Anda di halaman 1dari 2

NAMA : A.

IPANHAR
NPM : 18.03.0.003
MK : Sistem Instrumentasi Elektronika

JAWABAN.

3. akuisisi data adalah suatu sistem yang berfungsi untuk mengambil, mengumpulkan dan
menyiapkan data, hingga memprosesnya untuk menghasilkan data yang dikehendaki. Jenis
serta metode yang dipilih pada umumnya bertujuan untuk menyederhanakan setiap
langkah yang dilaksanakan pada keseluruhan proses. Suatu sistem akuisisi data pada
umumnya dibentuk sedemikian rupa sehingga sistem tersebut berfungsi untuk mengambil ,
mengumpulkan dan menyimpan data dalam bentuk siap yang siap untuk diproses lebih
lanjut.

Contohnya
Citra Digital

Citra digital dapat didefinisikan sebagai fungsi dua variabel, f(x,y), dimana x dan y
adalah koordinat spasial dan nilai f(x,y) adalah intensitas citra pada koordinat tersebut, hal
tersebut diilustrasikan pada gambar dibawah ini . Teknologi dasar untuk menciptakan dan
menampilkan warna pada citra digital berdasarkan pada penelitian bahwa sebuah warna
merupakan kombinasi dari tiga warna dasar, yaitu merah, hijau, dan biru (Red, Green, Blue -
RGB).
Manfaatnya
Untuk mendapatkan citra asli dari suatu citra yang sudah buruk karena pengaruh derau.
Proses pengolahan bertujuan mendapatkan citra yang diperkirakan mendekati citra
sesungguhnya.

4. kelebihan system akuisi data digital adalah


1. Teknologi digital menawarkan biaya lebih rendah, keandalan (reability) lebih baik,
pemakain ruang yang lebih kecil dan konsumsi daya yang lebih rendah
2. Teknologi digital membuat kualitas komunikasi tidak tergantung pada jarak
3. Teknologi digital lebih bergantung pada noise.

Kekurangan Sistem digital juga mempunyai beberapa kerugian dibandingkan dengan


sistem analog, bahwa sistem digital memerlukan bandwidth yang besar

Kelebihan system akuisi data analog


1. Kelebihan Komunikasi Digital Untuk mengirim sinyal melalui kabel yang panjang
biasanya juga harus diubah dulu menjadi sinyal analog, memerlukan juga perancangan
ADC danDAC.
2. Disk Drive Electronics Data storage–> binari (Digital) dibaca oleh “magnetic head” –>
ANALOG (small, few milli Volt, high noise) disini sinyal perlu di
“amplified, filtered, and digitized”.
Kekurangan system akuisi data analog
1. digital hanya mempertimbangkan speed, power dissipation analog harus
memepertimbangkan speed, power dissipation, gain, precission, supply voltage dsb
2. Analog lebih sensitif terhadap derau/noise, crosstalk dan interferensi (kecepatan &
presisi)

Anda mungkin juga menyukai