Anda di halaman 1dari 5

Huruf Dalam Bahasa Jerman

A. Umlaut
ӓ bias ditulis ae
ü bias ditulis ue
ö bias ditulis oe

B. Huruf dalam Bahasa Jerman

a n ӓ
b o ü
c p ö
d q B (eszett)
e r
f s
g t
h u
i v
j w
k x
l y
m z

C. DIFTONG ( dua huruf vocal yang diucapkan sekaligus)


Berikut adalah diftong yang bunyinya berbeda dengan Bahasa Indonesia :
ei di baca ai. Contohnya Zwei dibaca Zwai.
ie dibaca i (panjang). Contohnya Vier dibaca Viir.
eu dibaca oi. Contohnya heute dibaca hoite.
ӓu dibaca oi. Contohnya hauser dibaca hoiser.

ich kaufe ein Buch


huruf B pada kata Buch ditulis menggunakan huruf capital, karena kata tersebut
merupakan kaya benda.
Ingat !!!
Semua kata benda, huruf awalnya ditulis menggunakan huruf capital.
Hanya berlaku untuk kata benda.
Verabsehiedung (salam perpisahan)
Gute Nacht (selamat ttidur)
Auf wiedersehen (sampai jumpa)
Auf wiederhören (sampai jumpa)
tsehüB (Doa)
Ciao (Doa)
Bis spӓter (sampai nanti)
Bis morgen (sampai besok)
Fyi :
Auf wiedersehen (sampai jumpa) diucapkan ketika betatap muka langsung.
Auf wiederhören (sampai jumpa) diucapkan lewat telepon.

Guten morgen : pukul 00.00 – 11.30


Guten tag : pukul 12.00 - 17.30
Guten Abend : pukul 18.00 - 23.30

Dalam Bahasa Jerman tidak ada pengucapan Selamat Sore atau Selamat Subuh.
Bahasa Jerman Sore hari adalah Nachmittag.
Bahasa Jerman Subuh adalah Vormittag.
Tetapi tidak ada pengucapan Guteb Nachmitteg atau Guten Vormitteg untuk
pengucapan selamat sore atau subuh. Lihat ke tiga rentang waktu di atas.
Pukul 15.00 (pukul 3 sore) bahasa Jermannya Guten tag.
Pukul 3 subuh Bahasa Jermannya geten morgen.

Penulisan dalam Bahasa Jerman


Kata benda furuf awalnya ditulis dengan huruf capital.
Kata kerja dan kata sifat ditulis dengan huruf kecil, kecuali berada diawal kalimat.
Contoh :
Fyi :
Huruf B bunyinya SS.
Huruf H apabila berada di tengah kata, tidak dibunyikan.
Contohnya :
Gehen dibaca geen
Sehen dibaca seen

Pengucapan Bahasa Jerman mirip dengan Bahasa Indonesia.


Apa yang ditulis, itu yang dibaca. Dengan catatan memperhatikan diftong dan huruf
yang berbeda dengan Bahasa Indonesia.
Contohnya :
Der vater dibaca der vater
Die tante dibaca dii tante (diftong ie dibaca i panjang) guten morgan dibaca guten
morgan.
Guten morgan !
Der Unterrich beginnen
BegrüBung (salam pertemuan)
Guten morgen (selamat pagi)
Guten tag (selamat siang)
Guten Abend (selamat malam)
Hallo ! (halo)
Hi ! (hai)
Grup dich ! (halo)
Moin ! moin ! (halo)

Cara Bertanya Kabar


Formal Informasi
Wie geht es ihnen ? * wie geht es dir ?
* wie geht’s ?

Cara menjawab
Formal informasi
Es geht gut, danke * gut, danke

Cara mengucapkan kabar baik dan tidak baik

Es geht mir gut, danke Es geht mir nich


Saya baik-baik saja, Saya sedang tidak baik
Terima kasih

Gut danke Nich so gut


Bias saja, terima kasih Tidak begitu baik

Es geht, danke Schiecht


Bias saja, terima kasih Buruk

Sehr gut, danke Ich bin krank


Sangat baik, terima kasih Saya sedang sakit
 Meminta Maaf

- Entschuldigung
Maaf Bisa dijawab dengan
- Es tut mir leid kein problem
Saya menyesal tidak masalah
- Schade
Sayang sekali
- Verzeihen sie mir bitte ! Das macht nichts
Tolong ampub saya Tidak apa-apa

 Ucapan Selamat

- Alles gute !
Selamat yaa
- Alles gute zum Gubuit stag !
Selamat ulang tahun
- Alles gute zur Hochzeit !
Selamat menikah
- Viel Glück !
Semoga beruntung
- Vier erfolg !
Semoga sukses
- Schöne weihnachten !
Selamat natal

 Bentuk Sein (to be)

Bentuk sein adalah kata kerja bantu seperti bentuk to be (am, is, are) dalam Bahasa
Ingris.

Personal Pronomen (kata ganti orang) Sein


Ich (saya) Bin
au (kamu) Bist
Er (L), sie (P), es (Benda) Ist
Wir (kami) Sind
Sie (mereka) Seid
Sia (anda) Sind

Contoh kalimat

 Ich bin Nita  Wir sind familie


 Du bist Klaus  Ihr seid studente
 Er ist Fernando  Sie sind schülerinnen
 Sie ist Rhana  Sie sind lehrerin
Konjugation (konjungsi)
Konjungsi adalah perubahan kata kerja sesuai subjek. Jadi, dalam Bahasa Jerman, semua
kata kerja akan berubah bentuk mebgikuti subjek dalam kalimat.
Kata kerja dalam Bahasa Jerman selalu berakhir –en. Seperti lernen, wohnen, trinken,
lieben, dll.. kata-kata kerja tersebut akan berubah bentuknya apabila diletakkan dalam
suatu kalimat. Itulah yang disebut dengan konjungsi.

Rumus konjungsi
Stamm (kata dasar) + endung (akhiran). Cata mencari stamm pada kata kerja, hilangkan –en
maka kita temukan stamm.

Personal pronomen endung Verbena (kata kerja)


(kata ganti orang) Lernen Wohnen Trinken Lieben
Ich (saya) E Lerne
Du (kamu) St Lernst
Er (L), sie (P), es (Benda) T Lernt
Wir (kami) En Lernen
Ihr (kalian) T Lernt
Sie (mereka) En Lernen
Sie (anda) En Lernen

Contoh kalimat :
Ich lerne Deutsch
Du lernst Deutsch
Er lernt Deutsch
Wir lernen Deutsch
Ihr lernent Deutsch

Dari contoh di atas dapat kita lihat bahwa kata kerja lernen mengalami perubahan bentuk
berdasarkan subjek dalam kalimat. Jadi, dapat disimpulkan bahwa kunjungsi itu amat sangat
penting dalam pembelejaran Bahasa Jerman.
Setelah konjugsi, maka salah pula.

Anda mungkin juga menyukai