Anda di halaman 1dari 1

TAPE

Tapai atau tape adalah kudapan yang dihasilkan dari proses fermentasi bahan pangan
berkarbohidrat sebagai substrat oleh ragi

Bahan baku : beras ketan atau singkong

Dibantu oleh : ragi atau Saccharomyces cerevisiae

Reaki-reaksi dalam fermentasi singkong ataupun beras ketan menjadi tape


adalah glukosa ( C6H12O6) yang merupakan gula paling sederhana. Melalui
fermentasi ini akan menghasilkan etanol ( 2C 2H5OH).

Anda mungkin juga menyukai