Anda di halaman 1dari 2

RANCANGAN TUGAS MAHASISWA(RTM)

1. Identitas

Program Studi S2 – TEKNIK INFORMATIKA


Nama Mata Kuliah Database Management System
Bobot SKS 3
Dosen Pengampu Dr. Kusrini, M.Kom
Semester Genap 2019/2020
Kelas PJJ
Minggu Ke 1-3
Tugas ke 1
Tugas Mengerjakan kuis dan meringkas materi dan mendiskusikan tentang konsep
basis data, dan perancangan basis data
Kemampuan akhir Mahasiswa mampu menjelaskan secara tertulis dan lisan tentang konsep basis
yang diharapkan data, perancangan basis data
atau dievaluasi

2. Uraian Tugas, bobot dan pengumpulan

Point A:
Uraian Tugas : Mengerjakan kuis tentang konsep basis data di pjj.amikom.ac.id
Bobot : 4%
Pengumpulan : Maksimal 24 April 2020

Point B:
Uraian Tugas : Membuat ringkasan tentang konsep basis data, metode perancangan basis
data dengan menggunakan metode Entity Relationship Diagram dan
Normalisasi.
Ringkasan ditulis dalam kertas A4 dengan spasi 1,5 menggunakan font
Times New Roman ukuran 12 sebanyak maksimal 20 halaman.
Ringkasan harus memuat kata kunci sebagai berikut:
1. Definisi basis data
2. Karakteristik basis data yang baik
3. Tabel
4. Relasi
5. Konstraint
6. Primary Key
7. Foreign Key
8. Super Key
9. Candidat Key
10. Alternate Key
11. Komposit Key
12. Konseptual Model
13. Physical Model
14. User View
15. ERD
16. Derajat kardinalitas
17. Optimasi ERD
18. Implementasi ERD
19. Normalisasi
20. Ketergantungan fungsional
21. Ketergantungan transitif
22. Lossless Join decomposition
23. Losy Join decomposition
24. 1st NF
25. 2nd NF
26. BCNF

Bobot : 5%
Pengumpulan : Maksimal 26 April 2020

Point C:
Tugas : Diskusi tentang ERD, Optimasi dan Implementasinya
Bobot : 2%
Pengumpulan : Maksimal 1 Mei 2020

Point E:
Tugas : Kuis tentang ERD, Optimasi dan Implementasinya
Bobot : 3%
Pengumpulan : Maksimal 2 Mei 2020

Point D:
Tugas : Diskusi tentang Normalisasi
Bobot : 2%
Pengumpulan : Maksimal 8 Mei 2020

Point F:
Tugas : Kuis tentang ERD, Optimasi dan Implementasinya
Bobot : 3%
Pengumpulan : Maksimal 9 Mei 2020

3. Referensi
1 Ramez Elmasri, Shamkant B. Navathe; 2016; FUNDAMENTALS OF Database Systems SEVENTH
EDITION; Pearson Education
2 Jeffrey A. Hoffer, V. Ramesh, Heikki Topi; 2016; Modern Database Management, Pearson
Education
3 Jan L. Harrington; 2016; Relational Database Design and Implementation FOURTH EDITION;
Elsevier
4 Guy Harrison; 2015; Next Generation Databases; Apress
5 Stefan Ardeleanu; 2016; Relational Database Programming A Set-Oriented Approach; Apress
6 Paul DuBois; 2014; MySQL Cookbook Third Edition; O’Reilly Media, Inc
7 Kusrini; 2007; strategi perancangan dan pengelolaan basis data; Andi Offset

Anda mungkin juga menyukai