Anda di halaman 1dari 5

TATA IBADAH PERAYAAN NATAL

ANAK SEKOLAH MINGGU GKPA HUTA DOLOK


\ RESSORT SILANTOM – DISTRIK II SIPIROK DOLOK HOLE
19 Desember 2016

Thema:Yesus datang membawa pembaharuan (1 Yohanes 3:5)


Sub Thema:
Dengan perayaan Natal, Anak Sekolah Minggu Dibaharui dan Ditempah menjadi anak-anak Allah.

I. Ibadah

1) Panggilan Ibadah
Hari ini kita merayakan keselamatan kita. Keselamatan itu berlangsung dalam peristiwa yang
sangat biasa. Seperti malam ini, kita mengingat Yusuf dan Maria, yang tidak memperoleh tempat
penginapan di Bethlehem. Tetapi dalam keadaan seperti itulah Jurus’lamat datang. Demikianlah
peristiwa keselamatan berawal dari kesederhanaan, kesunyian dan ketenangan. Marilah kita
memasuki peribadahan dengan hati yang tertuju kepada sang pemberi keselamatan dan hidup,
Tuhan Yesus Kristus.!

2) Prosesi Diiringi dengan Tarian (Undangan harap berdiri)

3) Bernyanyi KJ No: 123 “ Slamat-slamat Datang”


S’lamat, s’lamat datang, Yesus, Tuhanku!
Jauh dari sorga tinggi kunjunganMu.
S’lamat datang, Tuhanku, ke dalam dunia;
Damai yang Kaubawa tiada taranya, Salam, salam

Nyanyian malaikat nyaring bergema;


Gembala mendengarnya di Efrata:
“Kristus sudah lahir, hai percaya kabarku!
Dalam kandang domba kau dapat bertemu.” Salam, salam!

4) Votum – Introitus – Doa


Pendeta:
Didalam Nama Allah Bapa, AnakNya Tuhan Yesus Kristus dan Roh Kudus yang
menciptakan langit dan bumi, amin! Hidup itu telah dinyatakan, dan kami telah melihatnya
dan sekarang kami bersaksi dan memberitakan kepada kamu tentang hidup kekal, yang ada
bersama-sama dengan Bapa dan yang telah dinyatakan kepada kami.
Jemaat:
Kemuliaan bagi Bapa, dan Anak dan Roh Kudus, seperti pada permulaan, sekarang, slalu
dan sampai selama-lamanya.
Pendeta:
Marilah kita berdoa: Engkau memberikan AnakMu kepada kami untuk menyelamatkan
kami dari dosa. Engkau membimbing kami dari kegelapan menuju terangMu, penuhi dan
terangilah hati kami dengan RohMu, supaya kami semakin membenci dosa dan mulai
merindukan firmanMu yang kudus. Berikanlah RohMu membimbing kami supaya kami
bertambah baik dan menjadi teladan sesuai dengan Perintah Tuhan Yesus. Amin!

5) Bernyanyi KJ No. 101:1 “Alam Raya Berkumandang”

Alam raya berkumandang oleh pujian mulia;


Dari gunung, dari padang kidung malaikat bergema.
Glo…..ria in excelsis Deo! Glo…..ria in excelsis Deo!

1
TATA IBADAH PERAYAAN NATAL
ANAK SEKOLAH MINGGU GKPA HUTA DOLOK
\ RESSORT SILANTOM – DISTRIK II SIPIROK DOLOK HOLE
19 Desember 2016

Thema:Yesus datang membawa pembaharuan (1 Yohanes 3:5)


Sub Thema:
Dengan perayaan Natal, Anak Sekolah Minggu Dibaharui dan Ditempah menjadi anak-anak Allah.

6) Liturgi I: Penciptaan

7) Bernyanyi KJ No. 64:1-2 “Bila Kulihat Bintang Gemerlapan”

Bila ku lihat bintang gemerlapan, dan bunyi guruh riuh ku dengar,


Ya Tuhanku, tak putus aku heran melihat ciptaanMu yang besar.
Maka jiwa ku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau Allahku!”
Maka jiwa ku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau Allahku!”

Ya Tuhanku, ‘pabila kurenungkan, pemberianMu dalam penebus,


‘ku tertegun: bagiMu di curahkan oleh putraMu darahNya kudus.
Maka jiwa ku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau Allahku!”
Maka jiwa ku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau Allahku!”

8) Visualisasi Penciptaan

9) Fragmen: Manusia Jatuh Kedalam Dosa

10) Bernyanyi KJ No. 104: 2+7 “Hai Mari Berhimpun”

Terang yang ilahi, Allah yang sejati, t’lah turun menjadi manusia.
Allah sendiri dalam rupa insan! Sembah dan puji Dia, Tuhanmu!
Hai para malaikat, angkatlah suaramu, biduan sorgawi, bernyanyilah!
Muliakan Allah, Bapa dalam sorga! Sembah dan puji Dia, Tuhanmu!

11) Liturgi II: Menerima Firman/ Hukum Tuhan

12) Vokal Group Anak Sekolah Minggu “Mari Kita Puji Dia”

13) Bernyanyi KJ No. 110:1 “Di Betlehem Tlah Lahir Seorang Putera”

Di Betlehem t’lah lahir seorang Putera.


Semoga ‘ku menjadi abadi milikNya,
Sungguh, sungguh, abadi milikNya

14) Liturgi III: “Nubuat Kelahiran Tuhan Yesus”

15) Koor Ina GKPA Huta Dolok

16) Puisi Anak Sekolah Minggu: “Hosanna Bagi Tuhan”

2
TATA IBADAH PERAYAAN NATAL
ANAK SEKOLAH MINGGU GKPA HUTA DOLOK
\ RESSORT SILANTOM – DISTRIK II SIPIROK DOLOK HOLE
19 Desember 2016

Thema:Yesus datang membawa pembaharuan (1 Yohanes 3:5)


Sub Thema:
Dengan perayaan Natal, Anak Sekolah Minggu Dibaharui dan Ditempah menjadi anak-anak Allah.

17) Bernyanyi KJ No. 119:1-2 “Hai Dunia Gembiralah”

Hai dunia, gembiralah dan sambut Rajamu!


Di hatimu terimalah!
Bersama bersyukur bersama bersyukur
bersama-sama bersyukur!

Hai, dunia, elukanlah Rajamu, Penebus!


Hai bumi, laut/ gunung, lembah/ bersoraklah terus,
bersoraklah terus, bersorak-soraklah terus!

18) Liturgi IV: Kelahiran Tuhan Yesus

19) Puisi Anak Sekolah Minggu GKPA Padang Hanopan

20) Film anak: “Kelahiran Tuhan Yesus”

21) Tarian Anak Sekolah Minggu GKPA Huta Dolok

22) Dong Haeng

23) Vokal Group Anak Sekolah Minggu “Tuhan Cinta Anak Silantom”

24) Bernyanyi KJ No. 92:1-3 “Malam Kudus” (Sambil Menyalakan Lilin)

Malam kudus, sunyi senyap; dunia terlelap.


Hanya dua berjaga terus ayah bunda mesra dan kudus;
Anak tidur tenang, Anak tidur tenang.

Malam kudus, sunyi senyap. Kabar Baik menggegap;


bala sorga menyanyikannya, kaum gembala menyaksikannya:
“Lahir Raja Syalom, lahir Raja Syalom!”

Malam kudus, sunyi senyap. Kurnia dan berkat


tercermin bagi kami terus, di wajahMu, ya Anak kudus,
cinta kasih kekal, cinta kasih kekal.

25) Renungan Natal

3
TATA IBADAH PERAYAAN NATAL
ANAK SEKOLAH MINGGU GKPA HUTA DOLOK
\ RESSORT SILANTOM – DISTRIK II SIPIROK DOLOK HOLE
19 Desember 2016

Thema:Yesus datang membawa pembaharuan (1 Yohanes 3:5)


Sub Thema:
Dengan perayaan Natal, Anak Sekolah Minggu Dibaharui dan Ditempah menjadi anak-anak Allah.

26) Bernyanyi KJ No. 99: 1-3 “Gita Sorga Bergema” (Sambil mengumpulkan
persembahan)

Gita sorga bergema, “Lahir Raja mulia!


Damai dan sejahtera turun dalam dunia.”
Bangsa-bangsa, bangkitlah dan bersoraklah serta,
Permaklumkan Kabar Baik; Lahir Kristus, T’rang ajaib!
Gita sorga bergema, “Lahir Raja mulia!”
Yang di sorga disembah Kristus, Raja yang baka,
lahir dalam dunia dan Maria bundaNya.
Dalam daging dikenal Firman Allah yang kekal;
dalam Anak yang kecil nyatalah Imanuel!
Gita sorga bergema, “Lahir Raja mulia!”

Raja Damai yang besar, Surya Hidup yang benar,


menyembuhkan dunia di naungan sayapNya,
tak memandang diriNya, bahkan maut dit’rimaNya,
lahir untuk member, hidup baru abadi!
Gita sorga bergema, “Lahir Raja mulia!”

27) Doa Syafaat

28) Pengutusan
Pendeta:
Ya Allah sumber segala Kasih Karunia! Lihatlah kami umatMu dengan segala keberdosaan
kami. Kami mengaku dan sadar bahwa jika kami berjalan sendiri maka kami tidak akan
mampu, tapi kami bersyukur kepadaMu ya Tuhan karena Engkau membimbing kami dan
masih berkenan kepada kami.
Jemaat:
Segala hormat, puji dan kemuliaan hanya bagi Allah sang Raja!
Pendeta:
Sekarang kami yakin, karena Tuhan telah hadir dalam hidup kami maka kami akan
mendapatkan berkatMu. Berkatilah setiap anak-anakMu yang berada ditempat ini.
Bimbinglah mereka menurut kehendakMu, sehingga mereka tahu aturan yang benar seperti
yang Engkau berikan kepada kami.
Jemaat:
Segala hormat, puji dan kemuliaan hanya bagi Allah sang Raja!
Pendeta:
Terimalah kami Ya Tuhan Allah kami dalam KerajaanMu sehingga kami dapat tinggal
bersama-sama dengan Engkau dalam kehidupan dunia yang kekal sebagaimana yang telah
Engkau janjikan bagi kami. Amin!

29) Doa Persembahan & Penutup

4
TATA IBADAH PERAYAAN NATAL
ANAK SEKOLAH MINGGU GKPA HUTA DOLOK
\ RESSORT SILANTOM – DISTRIK II SIPIROK DOLOK HOLE
19 Desember 2016

Thema:Yesus datang membawa pembaharuan (1 Yohanes 3:5)


Sub Thema:
Dengan perayaan Natal, Anak Sekolah Minggu Dibaharui dan Ditempah menjadi anak-anak Allah.

II. Varia Natal


1) Pesan dan Kesan Natal
a) Pendeta
b) Guru Parlagutan
c) Kepala Desa Silantom Tonga
d) Koordinator Seksi Sekolah Minggu
e) Mewakili orang tua
f) Institut Injil Indonesia – Malang
2) Tortor Anak Sekolah Minggu
3) Tortor Anak Sekolah Minggu GKPA Padang Hanopan
4) Door Prize
5) Vocal Group Anak Sekolah Minggu GKPA Huta Dolok
6) Acara lainnya
7) Pembagian Snack

Anda mungkin juga menyukai