Anda di halaman 1dari 1

ABSTRAK

A. Mutiara Ermas, NPM : 201543500638


B. Perancangan Sistem Aplikasi Pengenalan Tanaman Herbal Berbasis
Android. Skripsi/Tugas Akhir : Jakarta : Fakultas Teknik dan Ilmu
Komputer : Program Studi Informatika : Universitas Indraprasta Persatuan
Guru Republik Indonesia, Agustus, 2019
C. xvii + 5 Bab + 60 Halaman
D. Kata kunci : Pengenalan, Tanaman herbal, Berbasis android, Android
studio, Waterfall.
E. Tujuan Penelitian adalah untuk merancang aplikasi yang diharapkan bisa
mempermudah masyarakat dalam mengenal, mempelajari dan
menerapkannya dalam kebutuhan sehari-hari untuk penyembuhan suatu
penyakit. Dalam hal ini, penulis membuat sebuah aplikasi perancangan
sistem aplikasi pengenalan tanaman herbal berbasis Android. Proses
pembuatan aplikasi ini menggunakan Android Studio sebagai editor
program, dan Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini
adalah metode kualitatif. Langkah-langkah pengembangan sistem yang
digunakan adalah model waterfall.
F. Daftar Pustaka : 1. Buku 9 buah
2. Jurnal 5 buah
3. Situs Internet 8 buah
4. Skripsi 3 buah
G. Pembimbing : Kevin Septianzah, M.Kom. (Pembimbing Materi)
Andreas Adi Trinoto, S.Kom., MMSI. (Pembimbing
Teknik)

iv

Anda mungkin juga menyukai