Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN MENDAFTAR BELAJAR MANDIRI UNTUK MELANJUTKAN

PENGEMBANGAN PROFESIONAL (CPD)

Untuk mendaftar belajar mandiri guna memperoleh kredit Pengembangan Profesional


Berkelanjutan (CPD), Anda dapat menemukan Jalur Pembelajaran kurikulum CPD
(lihat pelajaran Cara Menemukan Kurikulum) dan mendaftar Kurikulum.

Berikut langkah-langkah nya:

1. Buka academy.oracle.com > pojok kanan atas klik Sign In lalu klik Sign in to Member Hub.
Sebelum Sign In Pastikan Anda sudah menjadi Faculty Member dibawah institusi Anda.
Jika Anda belum menjadi member, panduan pendaftaran membership ada DISINI

2. Di Katalog/catalog klik opsi telusuri / browse. Pilih Jalur Pembelajaran –


Pengembangan Profesional (CPD)/Learning Path-Professional
Development (CPD) (b) Klik apply filters
3. Ketik AI with Machine Learning pada kotak “search”. Lalu klik enroll pada
kurikulum/Learning Path CPD tersebut.

Instruktur dari Oracle Academy akan membantu para peserta untuk mengikuti CPD AI with Machine
Learning with Java sampai dengan selesai. Peserta disarankan untuk mereview panduan di bawah
ini.
PANDUAN MENDAFTAR BELAJAR MANDIRI UNTUK MELANJUTKAN
PENGEMBANGAN PROFESIONAL (CPD)

4. Setelah mendaftar / enroll, klik judul/subject (a) kurikulum untuk mengakses kurikulum.
Klik View (b) semua section, quiz, midterm exam, dan final exam. Lalu klik mainkan/play
(c) untuk mengakses materi.

 Untuk midterm exam dan final exam, Anda mendapat kesempatan tiga kali
percobaan, jika tidak lulus (skor minimum 60%) dalam percobaan terakhir maka Anda
tidak mendapat certificate completion. Format soal; multiple choice dan single
choice.

 Untuk quiz tidak ada batasan percobaan, Anda bisa mencoba terus hingga lulus (skor
minimum 70%). Format soal; multiple choice dan single choice.

 Untuk materi dalam format PDF/Power Point, bisa di simpan (d) untuk di pelajari
secara offline.

 Anda harus menyelesaikan jalur pembelajaran hingga 100% (e) untuk mendapatkan
completion certificate.

 Perlu diingat semua materi yang ada di member hub memiliki hak cipta. Anda tidak di
perkenankan membagikan / memberikan materi kepada selain dari anggota institusi
Anda yang juga member Oracle Academy. Juga tidak diperkenankan membuat materi
pembelajaran dari Oracle Academy lalu di sebarluaskan melalui media sosial (facebook,
youtube, twitter, instagram, dll) dalam format apapun yang bisa di akses oleh individu
selain member Oracle Academy.

(e)

(a) (b)

(d)

(c)

5. Setelah menyelesaikan Jalur Pembelajaran, Anda dapat mengakses sertifikat


Pengembangan Profesional Berkelanjutan di opsi tab Pembelajaran Saya / My
Learning, Riwayat Pembelajaran Saya / My Learning History. Klik tombol
Sertifikat / Cretificate untuk membuat Sertifikat.

Anda mungkin juga menyukai