Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI 1 PAINAN


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Kelas/Semester : XII / I
Materi Pokok : Daftar Akun Perusahaan Manufaktur
Alokasi waktu : 5 x 30 Menit ( 3 X Pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran daring dengan menggunakan pendekatan saintifik,
menggali informasi, berdiskusi, tanya jawab dan melakukan praktik langsung,
diharapkan peserta didik mampu dengan cerdas dan berpikir logis, kritis, kreatif dan
inovatif mengidentifikasi, menganalisis dan membuat daftar akun serta mengentri
saldo awal akun buku besar perusahaan manufaktur secara mandiri dan bertanggung
jawab.

B. Kegiatan Pembelajaran
DESKRIPSI KEGIATAN
PENDAHULUAN ( 15 MENIT)
Guru mengkondisikan kelas virtual, memberi salam, menanyakan kabar dan
mengingatkan pentingnya menaati protokol Covid-19 dimanapun berada. Guru
melakukan presensi dan melakukan apersepsi pembelajaran.
KEGIATAN INTI ( 120 MENIT )
PERTEMUAN 1
 Guru membagikan slide/tayangan daftar akun perusahaan manufaktur
kemudian mengajukan pertanyaan terkait pengamatan peserta didik.
 Guru mengarahkan peserta didik membaca dan menelaah isi bahan
ajar, kemudian membimbing peserta didik untuk berdiskusi dan tanya jawab.
 Guru mempersilakan peserta didik mengeksplorasi, mengumpulkan
data dan informasi dari sumber lain yang relevan.
 Guru membagikan tugas melalui link google classroom untuk
dikerjakan peserta didik.
 Peserta didik melaporkan hasil tugasnya secara tertulis untuk diberi
penilaian oleh guru.

PERTEMUAN 2 dan 3
 Guru membagikan video atau mendemonstrasikan cara membuat dan
mengentri saldo awal daftar akun perusahaan manufaktur pada program MYOB
v18 ke atas kemudian mengajukan pertanyaan terkait pengamatan peserta didik.
 Guru mempersilahkan peserta didik secara mandiri/berkelompok
membuat dan mengentri saldo awal daftar akun perusahaan manufaktur pada
DESKRIPSI KEGIATAN
program MYOB v18 ke atas, dan melaporkan hasil kegiatannya dalam bentuk pdf.
 Guru membagikan tugas melalui link google classroom untuk
mengumpulkan laporan hasil kegiatan peserta didik dan menunjuk beberapa
peserta didik/kelompok untuk mempresentasekan hasil praktiknya/kegiatannya
melalui Googgle Meet.
PENUTUP (15 MENIT)
Guru mengarahkan peserta didik untuk menyimpulkan pembelajaran, melakukan
kegiatan refleksi dan tindak lanjut, menjadwalkan kegiatan remedial dan pengayaan,
memberikan pesan motivasi belajar kepada peserta didik, serta menyampaikan
materi pada pertemuan berikutnya kemudian menutup pembelajaran dengan salam.

C. PENILAIAN HASIL BELAJAR


Ranah Teknik Bentuk SKM KET
Sikap Observasi Jurnal B
Pengetahuan Tes Online (goggle Pilihan 75
form) Ganda
Keterampilan Tes Praktik Lembar 75
Kinerja

Painan, Juni 2020


Mengetahui, Disetujui oleh,
Kepala SMKN 1 Painan Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran,

Syamsul Mardan,SPd, MM Dra. Hj. Nelmawati Deswita Rita, S.Pd


NIP.197404152006041011 NIP.196204041986031005 NIP.197412122006042006

Lampiran
1. Penilaian Sikap
Instrument
2. Penilaian Pengetahuan
a. Tekhnik Penilaian : Tes Online.
b. Bentuk Penilaian : Pilihan Ganda
c. Instrumen Penilaian
KISI-KISI SOAL
Indikator
Kompetensi Level No.
Pencapaian Bentuk Indikator Soal
Dasar Kognitif Soal
Kompetensi Soal
3.21 Menganalisis 3.21.1 Mengklasifi- C3 Pilihan Siswa dapat 1
daftar akun kasi daftar Ganda mengidentifikasi
perusahaan akun kelompok akun
manufaktur perusahaan perusahaan
manufaktur manufaktur.

Siswa memahami
cara membuat 2,3,
akun, menghapus, 4,5,
mengedit dan 6,
mengentrikan
saldo awal akun
pada perusahaan
manufaktur

Siswa mampu 7,
menentukan tipe
dan nomor akun
perusahaan
manufaktur.

3.21.2 Menganalisis C4 Siswa dapat 8,9


daftar akun menentukan akun
perusahaan link pada
manufaktur perusahaan
manufaktur

Siswa mampu 10
menganalisis
akun-akun yang
bersaldo
abnormal pada
perusahaan
manufaktur

INDIKATOR
NO. INSTRUMEN
PENILAIAN
1. Siswa dapat 1. Pada dasarnya daftar akun perusahaan manufaktur dengan perusahaan
INDIKATOR
NO. INSTRUMEN
PENILAIAN
mengidentifikasi jasa dan dagang hamper sama. Perusahaan manufaktur memiliki beberapa
kelompok akun akun khusus yang tidak dimiliki oleh perusahaan jasa dan dagang. Beberapa
perusahaan akun khusus tersebut antara lain:
manufaktur. 1) Persediaan Bahan Baku
2) Biaya Overhead Pabrik
3) Barang Dalam Proses – Biaya Tenaga Kerja Langsung
4) Persediaan barang Jadi
5) Persediaan bahan Penolong
6) Kendaraan Pabrik
7) Akumulasi Penyusutan Mesin Pabrik
8) Biaya Penyusutan Gedung Pabrik

Dari daftar akun diatas, yang termasuk dalam kelompok akun Cost of Sales
adalah….
a. 1, 2, 3 dan 8 d. 1, 4 dan 5
b. 2 dan 8 e. 2,3,5,dan 8
c. 2, 3 dan 8

2. Siswa memahami 2. Salah satu cara penyediaan akun adalah melalui import akun dari Ms.
cara membuat Excel. Urutan pengetikan daftar akun di sel Ms. Excel yang sesuai dengan
akun, susunan account list pada MYOB v18 adalah ….
menghapus, a. Account Number, Account Name, Balance, Header dan Account Type
mengedit dan b. Account Name, Account Number, Header, Balance dan Account Type
mengentrikan c. Account Receivable, Account Number, Header, Balance dan Account
saldo awal akun Type
pada perusahaan d. Account Number, Account Name, Header, Balance dan Account Type
manufaktur e. Account Number, Account Name, Header, Detail, Balance dan Account
Type

3. Apabila ada beberapa akun yang tidak dipakai, maka akun tersebut dapat
dihapus atau dperbaiki. Langkah – langkah untuk menghapus akun adalah…
a. Accounts → Accounts List  Klik tanda panah pada akun yang akan
dihapus → Delete Account → Enter
b. Accounts → Accounts List  Klik tanda panah pada akun yang akan
dihapus → Delete Account → OK
c. Accounts → Accounts List  Klik tanda panah pada akun yang akan
dihapus → Edit Account → OK
d. Accounts → Accounts List  Klik tanda panah pada akun yang akan
dihapus → Edit → Enter
e. Accounts → Accounts List  Klik tanda panah pada akun yang akan
dihapus → Edit → Delete Account → OK

4. Salah satu akun Link yang sudah disediakan oleh MYOB adalah
“Undeposited Fund”, akun ini dapat diedit menjadi akun......
a. Account Receivable d. Income Summary
b. Account Payable e. Ahmad Capital
c. Cash In Bank

5. Perhatikan gambar berikut ini!

Gambar diatas menunjukkan cara mengentri saldo awal akun-akun buku besar
melalui.......
INDIKATOR
NO. INSTRUMEN
PENILAIAN
a. Command centre → Accounts → Account List →Double Klik akun
b. Setup → Balance → Account Opening Balance
c. Setup → Easy Setup Assistant → Accounts → Opening Balance
d. Command centre → Accounts →Opening Balance
e. Setup → Accounts → Account Opening Balance

6. Pada Trial balance terdapat akun “Allowance for Doubtful Debt”


bersaldo di Debet, bagaimanakah cara untuk menigisi saldo tersebut pada
MYOB?
a. Mengetik tanpa tanda minus dan tanda plus didepan angka saldo
b. Mengetik tanda minus didepan angka saldo
c. Mengetik tanda plus minus didepan angka saldo
d. Mengetik tanda plus di belakang angka saldo
e. Mengetik tanda minus di belakang angka saldo
3. Siswa mampu
menentukan tipe 7. Tipe akun Detail untuk “Finished Goods” dan nomor akun untuk “Wages
dan nomor akun & Salaries Payable” pada perusahaan manufaktur dalam MYOB adalah....
perusahaan a. Assets dan 2-xxxx
manufaktur. b. Current Assets dan 5-xxxx
c. Other Current Assets dan 2-xxxx
d. Cost of Sales dan 5-xxxx
e. Other Current Assets dan 9-xxxx
4. Siswa dapat
menentukan 8. Perhatikan gambar berikut ini!
akun link pada
perusahaan
manufaktur

Gambar ini menunjukkan link account untuk kelompok.......


a. Equity accounts
b. Accounts and Banking Accounts
c. Assets and Equity accounts
d. Equity and Petty Cash Accounts
e. Accounts and Banking Equity accounts

9. Perhatikan gambar berikut ini!

Akun link yang kita pilih jika I charge freight on sales kita centang ( )
a. Accounts Receivable
b. Cash In Bank
c. Sales Discount
d. Freight Out
e. Late Fee Collected
5. Siswa mampu
menganalisis 10. Akun-akun berikut ini yang harus diisikan saldo awalnya dengan nilai
akun-akun yang minus terlebih dahulu (bersaldo abnormal) adalah….
bersaldo a. Depreciation of Machine; Owner’s Drawing; Sales Retur.
abnormal pada b. Sales Discount; Sales retur; Dividend.
perusahaan c. Purchase Retur; Dividend; Building Depreciation.
manufaktur d. Allowance for Doubtful Debt; Vehicle Accum. Depreciation; Sales
e. Purchase Discount; Sales ; Owner’s Drawing
Kunci Jawaban Pengetahuan:
Skor
No. Jawaban
Nilai
1. c. 2, 3 dan 8 10
2. d. Account Number, Account Name, Header, Balance dan Account 10
Type
3. e. Accounts → Accounts List → Klik tanda panah pada akun yang 10
akan dihapus → Edit → Delete Account → OK
4. c. Cash In Bank 10
5. c. Setup → Easy Setup Assistant → Accounts → Opening Balance 10
6. a. Mengetik tanpa tanda minus dan tanda plus didepan angka saldo 10
7. c. Other Current Assets dan 2-xxxx 10
8. b. Accounts and Banking Accounts 10
9. d. Freight Out 10
10. b. Sales Discount; Sales retur; Dividend. 10
Jumlah Skor Maksimal 100

jumlah Skor perolehan


________________________
Nilai Siswa = x 100
Jumlah skor maksimal

Pedoman Perskoran:
Menjawab benar 1 soal mendapat skor 10

3. Penilaian Keterampilan
a. Tekhnik Penilaian : Tes Praktik/kinerja.
b. Bentuk Penilaian : Lembar Kinerja
c. instrumen Penilaian :
INSTRUMEN PENILAIAN KINERJA
Skor
No. Komponen/Sub Komponen
1 2 3
A. Persiapan
1. Hadir tepat waktu, berseragam lengkap dan rapi
2. Alat dipersiapan dengan lengkap dan rapi
B. Proses Kerja
Prosedur mempraktekkan membuat daftar akun serta
mengentri saldo awal akun buku besar perusahaan
manufaktur dari sebuah studi kasus.
C. Hasil Kerja
1. Membuat daftar akun perusahaan manufaktur untuk
kepentingan komputerisasi akuntansi
2. Mengentri saldo awal akun buku besar perusahaan
manufaktur untuk kepentingan komputerisasi akuntansi
D. Sikap Kerja
Sikap kerja saat mempraktekkan membuat daftar akun
serta mengentri saldo awal akun buku besar perusahaan
manufaktur dari sebuah studi kasus.
E. Waktu
Ketepatan waktu kerja

INSTRUMEN PENILAIAN TES PRAKTIK


I. INFORMASI UMUM

INSTRUMEN PENILAIAN TES PRAKTIK


II. NERACASALDO

Buatlah daftar akun dan entry saldo awal akun buku besarnya, kemudian simpan di
Drive selain drive C dengan nama file U-SAWAL-PABRIK TEMPE-Nama anda-kelas

d. Rubrik Penilaian dan Pedoman penskoran


Komponen/Sub
No. Indikator/KriteriaUnjukKerja Skor
Komponen
A. Persiapan
1. Hadir tepat waktu,  Hadir tepat waktu, berseragam lengkap 3
berseragam lengkap dan rapi
dan rapi  Hadir tepat waktu, berseragam lengkap 2
 Hadir tepat waktu, berseragam tidak 1
lengkap
2. Alat dipersiapan  Alat dipersiapan dengan lengkap dan rapi 3
dengan lengkap dan  Alat dipersiapan dengan lengkap 2
rapi  Alat dipersiapan dengan tidak lengkap 1
B. Proses Kerja
Prosedur  Menunjukkan Prosedur mempraktekkan 3
mempraktekkan membuat daftar akun serta mengentri
membuat daftar akun saldo awal akun buku besar dengan
serta mengentri saldo tepat.
awal akun buku besar  Menunjukkan Prosedur mempraktekkan 2
perusahaan manufaktur membuat daftar akun serta mengentri
dari sebuah studi kasus. saldo awal akun buku besar kurang tepat
 Menunjukkan Prosedur mempraktekkan
membuat daftar akun serta mengentri 1
Komponen/Sub
No. Indikator/KriteriaUnjukKerja Skor
Komponen
saldo awal akun buku besar dengan tidak
tepat
C. Hasil Kerja
1. Hasil mempraktekkan  Membuat daftar akun buku besar 3
membuat daftar akun perusahaan lengkap dengan pengaturan
buku besar link account dan setup pajak
perusahaan  Membuat daftar akun buku besar 2
manufaktur dari perusahaan lengkap dengan pengaturan
sebuah studi kasus. link account atau setup pajak.
 Membuat daftar akun buku besar 1
perusahaan lengkap tanpa pengaturan
link account dan setup pajak
2. Hasil mempraktekkan  Mengentri saldo awal akun buku besar 3
mengentri saldo awal sesuai tanggal dan Balance.
akun buku besar  Mengentri saldo awal akun buku besar 2
perusahaan tidak sesuai tanggal dan Balance.
manufaktur dari  Mengentri saldo awal akun buku besar 1
sebuah studi kasus, tidak Balance.
D.Sikap Kerja
Sikap kerja saat  Tertib dan rapi saat mempersiapkan, 3
mempraktekkan mempraktekkan dan melaporkan
membuat daftar akun  Tertib dan rapi saat mempersiapkan, dan 2
serta mengentri saldo mempraktekkan atau melaporkan
awal akun buku besar  Tertib dan rapi saat mempersiapkan atau 1
perusahan manufaktur mempraktekkan atau melaporkan
dari sebuah studi kasus.
E. Waktu
Ketepatan waktu kerja  Kurang dari 45 menit 3
 45 - 60 menit 2
 Lebih dari 60 menit 1
Jumlah Skor Maksimal 21
Jumlah Skor perolehan
Nilai Siswa = ________________________
x 100
Jumlah skor maksimal

Painan, Juni 2020


Mengetahui, Disetujui oleh,
Kepala SMKN 1 Painan Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran,

SYAMSUL MARDAN S.Pd, MM Dra. Hj. NELMAWATI DESWITA RITA, S.Pd


NIP. 19740415 200604 1 001 NIP. 19620404 198603 1 005 NIP. 19741212 200604 2 006

Anda mungkin juga menyukai