Anda di halaman 1dari 2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS SRIWLJAYA Jl. Palembang Prabumulih Km. 32 Indralaya (Ol) Kode Pos 30662 SS Telp. (0711) 5800645, 580069, $80169,580275 Fax. (0711) 580644 ‘Laman www.unsti.ac.id Nomor : 0266/UN9/SB3.BAK.Ak/2020 Indralaya, 10 November 2020 Lamp. : 1 Lembar Hal: Pemberitahuan Pendaftaran Wisuda Bulan Desember 2020 Yth, 1, Dekan Fakultas 2. Calon Alum: Universitas Sriwij Sehubungan dengan Surat Edaran Rektor Universitas Sriwijaya Nomor 003/UN9/SE.BUK.HT/2020 tanggal 16 Maret 2020, Instruksi Rektor Universitas Sriwijaya Nomor : 0122/UN9/SB3.BUK.HT/2020 tanggal 19 Maret 2020 tentang Pencegahan Wabah Corona Virus Disease (COVID-19) di Lingkungan Universitas Sriwijaya, Surat Rektor Nomor: 0075/UN9/SB3.BAK.AK/2020 tanggal 19 Mei 2020 dan Surat Rektor Nomor: 0139/UN9/SB3.BAK.Ak/2020 tanggal 22 Juli 2020 tentang Pemberitahuan Pelaksanaan Penerbitan. Ijazah Rektor Universitas Sriwijaya mengumumkan bahwa: 1, Seremoni Wisuda Ke 151 dan ke 147, 148, 149, 150 akan diadakan pada tanggal 16 DESEMBER 2020, 2. Pendaftaran lulusan baru untuk penerbitan Ijazah dimulai pada tanggal 16 November s.d. 30 November 2020. Yudisium ditingkat Jurusan/Fakultas dapat dilakukan dengan Surat Keputusan Dekan, Untuk Fakultas Kedokteran disamping Yudisium, dilakukan pengambilan sumpah dokter, apabila dimungkinkan dapat dilakukan Teleconference. 5. Untuk Mahasiswa Wisuda periode ke-151, ijazah akan segera dicetak bagi Mahasiswa yang memenuhi persyaratan dan sudah di yudisium di Fakultas dan Ijazah akan diberikan mulai tanggal 16 Desember 2020. Ketentuan cara Registrasi untuk penerbitan Ijazah (terlampir). Bagi Mahasiswa yang ijazahnya sudah terbit, untuk periode Wisuda ke-147 sampai ke-150, diperkenankan untuk mengikuti Seremoni Wisuda yang akan dilaksanakan pada tanggal 16 Desember 2020. 8. Bagi Alumni yang berpredikat Dengan Pujian pada periode April, Juni, Agustus, Oktober dan Desember 2020 akan disertakan pada wisuda secara offline sebagai perwakilan dari setiap Fakultas, 9. Alumni lulusan April s/d Oktober 2020 dengan predikat pujian yang akan mengikuti Wisuda Desember 2020, diwajibkan mendaftarkan diri melalui http://bit.1y/PendaftaranWisudaOfMineCumlaude ao Ir. H. Anis Saggaff, MSCE 121028198903 1002 KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA JL, Palembang Prabumulih Km. 32 Indralaya (Ol) Kode Pos 30662 ~~ Telp. (0711) 5800645, 580069, 580169,580275 Fax. (0711) 580644 Laman www.unsri.ac.id . Lampiran Surat Nomor _: 0266/UN9/SB3.BAK.Ak/2020 Tanggal 10 November 2020 Persyaratan Registrasi untuk penerbitan Ijazah Periode Desember 2020 : 1 auaw ee 10. iL 12 Registrasi Online dimulai 16 November s.d. 30 November 2020 pukul 15.00 WIB. pada situs www unsriac. id Wajib mengisi survei kepuasan layanan kemahasiswaan secara online di bit ly/3SKLK_CDCUNSRI kemudian bisa melakukan pendaftaran member CDC Unsri di bitly/MC CDCUNSRI ‘Telah lulus dan telah mengikuti yudisium di fakultas masing-masing. Menyerahkan | (satu) lembar fotokopi ijazah terakhir. Menyerahkan 1 (satu) lembar fotokopi pengesahan tugas akhir. Menyerahkan bukti abstrak paper yang telah ditandatangani oleh pembimbing dan ketua program studi. Menyerahkan 4 (empat) lembar pasfoto terbaru hitam putih ukuran 3 x 4 cm (laki-laki pakai jas, wanita pakai kebaya) Menyerahkanlmengembalikan Kartu Pengenal Mahasiswa (KPM) Asli Menyerahkan bukti lulus Sriwijaya University Language Institute English Test (SULIET) 1 (satu) lembar fotokopi yang telah dilegalisir. Menyerahkan bukti bayar SPP/UKT terbaru. Menyerahkan kartu bebas pustaka dan UPT Perpustakaan Universitas Sriwijaya Semua berkas tersebut dimasukan ke dalam map plastik transparan dan diserahkan pada waktu pendaftaran. Print out hasil pendaftaran online dan persyaratan lainnya diserahkan di fakultas masing-masing. Selanjutnya petugas Fakultas menyerahkan seluruh berkas mahasiswanya ke BAK Unsri ne / 5 \ Prof. Dr. Ir. H. Anis Saggaff, MSCE \ NIP 196210281989031002

Anda mungkin juga menyukai