Anda di halaman 1dari 3

Skenario:

Anda sebagai apoteker di Apotek sedang melayani resep dan


menemukan ada masalah terkait obat (DRP) pada saat skrining klinis resep
berikut:

Rumah Sakit UHAMKA

Jalan Delima No 1 Jakarta Timur

Dokter : dr. Gartan

SIP: 1234567892017

Tanggal: 28 April 2020

R/ Mycrogynon No. 1 Strip

S 1 dd1 tab

Pro: Ny. Diana

Usia: 35 tahun

Tugas Kandidat:
1. Lakukan penetapan masalah terkait obat (DRP) pada resep
tersebut dengan menganalisis data dan informasi lalu tuliskan
pada lembar kerja.
2. Lakukan penyelesaian masalah terkait obat dan tuliskan pada
bagian tindak lanjut pada lembar kerja lalu serahkan pada
penguji.
3. Panggil pasien dan lakukan komunikasi efektif pada pasien.
Lembar Kerja

Formulir Identifikasi Masalah Terkait Obat (DRP)

No. Permasalahan terkait Ada Tidak Tindak Lanjut


obat (√) (√)
1 Indikasi tanpa obat
2 Obat tanpa indikasi
3 Obat yang tidak tepat
4 Dosis terlalu tinggi
5 Dosis terlalu rendah
6 Reaksi obat yang
tidak dikehendaki
7 Interaksi Obat
8 Pasien gagal
mendapatkan Obat
(Kepatuhan pasien)
LEMBAR HASIL PENGUMPULAN DATA DAN INFORMASI PASIEN

Identitas Pasien
Nama : Ny Diana
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 35 tahun
BB/TB : 56kg/165 cm
Pekerjaan : Ibu rumah tangga
Pendidikan terakhir : SMA
Status pernikahan : menikah
Alamat : Jalan Delima 2 Jakarta Timur
Riwayat Penyakit

Keluhan saat ini: Ingin menunda kehamilan


Riwayat penyakit saat ini: TB
Riwayat penyakit terdahulu: Terdiagnosis TB 2 bulan yang lalu
Riwayat Penyakit Keluarga: -
Riwayat pengobatan: Sejak 2 ini menggunakan obat TB Isoniasid 300 mg 1xsehari,
rifampisin 450 mg 1xsehari, pirazinamid 500 mg 3xsehari, etamutol 250 mg 3xsehari
Riwayat lingkungan, sosial dan gaya hidup: Ibu rumah tangga dengan 4 anak.

Riwayat Alergi: -

Anda mungkin juga menyukai