Anda di halaman 1dari 3

Changes in Ownership

Pada chapter ini akan dibahas mengenai perubahan kepemilikan pada perusahaan. Ada dua hal
yang ingin dibahas yaitu:

1. Pembelian saham bertahap


2. Penjualan kepemilikan.

Maksud dari penjualan bertahap disini adalah parent tidak langsung membeli kepemilikan diatas
50%, namun dilakukan secara bertahap hingga akhirnya melewati 50%..

Contoh:

Tahun 2012 beli 20%


Tahun 2013 beli 25%
Tahun 2014 beli 40%

Yang perlu diperhatikan jika pembelian dilakukan secara bertahap ini adalah:

1. Tentukan dahulu tahun berapa pembelian jika ditotalkan lebih dari 50%.
2. Untuk memperhitungkan Difference menggunakan tahun disaat pembelian sudah
mencapai 50% dan Book value nya juga menggunakan tahun saat pembelian nya melebihi
50%.

Sebagai Contoh:

S Company had 10,000 shares of $10 par value common stock outstanding during 2010–2013 and
retained earnings as follows:
January 1, 2010 $ 40,000
January 1, 2012 120,000
January 1, 2013 185,000
December 31, 2013 265,000

P Co. purchased S Co. common stock on the open market for cash:
January 1, 2010 1,500 shares $ 24,000
January 1, 2012 7,500 shares 187,500
Total 9,000 shares $211,500

Langkah 1:

Kapan pembelian diatas 50%?

Langkah 2:
Hitung Difference

Implied Value= 187.500 / 75% = $ 250.000


Book Value = C/S = $ (100.000)
R/E = $ (120.000)
Difference = $ 30.000

NCI= 10% x $ 250.000 = $ 25.000

Langkah 3:

Melakukan revaluasi terhadap harga saham yang pertama kali dilakukan pembelian mengikuti
harga terbaru.

Initial purchase price (1,500 shares at $16/share) $24,000


Change in retained earnings of S since acquisition
[.15 x ($120,000 - $40,000)] 12,000
Carrying value (implied) of initial investment $36,000
Thus the gain on revaluation of the initial shares is computed as:
Implied value ($25/share x 1,500) $37,500
Implied carrying value of initial shares 36,000
Revaluation gain $ 1.500

Jurnal

2010 Investment in S $ 2.400


Cash $ 2.400

2012 Investment in S $ 187.500


Cash $ 187.500

2012 Investment in S $ 1.500


Gain on Revaluation $ 1.500

2012 Investment in S $ 12.000


Beginning R/E-P $ 12.000

Eliminasi 2012

Beginning R/E $ 120.000


Common Stock $ 100.000
Difference between IV and BV $ 30.000
Investment in S $ 225.000
NCI $ 25.000
Goodwill $ 30.000
Difference between IV and BV $ 30.000

Anda mungkin juga menyukai