Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

DIREKTORAT JENDERAL
GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon / Fax : (021) 57955141, Laman: gtk.kemdikbud.go.id

Nomor : 6464/B2/GT/2020 1 Desember 2020


Lampiran : 1 (satu) lembar
Hal : Rapat Virtual Pelaksanaan
Program Organisasi Penggerak

Yth. Penanggungjawab Ormas

Dengan hormat kami sampaikan bahwa perkembangan evaluasi pelaksanaan Program


Organisasi Penggerak (POP) telah selesai dilaksanakan. Sehubungan dengan kelanjutan
pelaksanaan POP, kami mengundang Saudara untuk hadir pada pertemuan virtual yang akan
dilaksanakan pada:

hari, tanggal : Jumat, 4 Desember 2020


pukul : 13.30 s.d. 15.00 WIB
zoom ID : 949 4770 6338; Passcode: P3GTK
agenda: : Pembahasan Pelaksanaan POP

Untuk kelancaraan pertemuan, kami perkenankan 2 orang peserta perwakilan dari setiap
Ormas (penanggungjawab program dan pengelola keuangan). Dalam rangka keperluan
pendataan, dimohon perwakilan Ormas melakukan registrasi terlebih dahulu pada tautan
berikut: https://aplikasi.tendik.kemdikbud.go.id/registrasi dengan kode registrasi 6GE2
paling lambat hari Kamis, 3 Desember 2020. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi
narahubung Nissa 08129911120 dan Ayu 085883662272.

Atas perhatian Saudara, kami ucapkan terima kasih.

Direktur Pendidikan Profesi dan


Pembinaan Guru dan Tenaga Kependidikan

Dr. Praptono, M.Ed.


NIP. 196905111994031002
Lampiran Surat Direktur Pendidikan Profesi dan Pembinaan Guru dan Tenaga Kependidikan
Nomor : 6464/B2/GT/2020
Tanggal : 1 Desember 2020

AGENDA PERTEMUAN

NO WAKTU KEGIATAN

1. 13.30 – 13.35 Arahan Direktur Jenderal GTK

2. 13.35 – 14.15 Tindak Lanjut Pelaksanaan POP oleh Direktur P3GTK

3. 14.15 – 15.00 Tanya Jawab

Anda mungkin juga menyukai