Anda di halaman 1dari 2

1. Sumber listrik utama pada kendaraan adalah . d.

Diantara upper dan lower


a. Batrai e. Upper level
b. Alternator 10. Sistem stater digunakan untuk …
c. Motor stater a. Mengisi baterai
d. Rotor b. Melakukan pembakaran
e. Stator coil c. Menghidupkan mesin
2. Prosedur menguji kebocoran arus listrik disebut d. Menghidupkan AC
… e. Mensuplai arus listrik
a. Train test 11. Gambar dibawah adalah pemeriksaan …
b. Rain test a. Hubungan massa
c. Drain test komutator
d. Dain test b. Hubungan antar
e. Tain test segmen
3. Untuk mengukur hambatan sekring posisi c. Field coil
selektor multitester mengarah pada … d. Pull in coil
a. DC 50 e. Hold in coil
b. DC Volt 12. Fungsi kumparan field coil yang terdapat pada
c. 1 kilo ohm yoke and pole pada motor stater adalah
d. DC Ampere a. Memutarkan motor stater agar dapat
e. 1 ampere bekerja
4. Bila 2 buah batrai dengan tegangan dan arus b. Menghubungkan terminal 30 dan C melalui
yang sama dirangkai secara pararel maka … plunyer
a. Teganganya bertambah arusnya berkurang c. Menghubungkan arus yang menuju ke
b. Tegangan tetap arus berkurang massa
c. Tegangan berkurang arus bertambah d. Menghambat arus listrik yang menuju ke
d. Tegangan dan arus tetap armature coil
e. Tegangan bertambah arus tetap e. Menghasilkan kemagnetan pada rumah
5. Pada body batrai tertulis kode N 50 Z, angka 50 motor stater
menyatakan … 13. Test kemampuan pull in coil pada stater untuk
a. Tegangan memeriksa bahwa …
b. Tahanan a. Pinion gear bergerak ke dalam
c. Ukuran b. Pinion gear bergerak ke luar
d. Arus c. Pinion gear tetap di luar
e. Pabrik pembuat d. Pinion gear berputar
6. Alat untuk mengukur berat jenis batrai adalah . e. Pinion gear tetap di dalam
a. Hydrometer 14. Yang bukan merupakan komponen motor
b. Dial gauge stater adalah …
c. Mikrometer a. Magnetic switch
d. Multimeter b. Armature
e. Cylinder gauge c. Field coil
7. Pada tutup batrai terdapat lubang ventilasi yang d. Starter clutch
berguna untuk … e. Stator
a. Mengalirkan uap dari kotak batrai 15. Untuk merubah energi listrik menjadi energi
b. Mengalirkan uap dari terminal baterai mekanik dalam bentuk gerak putar dalam
c. Mengalirkan uap dari elektroda batrai motor starter adalah …
d. Mengalirkan uap dari proses pengisian a. Armature
e. Mengalirkan kotoran baterai b. Brush
8. Apabila mata terkena cairan elektrolit baterai, c. Brush holder
hal yang pertama kali harus dilakukan adalah .. d. Field coil
a. Pergi ke dokter e. Drive level
b. Langsung membasuh mata dengan air 16. Bagian yang mempertahankan agar plunyer
sesegera mungkin pada selenoid motor stater tetap
c. Dibiarkan saja sampai mengering menghubungkan terminal 30 dengan terminal
d. Di tiup agar tidak pedih C sesaat setelah pinion gear berkaitan penuh
e. Di usap dengan kain lap adalah ..
9. Tinggi maksimum pengisian air baterai adalah. a. Field coil
a. Diatas upper level b. Field in coil
b. Dibawah lower level c. Primary coil
c. Lower level d. Hold in coil
e. Pull in coil a. Seri
17. Tiga buah tahanan masing-masing 12, 3, dan 9 b. Parallel
ohm dirangkai seri kemudian dihubungkan c. Panjang
dengan sumber tegangan 12 V, maka arus yang d. Banyak
mengalir adalah … e. Penuh
a. 0,5 A 26. Apa fungsi diode . . . . .
b. 2,0 A a. Menyearahkan arus listrik
c. 12,0 A b. Mengalirkan cahaya
d. 24,0 A c. Mengalirkan listrik
e. 144,0 A d. Mengalirkan arus bolak-balik
18. Komponen yang berfungsi untuk pengaman e. Mengalirkan arus balik
saat terjadi hubingan singkat adalah … 27. Dari rangkaian kelistrikan R adalah symbol
a. Saklar a. Neutral
b. Relay b. Lamp
c. Sekring c. Massa
d. Stator d. Resistor
e. Kondensor e. Baterai
19. Kode 58 pada kelistrikan bodi adalah ... 28. Sebutkan 2 jenis multitester…
a. Lampu kota a. Analog dan digital
b. Lampu kepala b. Analog dan konvensional
c. Lampu tanda belok c. Digital dan display
d. Lampu rem d. Analog dan display
e. Lampu mundur e. Semuanya benar
20. Yang berfungsi menyambung dan memutus 29. Apa nama komponen elektronika berupa saklar
arus dari baterai ke komponen kelistrikan magnetik yang digerakan oleh arus listrik
adalah ... disebut..
a. Fuse a. relai
b. Relay b. fuse
c. Coil c. saklar
d. Kunci kontak d. batrai
e. Regulator e. kunci kontak
21. Fungsi dari flasher adalah ... 30. Untuk memutuskan dan menghubungkan arus
a. Penerang lampu listrik adalah fungsi dari . . . . .
b. Pengedip lampu a. baterai
c. Saklar lampu b. saklar
d. Pengedip arus c. fuse
e. Pengubah warna lampu d. platina
22. Dalam kelistrikan body yang berfungsi untuk e. kunci kontak
menormalkan / menstabilkan aliran listrik
adalah……
a. Baterai
b. Kabel
c. Saklar
d. Terminal baterai
e. Fuse / sekring
23. Fungsi dari kabel adalah
a. Meyimpan arus listrik
b. Meneruskan listrik dari baterai ke komponen
c. Memutuskan arus
d. Memberi arus
e. Menyambung hambatan
24. Alat yang digunakan untuk mengukur tahanan
kabel adalah . . . . .
a. Varnier caliper
b. Micro meter
c. Avo meter
d. Tes pen
e. Dial gauge
25. Rangkaian yang bercabang adalah . . . . .

Anda mungkin juga menyukai