Anda di halaman 1dari 6

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Belahan pada rok sangat dibutuhkan untuk pembuatan rok. Karena
berfungsi untuk membuka dan menutup rok. Seperi halnya
seseorang yang sedang berjalan jika tidak ada belahan bawah rok
maka mereka akan berjalan kesulitan. Salain itu, belahan dapat
berguna sebagai hiasan untuk mempercantik busana yang dipakai.

1.2 Rumusan Masalah

1. Apa pengertian belahan ?


2. Apa macam-macam belahan ?
3. Bagaimana cara menjahit belahan ?

1.3 Tujuan

1. Untuk mengetahui apa pengertian belahan


2. Untuk mengetahui macam-macam belahan
3. Untuk mengetahui bagaimana cara menjahit belahan

BAB II

1
PEMBAHASAN

2.1 Pengertian Belahan


Belahan adalah guntingan pada pakaian atau rok yang berfungsi
untuk memudahkan membuka atau menutup busana, serta untuk
mempermudah gerak. Salain itu, belahan dapat berguna sebagai
hiasan untuk mempercantik busana yang dipakai.

2.2 Macam-macam Belahan


1. Belahan buka
a. Tanpa furing
b. Dengan furing

1. Belahan Tumpang
a. Tanpa furing
b. Dengan furing

2.1 Cara Menjahit Belahan

1. Gunting kain ukuran seperti tertera pada gambar (2X)

2
2. Jahit dari batas reseleting sampai ujung pas lekukan L

3. Beri lapisan kain/vaselin pada bagian bukaan kain dengan


ukuran 4 x 15 cm

4. Gunting serong kurang lebih 1cm

5. Lipat bagian kain, dan bentuk seperti gambar, beri jarum jahit,
dan jahit

3
6. Setelah selesai bagian atas, jahit bagian bawahnya bukaan juga
dari dalam

BAB III
PENUTUP

4
3.1 Kesimpulan

Belahan adalah guntingan pada pakaian atau rok yang berfungsi


untuk memudahkan membuka atau menutup busana, serta untuk
mempermudah gerak. Salain itu, belahan dapat berguna sebagai
hiasan untuk mempercantik busana yang dipakai. Oleh karena itu,
belahan sangat penting pada rok. Tanpa belahan orang yang
memakai rok akan berjalan kesulitan.

DAFTAR PUSTAKA

5
My Hobby Bloggertersedia online diunduh pada tanggal 23 Oktober 2015

Anda mungkin juga menyukai