Anda di halaman 1dari 16

SILABUS

Sekolah : ……………………………
Mata Pelajaran : Fisika
Komp.Keahlian : Semua Kompetensi Keahlian
Kelas/Semester : X/Gasal
Tahun Pelajaran :
Alokasi Waktu : 108 JP (@ 45 Menit)

Kompetensi Inti
 KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan,
dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
 KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup kajian Fisika pada tingkat teknis, spesifik, detail dan kompleks berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional dan internasional..
 KI4 : Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat informasi dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan lingkup kajian Fisika.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif,
komunikatif dan solutif dalam ranah abstrak, terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, dalam
ranah kongkrit terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah

Materi Kegiatan Alokasi


Kompetensi Dasar IPK Penilaian Sumber Belajar
Pokok Pembelajaran Waktu
3.1 Memahami Pengukuran,  Membaca hasil  Menerapkan  Tugas 12 JP  Buku Teks
konsep besaran besaran dan pengukuran besaran pengukuran besaran  Portofolio Pelajaran
pokok, besaran satuan : panjang, massa dan sesuai dengan Fisikakelas X,
turunan, dan - Besaran waktu. karakteristik  Tes Buku referensi
satuan dalam dan satuan  Membuat pertanyaan permasalahan yang tertulis dan artikel.
pengukuran - Pengukura mengenai pengertian akan diselesaikan  Internet.
n dan aturan angka  Menerapkan aturan
- Notasi penting. angka penting sesuai
ilmiah  Menentukan notasi dengan karakteristik
- angka ilmiah dari hasil permasalahan yang
penting pengukuran.suatu akan diselesaikan
- dimensi besaran  Menyelesaikan
suatu  Menentukan dimensi permasalahan yang
besaran suatu besaran ppokok berkaitan dengan
- besaran dan turunan. notasi ilmiah
vektor  Menyampaikan  Mendemonstrasikan
pengertian, besaran alat ukur panjang,
vector dan reultan massa dan waktu
4.1 Menyaji hasil serta penerapannya
pengukuran dalam penyelesaian
besaran fisis masalah sederhana
menggunakan yang terkaitdalam
alat ukur dan kehidupan sehari-hari
teknik yang
tepat
3.2 Memahami Usaha,  Mengamati dan  Menjelaskan konsep  Tugas 12 JP  Buku Teks
konsep usaha, Energi dan mengidentifikasi usaha yang dilakukan  Portofolio Pelajaran
energi, daya dan Daya usaha pada benda di oleh gaya  Tes Fisikakelas X,
efisiensi dalam - Usaha bidang datar  Menjelaskan energi tertulis Buku referensi
kehidupan - Energi  Mengumpulkan dan potensial dan artikel.
sehari-hari. Potensial, mengolah informasi  Menjelaskan energi  Internet.
energi untuk membuat grafitasi
kinetik dan kesimpulan, serta  Menjelaskan energi
energi menggunakan potensial pegas
mekanik prosedur  Menjelaskan hukum
- Daya untukmenyelesaikan Hooke
- Efisiensi masalah kontekstual  Menganalisis
daya yang berkaitan hubungan usaha dan
dengan energi dan energi potensial
daya grafitasi
 Memecahkan  Menganalisis
masalah yang hubungan usaha
berkaitan dengan dengan energi
usaha, energi dan potensial pegas
4.2 Melakukan daya
percobaan  Menyajikan
untuk penyelesaian masalah
menentukan yang berkaitan
usaha pesawat dengan usaha, energi
sederhana dan daya serta
efisiensi
3.3 Menganalisis Sifat  Mengamati dan  Menerapkan konsep  Tugas 9 JP  Buku Teks
sifat elastisitas Mekanik mengidentifikasi fakta kekuatan bahan dari  Portofolio Pelajaran
bahan Bahan pada kekuatan bahan sifat elastisitasnya  Tes Fisikakelas X,
- Teganga dari sifat elastisitasnya  Menerapkan konsep tertulis Buku referensi
n  Mengumpulkan dan tegangan, regangan dan artikel.
- Reganga mengolah informasi dan modulus  Internet.
n untuk membuat elastisitas pada suatu
- Modulus kesimpulan, serta bahan
elastisita menggunakan  Menerapkan hukum
s prosedur untuk Hooke pada suatu
- Hukum menyajikan dan bahan
4.3 Menyajikan hasil Hooke menyelesaikan
percobaan - Rangkai masalah kontekstual
tentang an pegas berkaitan
elastisitas dengantegangan,
benda regangan dan
modulus elastisitas
 Menyelesaikan
masalah yang
berkaitan dengan
hukum Hooke dan
elstisitas bahan
 Menyajikan
penyelesaian masalah
yang berkaitan
dengan tegangan,
regangan, modulus
elastisitas dan hukum
hooke
3.4 Menganalisis Getaran,  Mencermati dan  Menentukan konsep  Tugas 12 JP  Buku Teks
hubungan antara Gelombang mengidentifikasi fakta getaran pada suatu  Tes tertlis Pelajaran
getaran dan dan Bunyi pada getaran, benda Fisikakelas X,
gelombang serta - Konsep gelombang dan bunyi  Menentukankonsep Buku referensi
besaran-besaran Getaran  Mengumpulkan dan yang berkaitan dan artikel.
yang terkait - Macam- mengolah informasi dengan gelombang  Internet.
macam untuk membuat  Menentukan konsep
gelombang kesimpulan, serta yang berkaitan
- Gelombang menggunakan dengan bunyi
Berjalan prosedur untuk  Melakukan percobban
- Gelombang menyelesaikan gelombang bunyi
Bunyi masalah kontekstual dalam teknologi dan
- Intensitas yang berkaitan kehidupan sehari-hari
4.4 Mendemons- dan Taraf dengan getaran,
trasikan Intensitas gelombang dan bunyi
fenomena Bunyi  Menyelesaikan
gelombang - Efek masalah yang
dengan peralatan Dopler. berkaitan dengan
sederhana getaran, gelombang
dan bunyi
3.5 Menganalisis Pemantulan Mengamati:  Menyebutkan hukum-  Tugas 9 JP  Buku Teks
optik fisis dan cahaya satu  Guru menyajikan hukum pemantulan  Portofolio Pelajaran
geometri diantaranya video yang cahaya  Tes Fisikakelas X,
yaitu melalui berkaitan dengan  Menjelaskan sinar tertulis Buku referensi
cermin fenomena datang dan sinar dan artikel.
- Sinar pemantulan pantul pada cermin  Internet.
datang dan cahaya, (pada  Melukiskan tiga sinar
sinar pantul cermin datar, istimewa pada cermin
pada cekung dan cekung dan cermin
cermin cembung). cembung
4.5 Menyajikan hasil - Pemantula  Guru
percobaan n cahaya mempersilahkan
tentang optik fisis pada peserta didik
/ geometri cermin untuk berdiskusi
dilukiskan  Peserta didik
dengan menyimak
sinar-sinar dengan baik
istimewa informasi yang
- Analisis disampaikan
perbedaan oleh guru.
ermin  Peserta didik
datra, berdiskusi
cembung, mengenai
dan cekung konsep usaha
pada bidang
datar dengan
tanggungjawab.
Menanya:
 Guru
mengajukan
pertanyaan
berdasarkan
kejadian dan
fenomena yang
disajikan untuk
mengetahui
rumusan
masalah yang
dibentuk peserta
didik

Mengumpulkan
Informasi:
 Perwakilan
peserta didik
dalam kelompok
dipersilahkan
untuk
menuliskan
jawaban di
papan tulis.
 Peserta didik
dalam kelompok
menganalisis
data hasil
kelompok
 Peserta didik
menuliskan
jawaban hasil
diskusi kelompok
di papan tulis
dengan percaya
diri dan berani.

Menalar:
 Guru
memberikan LKS
terkait
pembentukan
bayangan oleh
cermin yang
dikerjakan
secara
berkelompok.
 Peserta didik
menyampaikan
dugaan awalnya
mengenai
fenomena yang
disajikan
 Guru
mengunjungi
tiap-tiap
kelompok dan
memeriksa
apakah peserta
didik
mengerjakannya
dengan benar. 
Jika masih ada
peserta didik
atau kelompok
yang belum
dapat
melakukannya
dengan benar,
guru dapat
langsung
memberikan
bimbingan.
 Guru
memfasilitasi
peserta didik
dengan
memberikan
latihan secara
individual.
 Peserta didik
langsung
membentuk
kelompok.

Mengomunikasikan:
 Perwakilan
peserta didik
dipersilahkan
untuk
menyampaikan
hasil diskusinya
 Guru memuji
kelompok yang
berpenampilan
optimal
 Guru
memverifikasi
melalui media
 Peserta didik
menyimak
penjelasan yang
disampaikan
 Peserta didik
memberikan
kesimpulan
dengan percaya
diri dan berani
3.6 Mengevaluasi Suhu dan  Mencermati dan  Menentukan konsep  Tugas 12 JP  Buku Teks
proses pemuaian, Kalor mengidentifikasi pemuaian pada benda  Tes tertlis Pelajaran
perubahan wujud - Konversi fakta pada yang dipanaskan Fisikakelas X,
zat dan suhu proses  Menganalisis proses Buku referensi
perpindahan - Pemuaian pemuaian, perubahan wujud zat dan artikel.
kalor zat perubahan wujud  Menganalisis proses  Internet.
- Azas Black dan perpindahan perpindahan kalor
- Perubahan kalor pada benda yang
wujud  Mengumpulkan dipanaskan
- Perpindaha dan mengolah  Melakukan percobaan
n kalor informasi untuk sederhana yang
membuat berkaitan dengan
kesimpulan, konsep suhu dan kalor
4.6 Menyaji hasil serta
penyelidikan menggunakan
mengenai prosedur untuk
perpindahan untuk
kalor menyelesaikan
menggunakan masalah
azas black kontekstual yang
berhubungan
dengan proses
pemuaian,
perubahan wujud
zat dan
perpindahan
kalordengan
konsep suhu dan
kalor
 Menyelesaikan
masalah yang
berkaitan dengan
proses
pemuaian,
perubahan wujud
zat dan
perpindahan
kalor dengan
konsep suhu dan
kalor
3.7 Menganalisis Listrik Statis  Mengamati dan  Menentukan konsep  Hasil 12 JP  BukuTeksPelaj
konsep listrik dan Dinamis mengidentifikasi listrik statis pengamat aranFisikakelas
statis dalam - Hukum fakta pada  Menentukan konsep an X, XI dan XII
bidang teknologi Coulomb penerapan listrik listrik statis  Tes tertulis olehSudirmanD
informasi dan (gaya statis dan listrik  Menyelesaikanmasala  Penugasa kkPenerbitErla
komunikasi muatan dinamis h yang n ngga.
listrik)  Mengumpulkan berkaitandenganlistrik  Bukureferensid
- Kuat dan mengolah statis dan dinamis anartikel.
medan informasi untuk  Melakukan  Internet.
listrik membuat percobaan sederhana
- Hukum kesimpulan, yang berkaitan
Ohm serta dengan listrik statis
- Rangkaian menggunakan dan dinamis
4.7 Mengatasi listrik seri prosedur untuk
berbagai masalah dan paralel untuk
yang diakibatkan - Hukum menyelesaikan
oleh listrik statis Kircoff masalah
pada komponen - Energi dan kontekstual yang
komponen daya listrik berhubungan
teknologi dengan listrik
informasi dan statis dan
komunikasi dinamis
 Menyelesaikan
masalah yang
berkaitan dengan
listrik statis dan
listrik dinamis
3.8 Memahami Hukum-  Guru membagi  Menyusun rangkaian  Tugas 12 JP  Buku Teks
hukum-hukum hukum siswa dalam listrik arus searah  Tes tertlis Pelajaran
kelistrikan arus kelistrikan : beberapa disusun dengan Fisikakelas X,
searah Hukum I dan kelompok menggunakan Buku referensi
II Kirchoff praktikum. komponen-komponen dan artikel.
Hambatan  Guru hambatan ,  Internet.
listrik membimbing penghantar , sumber
Rangkaian siswa menyusun arus searah, alat ukur
tertutup rangkaian listrik listrik
arus searah  Mengidentifikasi
dengan Hukum I Kirchoff pada
menggunakan rangkaian listrik arus
komponen- searah diidentifikasi
komponen dan dirumuskan
hambatan, persamaannya
penghantar,  Mengidentifi-kasi
sumber arus Hukum II Kirchhoff
searah dan alat pada rangkaian
ukur majemuk digunakan
 Guru untuk menghitung,
membimbing kuat arus, tegangan
siswa untuk dan hambatan
4.8 Menyajikan hasil untuk
percobaan menemukan
hukum-hukum konsep hukum I
kelistrikan arus Kirchoff
searah  Siswa berdiskusi
kelompok
menyelesaikan
soal-soal latihan
yang berkaitan
dengan konsep
hukum I Kirchoff.
 Guru
membimbing
siswa
mengidentifikasi
hambatan
pengganti pada
rangkaian seri
maupun paralel.
 Siswa berlatih
menyelesaikan
soal menentukan
hambatan
pengganti dari
rangkaian
hambatan listrik
yang disusun
secara seri
maupun paralel.
3.9 Memahami Kemagnetan  Mengamati dan  Menentukan konsep  Hasil 9 JP  Buku Teks
konsep - Kuat mengidentifikasi hukum kemagnetan pengamat Pelajaran
kemagnetan dan medan fakta pada  Menyelesaikanmasala an Fisikakelas X,
elektromagnet magnet hukum-hukum h yang berkaitan  Tes tertulis Buku referensi
- Hukum kemagnetan dengan hokum  Penugasa dan artikel.
Biosavart dalam persoalan -hukum kemagnetan n  Internet.
- Gaya sehari - hari dalam persoalan
Lorentz  Mengumpulkan seahri - hari
- Transforma  Mendemonstrasikan
tor dan mengolah percobaan yang
informasi pada berkaitan dengan
konsep hukum- konsep kemagnetan
hukum dan elektromagnet
4.9 Menyajikan hasil kemagnetan
percobaan dalam persoalan
tentang medan sehari-hari
magnet dan  Menyajikan
induksi magnet penyelesaian
masalah yang
berkaitan dengan
hukum-hukum
kemagnetan
dalam persoalan
sehari-hari
3.10 Mengevaluasi Radiasi Mengamati  Menjelaskan  Tugas 9 JP  Buku Teks
dampak radiasi elektro  Guru meminta pengertian gelombang  Tes tertlis Pelajaran
elektromagnetik magnetik siswa untuk elektromagnetik. Fisikakelas X,
secara kualitatif mengamati video  Mendeskripsikan ciri- Buku referensi
yang berkaitan ciri dan karakteristik dan artikel.
dengan materi gelombang  Internet.
yang akan elektromagnetik.
disampaikan  Menjelaskan hipotesis
(gelombang Maxwell dan
elektromagnetik). percobaan Hertz
mengenai gelombang
Menanya elektromagnetik
 Guru  Merumuskan variabel
memberikan yang berpengaruh
kesempatan dan terhadap kelajuan
mengarahkan gelombang
siswa untuk elektromagnetik.
mengajukan  Mendeskripsikan
berbagai besar frekuensi dan
pertanyaan panjang gelombang
terkait dengan tiap spektrum
contoh gelombang
penerapan yang elektromagnetik.
sudah  Menyusun urutan
ditunjukan. spektrum gelombang
 Guru meminta elektromagnetik
setiap kelompok berdasarkan frekuensi
menuliskan 1 atau panjang
pertanyaan pada gelombang.
4.10 Membuat karya kertas post it
tulis tentang yang sudah
dampak radiasi disediakan oleh
elektromagnetik guru

Mengeksplorasi
 Guru
membagikan
lembar kegiatan
diskusi.
 Guru memberika
instruksi tentang
pengerjaan pada
lembar kegiatan
diskusi.
 Guru meminta
siswa
menukarkan 1
pertanyaan yang
sudah ditulis
pada post it
dengan
kelompok yang
lain.
 Guru
mengarahkan
siswa untuk
menjawab setiap
pertanyaan yang
sudah ditukar
melalui berbagai
sumber belajar
(buku pegangan
atau dapat
searching di
internet).

Mengasosiasi
 Guru
mengarahkan
siswa untuk
berdiskusi
dengan teman
kelompoknya
mengenai
jawaban dari
pertanyaan
mereka.
 Guru mengawasi
dan membimbing
siswa pada saat
berdiskusi.
 Guru bertanya
kepada setiap
kelompok,
“Apakah lembar
kerjanya sudah
selasai
dikerjakan?”

Mengkomunikasi
 Jika sudah
selesai, Guru
meminta setiap
kelompok untuk
mempresentasik
an jawaban dari
pertanyaan yang
telah
didiskusikan
secara bergiliran.
 Guru meminta
kelompok yang
tidak presentasi
untuk
memperhatikan
dan menuliskan
point-point
penting dari
penjelasan
kelompok yang
sedang
presentasi.
 Guru memberi
penghargaan
berupa tepuk
tangan kepada
setiap kelompok
yang sudah
mempresentasik
an hasil
diskusinya

.............……..,.....................

Mengetahui
Kepala Sekolah …………. Guru Mata Pelajaran
…………………………… ……………………………….
NIP/NRK. NIP/NRK.

Catatan Kepala Sekolah


..................................................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai