Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS MEDAN AREA

FAKULTAS SAINSTEK
UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP 2019-2020
Mata Kuliah : Pendidikan Agama Islam Hari/Tanggal : Jumat/ 10 Juli 2020
Sem/Tingkat : II/I Waktu : 08.00-09.00
Dosen : Dr. Rubino, MA Kelas : Biologi/Pagi
Sifat Ujian : Open Book

Soal:
1. Salah satu aspek akhlak dalam Islam adalah berakhlak dengan lingkungan (tumbuhan dan
hewan) bagaimana aturan Islam mengenai berakhlak dengan lingkungan tersebut ?
2. Jelaskan bagaimana agama Islam mengatur umatnya dalam melakukan komunikasi, dan
jelaskan juga apakah berkomunikasi (berbicara) ada hubungannya dengan keimanan
seseorang ?
3. Temukan satu persoalan umat Islam saat ini yang ada kaitannya dengan keilmuan Biologi
dan bagaimana upaya penyelesaiannya ?

Jawaban uas pai

1. Tidak di perbolehkan merusak lingkungan (tumbuhan) dan tidak di benarkan membunuh (hewan)
sembarangan. Hal ini di jelaskan dalam surat (Al-Baqarah (2):205) yang artinya “Dan apabila ia berpaling dari
mukamu, ia berjalan di bumi untuk mengadakan kerusakan padanya, dan merusak tanaman dan binatang,
padahal Allah tiada menyukai kebinasaan”

2. Komunikasi terbagi 2 yaitu:

1. komunisasi kepada tuhan(allah) dengan cara ibadah fardu (sholat,puasa,zakat,dan haji)


2. Komunikasi dengan sesama,hal ini di atur dalam kaidah" islam dan syariat,hal ini di sebut juga
dengan muamalah.

Dalam hal berbicara manusia harus mempunyai adab sesuai dengan aturan agama baik itu cara berbicara
maupun bertingkah laku di lingkungan sosial hal ini akan menunjukan bahwasannyaa seseorang itu
mempunyai akhlak yang baik sementara kita mengetahui bahwasannya akhlak itu adalah hasil dari ibadah
dan keimanan seseorang
3. Masalah dalam memberikam imunisasi yang mungkin di dalamnya terkandung zat yang di anggap haram.
Cara penyelesainya mencari dan menjelaskan kepada umat aturan aturan islam yang mengatur dan
membenarkan tentang pentingnya imunisasi tersebut.

Anda mungkin juga menyukai