Anda di halaman 1dari 3

1) Bagan alir yang menunjukkan kerja atau apa yang dikerjakan dalam

sistem / sub sistem dan menjelaskan urutan dari prosedur-prosedur

yang ada di dalamnya, dinamakan:

A. Bagan Alir Program (program flowchart)

B. Bagan Alir Sistem (system flowchart)

C. Bagan Alir Dokumen (document flowchart)

D. Bagan Alir Data (data flowchart)

2) Bagan alir yang menunjukkan arus dari formulir, baik formulir input

maupun formulir output termasuk tembusan-tembusannya,

dinamakan:

A. Bagan Alir dokumen (documen flowchart)

B. Bagan Alir Formulir (form flowchart)

C. Bagan Alir Sistem (system flowchart)

D. Jawaban A dan B Benar

3) Penekanan dalam penggambaran bagan alir program adalah pada:

A. Apa yang dikerjakan dalam sistem dan urutan prosedurnya

B. Dokumen-dokumen atau formulir yang muncul dalam proses

sistem

C. Logika prosedur dalam sebuah proses sistem

D. Aliran data dalam sebuah sistem

4) Bagan alir program terdiri dari dua macam, yaitu:

A. Bagan alir logika program dan bagan arus data

B. Bagan alir dokumen dan bagan alir formulir

C. Bagan alir dokumen dan bagan alir program komputer terinci

D. Bagan alir logika program dan bagan alir program komputer

Terinci
5) Simbol bagan alir sistem di bawah ini menunjukkan:

A. Operasi yang dilakukan di luar proses operasi komputer

B. Proses dari operasi program komputer

C. Kegiatan input/output

D. Jawaban A dan B Benar

E. Semua Jawaban Benar

6) Kegiatan input / output pada program flowchart digambarkan

menggunakan simbol :

A. JAJARGENJANG

B.

C.

D.

7) Berikut adalah simbol yang digunakan baik pada Bagan Alir Sistem

maupun pada Bagan Alir Program, kecuali:

A.

B. KOTAK

C.

D.

8) Bagan alir sistem (system flowchart) dapat dipergunakan oleh analis

untuk menyampaikan hasil analisisnya kepada pemakai sistem dalam

fase analisis sistem. Pernyataan tersebut adalah:

B. Benar

S. Salah

9) Simbol-simbol yang digunakan pada penggambaran program

flowchart adalah simbol-simbol yang menunjukkan alat sebagai

media input, output, serta penyimpanan dalam proses pengolahan

data. Pernyataan tersebut adalah:

B. Benar

S. Salah
10)Bagan alir logika program dan bagan alir program komputer terinci

keduanya disiapkan oleh analis sistem. Pernyataan tersebut adalah:

B. Benar

S. Salah

Anda mungkin juga menyukai