Anda di halaman 1dari 4

Nama : Hariyanto Jolo

Stambuk : 201830061

Kelas : D/Akuntansi

Mata kuliah : Akuntasi Perpajakan

‘’JAWABAN LATIHAN BAB 6 (Hal. 107– 110) No. 5,8, DAN 14’’

5. Pembelian 2 mobil impor dengan harga faktur $10.000, Nilai kurs $1 = Rp.10.103 = 2 x 10.000 x
10.103 = Rp.202.060.000
Jurnal :
Kendaraan Rp.202.060.000
Kas Rp.202.060.000
Keterangan :
Perhitungan penyusutan untuk akuntansi :
Rp.202.060.000 x 10 tahun = Rp.20.060.000
Perhitungan untuk pajak :
Rp.202.060.000 x 8 tahun = Rp.25.257.000

8. a) Jurnal untuk PT. Bonketh :


Beban dividen Rp.78.000.000
Utang PPh 23 Rp.7.800.000
Kas/Bank Rp.70.200.000
Jurnal untuk PT.Dion :
Kas/Bank Rp.70.200.000
PPh 23 dibayar dimuka Rp.7.800.000
Pendapatan dividen Rp.78.000.000
b) Jurnal PT.Bonketh :
Beban bunga Rp.52.500.000
Utang PPh 23 Rp.7.875.000
Kas/Bank Rp.44.625.000
Jurnal untuk bank :
Kas/Bank Rp.44.625.000
PPh 23 dibayar dimuka Rp.7.875.000
Pendapatan bunga Rp.52.500.000
c) Jurnal PT. Bonketh :
Beban fee Rp.24.500.000
Utang PPh 23 Rp.500.000
Kas/Bank Rp.25.000.000
Jurnal untuk Akuntan Publik Edison :
Kas/Bank Rp.24.500.000
PPh 23 dibayar dimuka Rp.500.000
Pendapatan jasa fee Rp.25.000.000
d) Jurnal PT. Bonketh :
Sewa mesin dibayar dimuka Rp.15.000.000
PPN masukan Rp.1.500.000
Utang PPh 23 Rp.225.000
Kas/Bank Rp.16.275.000
Jurnal untuk PT. Cinta :
Kas/Bank Rp.16.275.000
PPh 23 dibayar dimuka Rp.225.000
PPN keluaran Rp.1.500.000
Pendapatan sewa RP.15.000.000
e) Jurnal untuk PT. Bonketh :
Beban dividen Rp.97.500.000
Utang PPh 23 Rp.9.750.000
Kas/bank Rp.87.750.000
Jurnal untuk PT. Avatar :
Kas/Bank Rp.87.750.000
PPh 23 dibayar dimuka Rp.9.750.000
Pendapatan dividen Rp.97.500.000
f) Jurnal PT.Bonketh :
Beban bunga Rp.5.000.000
Utang PPh 23 Rp.750.000
Kas/Bank Rp.4.250.000
Jurnal tuan Robert :
Kas/Bank Rp.4.250.000
PPh 23 dibayar dimuka Rp.750.000
Pendapatan bunga Rp.5.000.000
g) Jurnal untuk PT. Bonketh :
Kas/Bank Rp.700.000.000
Piutang Rp.700.000.000
h) Jurnal PT. Bonketh :
Beban jasa Rp.75.000.000
Utang PPh 23 Rp.1.500.000
Kas/Bank Rp.73.500.000
Jurnal untuk PT. Gembira :
Kas/Bank Rp.73.500.000
PPh 23 dibayar dimuka Rp.1.500.000
Pendapatan jasa Rp.75.000.000

I) Jurnal untuk PT.Bonketh :

Beban jasa Rp.20.000.000

Kas/Bank Rp.20.000.000

14. Besarnya PPh badan yang masih harus dibayar


Penghasilan luar negri
1) Laba di negara Australia = Rp.2.000.000.000
2) Laba di negara singapura = Rp.1.000.000.000
3) Laba di negara hongkong = Rp. +
4) Jumlah penghasilan luar negri = Rp.3.000.000.000

Penghasilan dalam negri = Rp.2.000.000.000


Total penhasilan neto = Rp.5.000.000.000
PPh tentang pasal 21
5% x Rp.50.000.000 = Rp.2.500.000
15% x Rp.200.000.000 = Rp.30.000.000
25% x Rp.250.000.000 = Rp.62.500.000
30% x Rp.4.500.000.000 = Rp.1.350.000.000 +
Total PPh Terutang = Rp.1.445.000.000
Batas maksimum kredit pajak luar negeri untuk masing-masing negara adalah :
a) Untuk negara Australia
Rp.2.000.000.000 x Rp.1.445.000.000 = Rp.578.000.000
Rp.5.000.000.000
Pajak terutang di negara Australia = Rp.800.000.000
b) Untuk negara singapura
Rp.1.000.000.000 x Rp.1.445.000.000 = Rp.289.000.000
Rp.5.000.000.000

Pajak terutang di negara singapura = Rp.250.000.000


Maka PPh yang masih harus dibayar yang diperkenakan di luar negeri adalah :
Rp.578.000.000 + Rp.250.000.000 = Rp.828.000.00

Anda mungkin juga menyukai