Anda di halaman 1dari 18

UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM

AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU


Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

KAPUR (KAJIAN KEPENGURUSAN)

UKMI AR-ROYYAN
UNIVERSITAS RIAU
2020
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh


Puji dan Syukur Kehadirat Allah SWT karena kita semua masih berada
dibawah lindungan dan petunjuk-Nya. Shalawat teriring Salam semoga tetap
tercurah kepada junjungan Ummat dan suri tauladan Nabi Muhammad Salallahu
alaihissalam beserta keluarga, sahabat dan orang-orang yang memegang teguh
sunnahnya hingga hari kiamat kelak, Aamiin.
Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) KAPUR (Kajian Kepengurusan) UKMI
Ar-Royyan Universitas Riau ini dibuat guna memberikan informasi dan
pertanggungjawaban kepada semua pihak mengenai pelaksanaan kegiatan ini. Kami
juga mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah mendukung dan
mensukseskan dalam pelaksanaan kegiatan ini.
Laporan pertanggungjawaban ini disusun berdasarkan kegiatan yang kami
lakukan yang di dalamnya mungkin masih terdapat beberapa kekurangan, oleh
karena itu kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun
demi kesempurnaan kegiatan kami yang akan datang dan terkhusus dalam
penyusunan LPJ ini.
Atas perhatian dan partisipasi Saudara/I kami ucapkan terimakasih. Dan
hanya Allah lah yang dapat membalas dari apa yang telah kita upayakan.
Wssalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Mengetahui,
Ketua Umum
UKMI Ar-Royyan Universitas Riau

Mohammad Haidar Gamal


NIM.1703114164
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

HALAMAN PENGESAHAN
1. Nama Kegiatan : KAPUR (Kajian Kepengurusan)
2. Nama Organisasi Pelaksana : UKMI AR-ROYYAN Universitas Riau
3. Ketua Pelaksana
Nama Lengkap : Dandi Novandri
NIM : 1707111368
Fakultas/Prodi : Teknik/Teknik Kimia
No. Telepon/HP : 0822 8367 9391
4. Jumlah Panitia : 19 orang
5. Pembina Organisasi
Nama Lengkap : Wan Nishfa Dewi, M.Ng.,PhD
NIP : 19750822 200112 2 001
No. Telepon/HP : 0812 7960 795
6. Tempat : Zoom Cloud Meeting
7. Waktu : Rabu, 4 November 2020
8. Biaya Total : Rp. 3.000.000,-
9. Dana Universitas Riau : Rp. 3.000.000,-
Pekanbaru, 11 November 2020
Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Dandi Novandri Dandi Saputra


NIM. 1707111368 NIM.1601111510
Mengetahui,
Ketua Umum Ketua Umum
DPM Universitas Riau UKMI Ar-Royyan

Panusunan Siregar Mohammad Haidar Gamal


NIM 1609110791 NIM.1703114164
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

KAPUR (Kajian Kepengurusan)


UKMI AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU 2020
Pekanbaru, 04 November 2020

A. Latar Belakang
Kajian Kepengurusan (KAPUR) merupakan pembekalan dan pengakraban
bagi seluruh anggota AR-ROYYAN terpilih. Konsep acara ini berupa materi,
games, dan sharing. Agenda yang penting karena memupuk rasa kebersamaan
dan saling mengenal akan lebih memudahkan menjaga kinerja AR-ROYYAN
ke depan dalam hal koordinasi.
Kebersamaan dan kekompakan perlu kita lakukan untuk membesarkan diri
kita dan orang lain. Dengan kebersamaan maka persatuan dan kesatuan akan
semakin kokoh.
Dalam sebuah Organisasi, para anggota umumnya memiliki tujuan yang
sama. Ketika dalam organisasi terdapat permasalahan maka harus diselesaikan
secara bersama-sama. Sikap-sikap positif dari setiap individu juga diperlukan
untuk menjaga dan mempererat kebersamaan dan kekompakan di antara sesama,
setiap anggotanya perlu memiliki sikap saling menghargai dan saling mengerti
sehingga dapat mempertahankan keutuhan dan kekompakannya
Penyatuan visi, misi, dan pengakraban antar anggota dan pengurus
merupakan variable penting bagi organisasi, terutama AR-ROYYAN. Maka
dengan ini perlu diadakan Kajian Kepengurusan dengan tema “Membangun
Kekompakan dan Kerja Sama Melalui Apresiasi dan Kompetensi Diri”

B. Dasar Kegiatan
1. Al-Qur’an dan Hadist.
2. Pencapaian Visi dan Misi Universitas Riau 2035.
3. Pencapaian Visi dan Misi Riau 2020.
4. Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu Pendidikan, Pengajaran dan Pengabdian.
5. Program Kerja Departemen Keputrian UKMI Ar-Royyan Universitas Riau.

C. Nama Kegiatan
Nama kegiatan ini adalah “KAPUR (Kajian Kepengurusan)”
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

D. Tema Kegiatan
Tema kegiatan ini adalah “Membangun Kekompakan dan Kerja Sama Melalui
Apresiasi dan Kompetensi Diri”

E. Tujuan Kegiatan

1. Mensyiarkan syariat Islam yang membina akhlakul karimah


2. Menjalin keakraban dan rasa solidaritas diantara anggota AR-ROYYAN

F. Bentuk Kegiatan

1. Rangkaian kegiatan berbentuk webinar melalui aplikasi Zoom Cloud


Meeting.
2. Materi disampaikan pada dua kali pertemuan selama dua hari.

G. Waktu Kegiatan

Kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) akan dilaksanakan pada:


hari/Tanggal : Rabu, 04 November 2020
waktu : 09.00 WIB s.d Selesai
tempat : Online melalui aplikasi Zoom Cloud Meeting
dan Bertempat di Sekretariat UKMI AR-ROYYAN.

H. Pelaksanaan kegiatan
1. Tahap Persiapan
Persiapan dimulai dengan membentuk panitia kegiatan, mencari pemateri
untuk KAPUR (Kajian Kepengurusan), serta membuat Room Meeting di
Zoom Cloud Meeting dan sebagai media kegiatan.
2. Tahap Pelaksanaan
Pelaksanaan dimulai dengan agenda persiapan kegiatan pada tanggal 03
November 2020. Dan dilanjutkan dengan pembukaan kegiatan pada tanggal
04 November pukul 09.00 WIB.
3. Hasil Capaian
Adapun capaian pada kegiatan ini adalah kegiata KAPUR (Kajian
Kepengurusan) telah dilaksanakan pada tanggal 04 November 2020 diisi oleh
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

ustadz Muhammad Zaidan. Dengan tema Robohnya Dakwah di Tangan Dai.


Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan ini yaitu 21 orang saat di capture.
4. Faktor Pendukung dan Penghambat
Faktor pendukung yaitu panitia yang telah bekerjasama menyukseskan
kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) meskipun dalam situasi wabah
nasional, serta Pemateri yang senantiasa membagikan ilmu yang bermanfaat
kepada peserta, dan tak lupa kepada peserta yang telah hadir mengikuti
kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan).
Faktor penghambat kegiatan ini dikarenakan adanya wabah nasional
yang menyerang yaitu Coronavirus Disease 2019 atau covid-19 sehingga
kegiatan ini tidak dapat dilakukan di kampus melainkan dari rumah masing-
masing dengan media sosial. Hal ini membuat pemasangan medali para
pementor tidak dapat dilakukan juga sangat menghambat di karenakan
sulitnya berkoordinasi karena tidak semua panitia dan peserta mempunyai
akses jaringan yang memadai

I. Kepanitiaan
Susunan Kepanitian Kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) (Terlampir).

J. Susunan Acara
Susunan Kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) (Terlampir).

K. Estimasi Biaya
Susunan Estimasi Biaya Kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) (Terlampir).

L. Dokumentasi
Dokumentasi Kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) (Terlampir).

M. Absensi Kegiatan
Absensi Kegiatan Kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) (Terlampir).

N. Kwitansi Kegiatan
Kwitansi Kegiatan KAPUR (Kajian Kepengurusan) (Terlampir).
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

O. Penutup

a. Usul /Rekomendasi
Untuk ke depannya sebaiknya mempesiapkan kegiatan jauh lebih matang
dan melakukan koordinasi dengan seluruh elemen yang terkait dengan
kegiatan yang akan dilaksanakan serta selalu menjaga jarak aman bagi
panitia

b. Kata Penutup
Demikian laporan pertanggung jawaban kegiatan KAPUR (Kajian
Kepengurusan) UKMI Ar-Royyan Universitas Riau 2020. Atas perhatian
Bapak/Ibu/Saudara/I kami ucapkan terima kasih.

Pekanbaru, 11 November 2020


PANITIA PELAKSANA KAPUR (KAJIAN KEPENGURUSAN)
UKMI AR-ROYYAN
UNIVERSITAS RIAU 2020
Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Dandi Novandri Dandi Saputra


NIM. 1707111368 NIM.1601111510
Ketua Umum
UKMI Ar-Royyan

Mohammad Haidar Gamal


NIM.1703114164
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Lampiran I
KEPUTUSAN
KETUA UMUM UKMI AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
NOMOR : 012/SK/KETUM/AR-ROYYAN-UNRI/KI/X/2020

Tentang
STRUKTUR PANITIA KAPUR (KAJIAN KEPENGURUSAN)
UKMI AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
TAHUN 2020

KETUA UMUM UKMI AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka kegiatan KAPUR (Kajian


Kepengurusan) maka di butuhkan panitia pelaksana;
b. bahwa dalam rangka menjalankan Program Kerja
UKMI Ar-Royyan perlu dibentuk Panitia Pelaksana
KAPUR (Kajian Kepengurusan) Universitas Riau
2020;
c. bahwa untuk hal tersebut diatas maka perlu ditetapkannya
dalam sebuah keputusan Ketua Umum UKMI Ar-Royyan
Universitas Riau tentang Struktur Panitia Pelaksana
KAPUR (Kajian Kepengurusan) Universitas Tahun 2020;
Mengingat : 1. Undang Undang Dasar Kelembagaan Mahasiswa
Universitas Riau;

2. Pendapat, kritik dan saran Anggota UKMI Ar-Royyan


Universitas Riau;

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA UMUM UKMI AR-ROYYAN


UNIVERSITAS RIAU TENTANG STRUKTUR
PANITIA PELAKSANA KAPUR (KAJIAN
KEPENGURUSAN) UKMI AR-ROYYAN
UNIVERSITAS TAHUN 2020

KESATU : Struktur Panitia Pelaksana KAPUR (Kajian Kepengurusan)


UKMI Ar-Royyan Universitas Riau Tahun 2020;

KEDUA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan dapat


ditinjau kembali jika terdapat kekeliruan.
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Ditetapkan di Pekanbaru
Pada tanggal 16 Oktober 2020
Ketua Umum,

Mohammad Haidar Gamal


NIM.1703114164
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Lampiran : Surat Keputusan Ketua Umum UKMI Ar-Royyan Universitas Riau


Nomor : 012/SK/KETUM/AR-ROYYAN-UNRI/KI/X/2020
Tanggal : 16 Oktober 2020
Tentang : Struktur Panitia Pelaksana KAPUR (Kajian Kepengurusan) UKMI
Ar-Royyan Universitas Tahun 2020

Struktur Panitia Pelaksana KAPUR (Kajian Kepengurusan)


UKMI Ar-Royyan Universitas Riau
Tahun 2020
Rabu, 04 November 2020

No Jabatan Nama NIM Fakultas


1 Ketua Pelaksana Dandi Novandri 1707111368 FT
2 Seketaris Pelaksana Dandi Saputra 1703113602 FMIPA
3 Bendahara Pelaksana Rita Meldayani 1703113881 FMIPA
Bidang Acara
4 Koordinator Acara Arbiyanti Khasanah 1703115123 FMIPA
Anggota 1707111368 Husni Tambrin Siregar 1707114123 FT
Nur Aisyah Putri 1703113470 FMIPA
Riri Fikriah 1705122121 FKIP
Bidang HID

5 Koordinator HID Ardhea Syafitri 1603111196 FMIPA


Anggota Elias Saputra 1703110839 FMIPA
Adilla Permata Defti 1703113350 FMIPA
Bidang Kestari

6 Koordinator Kestari Jasfarizal Syaputra 1706111509 FAPERTA


Anggota Mhd. Haris Amin 1704113432 FPK
Aina Fadilah 1605121604 FKIP
Umi Marhamah 1703113350 FEB
Bidang Konsumsi

7 Koordinator Abdul Rahmad 1703122629


FMIPA
Konsumsi
Anggota Auda Shakila 1605111662 FKIP
Nike Nurfadila 1601122025 FISIP
Ahmad Sobirin 1803110340 FMIPA
Nurdiah Susilawati 1703121817 FMIPA
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Ditetapkan di Pekanbaru
Pada tanggal 16 Oktober 2020
Ketua Umum
UKMI AR-ROYYAN

Mohammad Haidar Gamal


NIM.1703114164
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Lampiran II
SUSUNAN ACARA
KAPUR (KAJIAN KEPENGURUSAN)
UKMI AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU 2020
Pekanbaru, 04 November 2020

N Hari/ Waktu Nama Pengisi Acara Tempat


O Tanggal Kegiatan Kegiatan
09.00 -09.05 Pembukaan Dandi Novandri
09.05 - 09.15 Tilawah Yusuf Arrofiq
Ustadz Rio Desra
09.15 - 10.00 Kajian Domo dan
Kakanda Akhya
Peserta dan
10.00 - 10.20 Tanya Jawab
pemateri
Peserta dan
10.20 - 10.30 Istirahat
Rabu/04 pemateri
1 November 10.30 -10.35 Ice breaking Dandi Novandri Zoom Cloud
2020 10.35 - 10.40 Pembukaan Aris Tirmizi Meeting
Sharing dan
Pengurus AR-
10.40 - 11.25 Hearing
ROYYAN
Pengurus
Games Pengurus AR-
11.25 - 11.40
Online ROYYAN

11.40 - 11.50 Penutup Dandi Novandri


UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Lampiran III
ESTIMASI BIAYA
KAPUR (Kajian Kepengurusan) UKMI ARROYYAN 2020
LAPORAN UNJUK KERJA
Pekanbaru, 04 November 2020
Pemasukan
 Dana Rektorat Rp. 3.000.000
 Total pemasukan Rp. 3.000.000

Pengeluaran

 Pengeluaran HID

 Plakat pemateri 2 buah @300.000 Rp. 600.000


 Plakat moderator 2 buah @250.000 Rp. 500.000
 Tinta print 3 buah @60.000 Rp. 180.000
 Tas parsel 4 buah @20.000 Rp. 80.000
 Kertas A4 1 buah @40.000 Rp. 40.000

Total Pengeluaran HID Rp. 1.400.000

 Acara
Parsel pemateri

 Kue Brownis 2 buah @40.000 Rp. 80.000


 Keripik pisang 2 buah @25.000 Rp. 50.000
 Ketan talam durian 2 buah @45.000 Rp. 90.000
 Susu bear brand 2 kaleng @15.000 Rp. 30.000
 Marjan cocopandan 2 buah @25.000 Rp. 50.000

Parsel moderator

 Kue Brownis 2 buah @40.000 Rp. 80.000


 Marjan cocopandan 2 buah @25.000 Rp. 50.000
 Keripik pisang 2 buah @25.000 Rp. 50.000
 Susu kaleng frisian flag 2 buah @10.000 Rp. 20.000

Total Pengeluaran Acara Rp.500.000


UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

 Konsumsi
 Snack panitia 20 buah @10.000 Rp. 200.000
 Nasi Kotak 20 bungkus @25.000 Rp. 500.000
 Air aqua gelas 2 kotak @ 25.000 Rp. 50.000

Total Pengeluaran konsumsi Rp. 750.000

 Perlengkapan
 Handwash 2 buah @50.000 Rp. 100.000
 Hand sanitizer 2 buah @40.000 Rp. 80.000
 Tisu 2 buah @10.000 Rp. 20.000
 Masker 1 kotak @150.000 Rp. 150.000

Total Pengeluaran konsumsi Rp. 350.000

Total Pengeluaran Rp. 3.000.000

Keseluruhan dana yang dibutuhkan dalam KAPUR (KAJIAN


KEPENGURUSAN) UKMI Ar-Royyan Universitas Riau 2020 adalah Rp.
3.000.000 terbilang (Tiga Juta Rupiah).

Pekanbaru, 11 November 2020

Ketua Pelaksana Bendahara Pelaksana

Dandi Novandri Rita Meldayani


NIM. 1707111368 NIM. 1703113881

Ketua Umum
UKMI Ar-Royyan

Mohammad Haidar Gamal


NIM.1703114164
Lampiran IV
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

DOKUMENTASI KEGIATAN
KAPUR (Kajian Kepengurusan) UKMI ARROYYAN 2020
Pekanbaru, 04 November 2020
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Lampiran V

ABSENSI KEGIATAN
KAPUR (Kajian Kepengurusan) UKMI ARROYYAN 2020
Pekanbaru, 04 November 2020
No Nama NIM Fakultas TTD
1 Dandi Novandri 1707111368 FT
2 Dandi Saputra 1703113602 FMIPA
3 Rita Meldayani 1703113881 FMIPA
4 Arbiyanti Khasanah 1703115123 FMIPA
5 Husni Tambrin Siregar 1707114123 FT
6 Nur Aisyah Putri 1703113470 FMIPA
7 Riri Fikriah 1705122121 FKIP
8 Ardhea Syafitri 1603111196 FMIPA
9 Elias Saputra 1703110839 FMIPA
10 Adilla Permata Defti 1703113350 FMIPA
11 Jasfarizal Syaputra 1706111509 FAPERTA
12 Mhd. Haris Amin 1704113432 FPK
13 Aina Fadilah 1605121604 FKIP
14 Umi Marhamah 1602110759 FEB
15 Abdul Rahmad 1703122629 FMIPA
16 Muhammad Yunus 1711110995 FKp
17 Nike Nurfadila 1601122025 FISIP
18 Ahmad Sobirin 1803110340 FMIPA
19 Nurdiah Susilawati 1703121817 FMIPA
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

ABSENSI SNACK
KAPUR (Kajian Kepengurusan) UKMI ARROYYAN 2020
Pekanbaru, 04 November 2020
No Nama NIM Fakultas TTD
1 Dandi Novandri 1707111368 FT
2 Dandi Saputra 1703113602 FMIPA
3 Rita Meldayani 1703113881 FMIPA
4 Arbiyanti Khasanah 1703115123 FMIPA
5 Husni Tambrin Siregar 1707114123 FT
6 Nur Aisyah Putri 1703113470 FMIPA
7 Riri Fikriah 1705122121 FKIP
8 Ardhea Syafitri 1603111196 FMIPA
9 Elias Saputra 1703110839 FMIPA
10 Adilla Permata Defti 1703113350 FMIPA
11 Jasfarizal Syaputra 1706111509 FAPERTA
12 Mhd. Haris Amin 1704113432 FPK
13 Aina Fadilah 1605121604 FKIP
14 Umi Marhamah 1602110759 FEB
15 Abdul Rahmad 1703122629 FMIPA
16 Muhammad Yunus 1711110995 FKp
17 Nike Nurfadila 1601122025 FISIP
18 Ahmad Sobirin 1803110340 FMIPA
19 Nurdiah Susilawati 1703121817 FMIPA
UNIT KEGIATAN MAHASISWA ISLAM
AR-ROYYAN UNIVERSITAS RIAU
Sekretariat: Universitas Riau Kampus Bina Widya UNRI Km 12,5 Panam –Pekanbaru
Mohammad Haidar Gamal (08972866392), Dandi Saputra (082268712596 )

Lampiran VI

KWITANSI BELANJA
WISUDA PEMENTOR UKMI ARROYYAN 2020
Pekanbaru, 04 November 2020

Anda mungkin juga menyukai