Anda di halaman 1dari 2

Nama : Asprilla Brian S.

NIM : 180621637561

Off : Ikor A 2018

Ilmu Gizi Olahraga

Keseimbangan Energi dan Menghitung Kebutuhan Makanan

1. Menghitung Nilai Indeks Massa Tubuh (IMT)


Nama : Asprilla Brian S.
Jenis kelamin : Laki-laki
Usia : 20 tahun
Berat Badan : 95 Kg
Tinggi Badan : 180 Cm = 1,8 m

Rumus menghitung IMT :

BB ( Kg )

TB ¿ ¿
95 95
 = =29,3 2
(1.8) 3,24
2

Berdasarkan hasil perhitungan IMT saya yaitu 29,32 artinya dalam kategori indeks massa
tubuh tergolong lebih atau bisa dikategorikan overweight (25,1- 27). Agar berat badan ideal,
maka saya harus mengatur pola makan dengan baik. Dimana kebutuhan harus sesuai dengan
pengeluaran atau penggunaan serta aktivitas sehari-hari.

2. Menghitung Jumlah Pengeluaran Kalori


Nama : Asprilla Brian S.
Usia : 20 Tahun
Berat Badan : 95 Kg
Aktifitas selama sehari-hari :
a) Menyapu
b) Mencuci baju
c) Mencuci piring
d) Main game online
e) Olahraga 45 menit
f) Jalan kaki membeli makan

Menghitung total energi yang dikeluarkan:

 Metabolisme basal koni = 30 kall x 95 kg = 2760 kal


 Aktifitas fisik = 1,55 x 2.760= 4,278 kal
 Specific dynamic action (SDA) = 10% x 4,278 = 427,8 kal = 427 kal
 Total energi yang dikeluarkan sehari = 2760 + 427 = 3.187 kal
Jadi, berdasarkan hasil perhitungan total energi yang saya keluarkan dengan tambahan
aktivitas fisik sehari-hari yaitu 3.187 kalori.

3. Menghitung kalori yang di konsumsi

Rumus : b.d.d/100 x berat bahan/100 x angka tabel


Sehari saya mengkonsumsi:

100 6 00
Nasi 2x sehari, 300 gram setiap sekali makan, x gram x 175 kal = 525 kal
100 100

100 200 gram


2 potong dada ayam goreng, x x 298 kal = 536 kal
100 100

100 25 ( 2 ) gram
2 potong tempe goreng, (1 potong = 25gr) , x x82 kal = 41 kal
100 100

100 200 gram


2 porsi tumis jamur, (1 porsi = 100gr), x x 146 kal = 292 kal
100 100

100 200 gram


1 buah mangga, x x 156 kal = 312 kal
100 100

Jadi total kalori yang saya konsumsi: 521+536+41+292+312=1.702 kal.

Anda mungkin juga menyukai