Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH KABUPATEN MOROWALI BADAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU Alamat : Kompleks Perkantoran Bumi Fonuasingko Email : Perizinan Morowali@¥ahoo.co.id, Telp/ Fax : (0409) 2220091 PROVINSI SULAWESI TENGAH KEPUTUSAN BUPATI MOROWALI NOMOR: 188.4.45/KEP.0212.D /DINKESDA/2016 TENTANG PEMBERIAN IZIN OPRASIONAL PADA PUSKESMAS ULUNAMBO KECAMATAN MENUI KEPULAUAN Menimbang Mengingat a. 1. KABUPATEN MOROWALI Bahwa untuk legalitas pelaksanaan kegiatan Pelayanan Kesehatan di PUSKESMAS Ulunambo Kecamatan Menui Kepulauan Kab. Morowali perlu diberikan Izin Operasional; . Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu menetapkan Keputusan Bupati Morowali tentang Pemberian Izin Oprasional pada PUSKESMAS; Undang - Undang Nomor 51 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Buol, Kabupaten Banggai Kepulauan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 179, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3900) sebagaimana telah diubah dalam Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2000 tentang perubahan Undang- Undang Nomor 51 Tahun 1999 tentang pembentukan Kabupaten Buol, Kabupaten Morowali dan Kabupaten Banggai Kepulauan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 78, Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3966); . Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063}; . Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 572); . Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5233); . Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara | Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 204, Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah Menetapkan : KESATU 12. 13. 14. (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 246, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5589); . Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2014) Tentang Keperawatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 307, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5612); . Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintah antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten /Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737); . Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 262/Menkes/Per/VII/1979 tentang Standarisasi Keuangan Rumah Sakit; . Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 56 Tahun 2014 tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit (Berita Negara Republik Indonesia Nomor 1221); . Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat; - Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 32); Peraturan Daerah Kabupaten Morowali Nomor 2 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten Morowali (Lembaran Daerah Kabupaten Morowali Tahun 2008 Nomor 02 tentang Lembaran Daerah Kabupaten Morowali Nomor 0123); Peraturan Daerah Kabupaten Morowali Nomor 05 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Morowali (Lembaran Daerah Kabupaten Morowali Tahun 2008 Nomor 05 tentang Lembaran Negara,Daerah Kabupaten Morowali Nomor 0126); Peraturan Daerah Kabupaten Morowali Nomor 8 Tahun 2014 Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Morowali Tahun Anggaran 2015 (Lembaran Daerah Kabupaten Morowali Tahun 2014 Nomor 08); MEMUTUSKAN i : Nama : PUSKESMAS Ulunambo Alamat : Kel. Ulunambo, Kec. Menui Kepulauan Kabupaten : Morowali Provinsi : Sulawesi Tengah Pemilik : Pemerintah Daerah Kab. Morowali Luas Bangunan —: 471,75 M? Penanggung Jawab_ : Kepala PUSKESMAS Wosu Kec. Bungku Barat Kab. Morowali * KEDUA KETIGA KEEMPAT KELIMA KEENAM KETUJUH KEDELAPAN : KESEMBILAN: Izin Operasional PUSKESMAS Ulunambo Kecamatan Menui Kepulauan Kab. Morowali sebagaimana dimaksud pada Diktum KESATU berlaku untuk jangka waktu 5 (lima) Tahun. PUSKESMAS Tersebut harus tetap dipimpin oleh tenaga dokter atau tenaga kesehatan lain yang mempunyai kemampuan dibidang perumah sakitan, memahami dan menghayati etika profesi kesehatan khususnya profesi kedokteran. Dalam memberikan pelayanan semua tenaga kesehatan di PUSKESMAS wajib wajib mempunyai Surat Izin Praktik (SIP) sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Dalam melaksanakan kegiatannya, PUSKESMAS harus menaati Peraturan Perundang-Undangan yang berlaku serta ketentuan lainnya yang berlaku dibidang kesehatan Khususnya pelayanan —kesehatan dengan _lebih mengutamakan fungsi sosialnya. Pimpinan/Pengurus PUSKESMAS berkewajiban membuat serta menyampaikan laporan tertulis secara berkala mengenai penyelenggaraan PUSKESMAS kepada Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Dinas kesehatan Provinsi dan Dinas Kesehatan Kabupaten Morowali. Bilamana PUSKESMAS yang dimaksud dalam keputusan ini menghentikan kegiatannya, ditutup atau sebab-sebab lainnya selama berlaku izin ini, maka alat-alat kesehatan/kedokteran hanya boleh dijual atau dialihkan setelah mendapat persetujuan dari Bupati Morowali. Izin ini akan dicabut kembali jika selama penyelenggaraannya terdapat kegiatan- kegiatan yang bertentangan dengan peraturan perundang- undangan yang berlaku. Keputusan Bupati ini berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : Bungku Pada Tanggal : 30 November 2016

Anda mungkin juga menyukai