Anda di halaman 1dari 3

Diagnosa keperawatan

1. Gangguan persepsi pendengaran berhubungan dengan kerusakan saraf pendengaran .


2. Nyeri berhubungan dengan peradangan.
3. Nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan mual muntah dan susah menelan
Intervensi

1. Ajarkan klien untuk menggunakan dan juga merawat alat pendengaran dengan tepat
R/ keefektifan alat pendengaran tergantung pada tipe gangguan, perawatan dan pemakaian
yang tepat
2. Observasi tanda-tanda awal gangguan pendengaran
R/ diagnosa dini keadaan telinga atau masalah pendengaran rusak permanen
3. Kompres dingin di area telinga
R/ bertujuan untuk mengurangi nyeri, karena teralih kan oleh rasa dingin.
4. Atur posisi nyaman
R/ posisi yang sesuai akan membuat pasien nyaman.
5. Kaji alergi makanan pada pasien
R/ Untuk menghindari mual muntah
6. Berikan makanan sedikit tapi sering
R/ untuk menambah pemasukan nutrisi dari makanan yang di makan
Hasil yang diharapkan

1. Persepsi / sensori dalam keadaan baik.


2. Nyeri pada klien berkurang.
3. Nutrisi terpenuhi.

Anda mungkin juga menyukai