Anda di halaman 1dari 1

Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan

A. Pemasukan setiap Bulan : Selama saya kuliah dari semester 1 sampai


semester 3, saya diberi uang dari orangtua saya untuk keperluan sehari-
hari. Untuk semester 1 dan 2 itu sekitar Rp. 2.850.000,00 perbulan, dan
untuk semester 3 saya dikasih Rp. 2.500.000,00 perbulan.
B. Pengeluaran : Pengeluaran saya untuk setiap minggu nya atau perbulannya
itu tergantung dari banyaknya keperluan sehari-hari, contohnya untuk
makanan, minuman, perlengkapan mandi, minyak wangi , minyak rambut
uang kos, tugas dan lainnya. Nah untuk makan sendiri biasanya saya
masak sendiri dan kadang-kadang beli, untuk biaya beli makanan
Rp.120.000 dan untuk air minumnya Rp.10.000 untuk seminggu, dan
untuk minyak wangi itu perbulan Rp. 50.000, paket internet biasnya Rp.
50.000 seminggu dan untuk yang lainnya saya belinya perbulan. Untuk
uang kos semester 1 dan 2 Rp.850.000 dan untuk semester 3 itu
Rp.500.000. Untuk tugas sendiri tergantung dari ada tidaknya tugas dari
dosen tersebut. Dari penjabaran yang telah saya sebutkan diatas
kemungkinan pengeluaran saya untuk semester 1 dan 2 yaitu Rp.
1.650.000,00 dan untuk semester 3 yaitu Rp. 1.400.000,00 .
C. Kebiasaan Kongkow
D. Menghabiskan Waktu Luang Untuk Apa Saja : Biasanya saya
menghabiskan waktu luang dengan mengerjakan tugas kelompok dan
individu yang telah diberikan dosen sebelumnya, dan setelah itu saya
santai bersama teman-teman saya kesuatu tempat yang bisa menenangkan
pikiran yaitu tempat karaoke dan juga pantai. Nah di semester 3 ini saya
tidak bisa lagi menghabiskan waktu luang lagi dikarenakan banyak sekali
tugas yang dberikan oleh dosen dan juga sekarang saya dan juga temannya
saya membuka bisnis menjual teh poci JOIM ( Jodi Imam ). Jadi untuk
sekarang saya hanya sedikit menghabiskan wakktu luang, ya kalau tidak
mengerjakan tugas paling-paling jual teh poci
E. Adakah Yang Bisa Menghasikan Uang Sendiri ( Memiliki Bisnis) :

Anda mungkin juga menyukai