Anda di halaman 1dari 2

Assalamualaikum..wr..

wb,
Dengan mengucapkan BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM.. puji syukur mari kita panjatkan
kepada ALLAH SWT serta shalawat beriring salam sama-sama kita sanjung sajikan kepada nabi kita
semua MUHAMMAD SAW. Hormat kami kepada Dosen Mata Kuliah “ Manajemen Pemasaran Bank”
ibu DWI MELVINASVITA SH.I.M.SI. dan buat teman-teman semua semoga selalu dalam lindungan
ALLAH SWT.
Kami dari kelompok 5 akan mepresentasikan tugas kami dengan judul “PROSES”.
Di bawah INI akan kami tampilkan file PPT kelompok kami untuk menambah pemahaman kalian...
penjelasan lebih jelasnya akan kami tambahkan di kolom komentar... bagi teman-teman yang ingin
bertanya silahkan memberi pertanyaan kalian di kolom komentar... Terima kasih

Seperti yang telah kami sampaikan pada file PPT tersebut,


Ada 4 DEFINISI SISTEM DAN menurut para ahli. Dari ke 4 definisi tersebut dapat di ambil kesimpulan
bahwa suatu SISTEM terdiri dari jaringan prosedur, sedangan PROSEDUR merupakan urutan kegiatan
klerikal.

TUJUAN STRATEGI SISTEM DAN PROSEDUR PADA BANK


Tujuan dari Staegi perbankan ialah untuk menarik pemasukan dana dari masyarakat atau pihak lainnya
untuk disalurkan kembali kepada masyarakat yang membutuhkan melalui pinjaman kredit dengan
imbalan jasa.
Prosedur pada bank:
1. defining the corporate mission (menetapkan misi korporasi)
2. Establishing strategi business units (SBUs) (menetapkan unit bisnis strategy)
3. ssigning resources to each units (mengalokasikan sumber daya bagi masing-masing SBU)
4. planning new businnes, downsizing older businesses (merencanakan bisnis baru, merampingkan
bisnis lama)

PELAYANAN NASABAH
Pelayanan adalah kunci keberhasilan dalam berbagai usaha atau kegiatan yang bersifat jasa, perannya
akan lebih besar dan bersifatmenentukan manakala dalam kegiatan-kegiatan itu terdapat kompetensi
(persaingan) dalam usaha merebut pemasaran atau langganan.

BENTUK BENTUK LAYANAN


1. layanan dengan lisan
2. layanan dengan tulisan
3. layanan dengan perbuatan

CIRI CIRI PELAYANAN YANG BAIK:


1. Tersedianya sarana dan prasarana yang baik
2. Tersedia karyawan yang baik
3. Bertanggung jawab kepada pelanggan
4. Mampu melayani secara cepat dan tepat
5. Mampu berkomunikasi
6. Memberikan jaminan kerahasiaan setiap transaksi
7. Memiliki kemampuan dan pengetahuan yang baik
8. Mampu memberikan kepercayaan kepada nasabah
9. Berusaha memahami kebutuhan pelanggan

JENIS PERILAKU NASABAH DAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI


Jenis perilaku : pembelian pengurangan ketidak nyamanan, perilaku pemembeli yang rumit, perilaku
pembeli yang mencari variasi, perilaku pembeli karena kebiasaan.
Faktor yang mempengaruhi : faktor perbedaan individu, linkungan , budaya, sosial, pribadi, psikologis,
produk, harga, promosi, sauran distribusi.

STANDAR PELAYANAN OPERASIONAL (SOP)


Standar oprasional prosedur pelayanan adalah sebuah petunjuk buku yang sifatnya tertulis. Standar
oprasional prosedur pelayanan menurut pandangan tabunan adalah pedoman yang berisi prosedur-
prosedur oprasional yang ada dalam suatu organisasi yang digunakan untuk memastikan bahwa semua
keputusan dan tindakan serta penggunaan fasilitas-fasilitas proses yang dilakukan oleh orangorang
dildalam organisasi berjalan secara efektif, konsisten, standard dan sistemnya.

TUJUAN SOP
1. Menjadikan konsitensi kerja setiap petugas, pegawai, tim, dan semua unit kerja.
2. Memperjelas alur tugas, wewenang, serta tanggung jawab setiap unit kerja.
3. Mempermudah proses monitoring dan fungsi kontrol dari setiap proses kerja.
4. Mempermudah proses pemahaman staf secara sistematis dan menyeluruh.

MANFAAT SOP
1. Meminimalisir kesalahan dalam melakukan pekerjaan.
2. mempermudah serta menghemat waktu dan tenaga dalam program traning karyawan.
3. Sebagai sarana untuk berkomunikasi pelaksanaan suatu pekerjaan, d. Menjadi acuan dalam
melakukan penilaian terhadap proses lain.
4. Memudahkan tahapan pelayanan yang diberikan kepada masyarakat sebagai konsumen.
5. Pegawai menjadi lebih mandiri dan tidak tergantung pada intervensi manajemen.
6. menjadi dokumen proses bisnis perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai