki-laki 8 responden (19,5%) dan perempuan 4 responden (9,8%).

2. Nilai dan keyakinan :


Agama / Kepercayaan Jumlah Total (%)
Islam 41 100%
Kristen Protestan 0 0
Kristen Katolik 0 0
Hindu 0 0
Budha 0 0
Kepercayaan lain 0 0
Total 41 100%

Berdasarkan hasil tabel nilai dan keyakinan didapatkan hasil bahwa warga
RT.15 mayoritas beragama muslim 41 responden (100%) .

10
3. Pekerjaan :
Jenis Pekerjaan Jumlah Total (%)
Negeri 3 25%
Swasta 9 75%

Total 12 100%

Berdasarkan hasil tabel pekerjaan didapatkan hasil bahwa warga RT.15 lebih
banyak jenis pekerjaan swasta sebanyak 9 responden (75%) sedangkan jenis
pekerjaan negeri hanya 3 responden (25%).

4. Tingkat pendidikan :
Tingkat Pendidikan Jumlah Total (%)
Tidak sekolah 5 12,2%
SD 4 9,8%
SMP 8 19,5%
SMA 20 48,8%
D1/D2/D3 1 2,4%
S1/S2/S3 3 7,3%
Total 41 100%

Berdasarkan hasil tabel tingkat pendidikan didapatkan bahwa warga RT.15


lebih banyak Pendidikan SLTA 20 responden (48,8%).

5. Air bersih :
Sumber air bersih Jumlah Total (%)
Sumur 0 0
PDAM 10 100%
Sumur dan PDAM 0 0
Total 10 100%

Berdasarkan hasil tabel penggunaan sumber air bersih didapatkan bahwa 10


Kepala Keluarga RT.15 menggunakan PDAM (100%).

6. Pengelolaan air minum :

11
Pengelolaan air minum Jumlah Total (%)
Dimasak 6 60%
Mentah 4 40%
Air mineral/aqua 0 0%
Total 10 100%
Berdasarkan hasil tabel pengelolaan air minum didapatkan bahwa 10 Kepala
Keluarga RT.15 dengan mengelola cara dimasak sebanyak 6 KK (60%) sedangkan
dengan cara tidak dimasak sebanyak 4 KK (40%).

7. Tempat penampungan air bersih :


Tempat penampungan Jumlah Total (%)
air bersih
Terbuka 0 0%
Tertutup 10 100%
Total 10 100%
Berdasarkan hasil tabel tempat penampungan air bersih didapatkan bahwa 10
Kepala Keluarga RT.15 memiliki tempat penampungan air bersih nya secara
tertutup (100%).

8. Tempat pembuangan air besar :


Tempat pembuangan air Jumlah Total (%)
besar
Leher angsa 10 100%
Jamban duduk 0 0%
Sungai 0 0%
Total 10 100%
Berdasarkan hasil tabel tempat pembuangan air besar didapatkan bahwa 10
Kepala Keluarga RT.15 menggunakan Leher angsa (100%).

9. Pengelolaan limbah :
Kebiasaan membuang Jumlah Total (%)
sampah

12
Dibakar 0 0%
Ditimbun 0 0%
Diambil petugas 6 60%
Dibuang kesungai 0 0%
Lain-lain (TPU) 4 40%
Total 10 100%
Berdasarkan hasil tabel pengelolaan limbah didapatkan hasil bahwa 10 Kepala
Keluarga RT.15 yang diambil petugas sebanyak 6 responden (60%) sedangkan
dengan cara langsung ke TPU sebanyak 4 responden (40%).

10. SPAL :
SPAL Jumlah Total (%)
Ada 10 100%
Tidak ada 0 0%
Total 10 100%
Berdasarkan hasil tabel SPAL (saluran pembuangan air limbah) didapatkan
hasil bahwa 10 Kepala Keluarga RT.15 semua memiliki SPAL (100%).

C. Data Sosial Ekonomi


Dari data yang didapatkan bahwa penghasilan rata-rata perbulan warga RT.15 ±
2.000.000/bulan. Warga RT.15 rata-rata memiliki transportasi kendaraan motor 2
untuk keperluan mereka sehari-hari. Semua warga RT.15 rata-rata mempunyai jaminan
Kesehatan sehingga saat mereka mengalami gangguan Kesehatan menggunakan
jaminan Kesehatan yang dimiliki warga RT.15. Warga RT.15 mempunyai kegiatan
hanya pengajian yang dilakukan dirumah RT kadang sebulan sekali atau beberapa
minggu sekali.

Karakteristik tenaga kerja :


1. Status tenaga kerja

13
Status Tenaga % % Tidak % Tidak
Kerja Bekerja Bekerja Berpatisipasi dalam
Pekerjaan / Pensiun
Populasi 12 20 0
Umum (Usia di atas 18 (37,5%) (62,5%)
tahun)
Populasi
Khusus
- Wanita 2 15 0
(11,8%) (88,2%)
- Anak-anak di bawah
usia 6 tahun - - -
yang bekerja
Total 14 35 0
Berdasarkan hasil tabel status tenaga kerja didapatkan hasil bahwa warga
RT.15 pada populasi usia di atas 18 tahun lebih banyak yang tidak bekerja sebanyak
20 responden (62,5%) dan yang bekerja hanya 12 responden (37,5%) sedangkan
khusus wanita lebih banyak yang tidak bekerja sebanyak 88,2% sedangkan yang
bekerja hanya 2 responden (11,8%).

2. Kategori pekerjaan dan jumlah (%) orang yang bekerja :

Kategori Pekerjaan Jumlah Total (%)


Petani 0 0%
Pegawai negeri 3 25%
Karyawan swasta 8 66,7%
Wiraswasta Buruh 0 0%
Lain-lain : 1 8,3%
................................ 0 0

Total 12 100%
Berdasarkan hasil tabel kategori pekerjaan didapatkan hasil bahwa warga
RT.15 lebih banyak yang pekerjaan nya karyawan swasta sebanyak 8 responden
(66,7%) , pegawai swasta 3 responden (25%) dan buruh 1 responden (8,3%).

D. Data Pelayanan dan Sumber Kesehatan

14
Fasilitas Kesehatan terdekat dari RT.15 yaitu puskesmas pasundan dan rumah sakit
dirgahayu yang berada di kampung jawa dengan jarak ±500 meter. RT.15 tidak
memiliki pelayanan social seperti panti asuhan maupun panti jompo.

BAB III

15
DIAGNOSA KEPERAWATAN KOMUNITAS DI RT.15
KELURAHAN TELUK LERONG ILIR

A. ANALISA DATA

No Data Subjektif Data Objektif Diagnosa Keperawatan


Komunitas

1  Warga RT.15  Warga RT.15 Defisit pengetahuan


mengatakan tidak bersedia jika ada berhubungan dengan
ada sosialisasi / penyuluhan atau kurang terpapar informasi
penyuluhan covid 19 sosialisasi yang
yang dilakukan di memberikan tentang
RT.15. covid 19 Subkategori : penyuluhan
dan pembelajaran
 Warga RT.15  Warga RT.15 masih
mengatakan kurang kurang paham tentang Ketegori : perilaku
mengetahui tentang covid 19 bagaimana
penyakit covid 19 penyebaran covid 19 Kode : D.0111
dan tentang dan tentang era
menghadapi new normal apa yang Definisi :
normal yang harus dihindari dan Ketiadaan atau kurangnya
dihadapi sekarang. dilakukan agar tetap informasi kognitif yang
aman dan terhindar berkaitan dengan topik
dari covid. tertentu.
2  Warga mengatakan  Banyaknya sampah Ketidakpatuhan
RT.15 kurang yang tertumpuk berhubungan dengan
perduli terhadap disekitar selokan dan kurangnya kesadaran
lingkungan disekitar jalanan masyarakat
disekitaran RT.15 RT.15 dan dibelakang
seperti selokan di rumah-rumah warga Subkategori : Penyuluhan
belakang rumah dan dan Pembelajaran
disekitaran langgar  Tidak ada kesadaran
Kategori : Perilaku
yang tertumpuk warga dalam
sampah yang bisa melakukan gotong Kode : D.0114
menyebabkan royong untuk di Definisi :
munculnya penyakit lingkungan RT.15

16
DBD. Perilaku individu dan/atau
 Warga RT.15 pemberi asuhan tidak
mengatakan tidak mengikuti rencamma
ada atau jarang perawatan/pengobatan
sekali melakukan yang disepakati dengan
kegiatan gotong tenaga kesehatan, sehingga
royong, warga menyebabkan hasil
mengatakan perawatan/pengobatan
terkadang tidak efektif.
membersihkan parit-
parit didepan rumah
mereka masing-
masing saja
terkadang
dilakukannya pun
berbulan-bulan oleh
warga.

17
B. PENAMPISAN MASALAH

NO DIAGNOSA KRITERIA JUMLAH KET


KEPERAWATAN
KOMUNITAS
A B C D E F G H I J K L

Defisit pengetahuan 32 Keterangan Kriteria:


1 berhubungan dengan 2 3 3 3 3 3 2 3 3 3 2 2 A. Sesuai dengan peran CHN
kurang terpapar (Community Heal Nursing):
1. Pelaksanaan fungsi manajerial
informasi (covid 19)
2. Pelayanaan asuhan
keperawatan
3. Koordinasi kegiatan
penyuluhan kesehatan
masyarakat
4. Koordinasi pembinaan peran
serta masyarakat (PKMD/
Pemeliharaan Kesehatan
Masyarakat Desa)
5. Koordinasi kegiatan lintas
sektoral
B. Sesuai dengan program pemerintah
Ketidakpatuhan C. Potensi untuk intervensi pendidikan
2 berhubungan dengan 2 2 3 2 3 1 2 3 3 3 3 2 29 kesehatan
D. Resiko terjadi
kurangnya kesadaran E. Resiko parah
masyarakat F. Minat masyarakat
G. Kemudahan untuk di intervensi
H. Ketersediaan sumber tempat
I. Ketersediaan sumber dana
J. Ketersediaan sumber waktu
K. Ketersediaan sumber fasilitas
L. Ketersediaan sumber daya/petugas

Keterangan Pembobotan :
1. Sangat rendah
2. Rendah
3. Cukup
4. Tinggi
5. Sangat tinggi

18
C. Prioritas Diagnosa Masalah

No
Diagnosa Keperawatan Komunitas Jumlah
Prioritas

Defisit pengetahuan berhubungan dengan kurang


1. 32
terpapar informasi (covid 19)

Ketidakpatuhan berhubungan dengan kurangnya


2. 29
kesadaran masyarakat

19
20
BAB IV
RENCANA DAN STRATEGI KOMUNITAS DI RT.15
KELURAHAN TELUK LERONG RT.15

NO DIAGNOSA RENCANA IMPLEMENTASI INDIKATOR KRITERIA PENANGGUN WAKTU


KEPERAWATAN KEGIATAN HASIL G JAWAB
KOMUNITAS

4  Warga
1 Defisit Edukasi kesehatan  Menjelaskan Evalina 08.00-
RT.15
pengetahuan tentang covid 19 pengertian serta prastika putri 10.00
harapannya
berhubungan tanda dan
mampu
dengan kurang gejala dari
memahami
terpapar informasi covid 19
setelah
(covid 19)  Menjelaskan
dilakukannya
faktor yang
penyuluhan
mempengaruhi
tentang
seseorang
covid 19
terkena covid
 Warga dapat
19
melakukan
 Menjelaskan
cuci tangan
bagaimana
yang benar
menjaga

21
Kesehatan di  Warga dapat
tengah menjaga
pandemic Kesehatan
seperti sekarang agar
 Mengajarkan terhindar
cuci tangan 6 dari covid 19
benar

Ketidakpatuhan Edukasi Kesehatan


2  Memberikan 4  Warga Evalina 08.00-
berhubungan tentang kebersihan
informasi mampu prastika putri 10.00
dengan kurangnya lingkungan
mengenai menjaga
kesadaran
kebersihan kebersihan di
masyarakat
lingkungan lingkungan
( 3M ) agar
 Memberikan terhindar
informasi penyakit
tentang seperti DBD,
pentingnya Diare, DLL.
menjaga  warga dapat
lingkungan mengerti dan
sekitar agar memahami
terhindar dari apa yang

22
penyakit telah
DBD , Diare , disampaikan
DLL. dan
diterapkan di
lingkungan.

23
LAMPIRAN

Jl. Jl.Sirad Salman


An
tas
ari

JL.RAUDAH
Jl.
R
E. RT.15
SUNGAI
M TELUK LERONG ILIR
MAHAKAM ar
ta
di
n
JL. SITI AISYAH
at
a KELURAHAN TL

DENAH RT.15 TELUK LERONG ILIR

24

Anda mungkin juga menyukai