Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN KASUS BEDAH UROLOGI

SEORANG ANAK 14 TAHUN DENGAN TORSIO TESTIS SINISTRA

Diajukan guna melengkapi tugas Kepaniteraan Senior


Bagian Ilmu Bedah Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro

Riyan
22010117220212

Mentor Residen:
dr. Dony Kurniadi Wibowo

Mentor Senior:
Dr. dr. Selamat Budijitno, M.Si.Med, Sp. B, Sp. B(K)Onk

BAGIAN ILMU BEDAH


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
2019
LAPORAN KASUS BEDAH UROLOGI

I. IDENTITAS PASIEN
Nama Penderita : An. TW
Umur : 14 tahun
Agama : Islam
Alamat : Semarang
No. CM : C73191
MRS : 25 April 2019

II. DAFTAR MASALAH


No. Masalah Aktif Tanggal Masalah Tanggal
Pasif
1. Nyeri pada buah 25 April 2019
zakar kiri

III. ANAMNESIS
Autoanamnesis dengan pasien pada tanggal 25 April 2019 pukul 20.00 WIB di
IGD RSUP Dr. Kariadi Semarang.
Keluhan Utama : Nyeri pada buah zakar kiri
Riwayat Penyakit Sekarang:
+ 3 hari SMRS pasien mengeluh nyeri pada buah zakar kiri.Nyeri muncul
tiba-tiba saat pasien bangun di pagi hari,tanpa ada riwayat trauma sebelumnya.
Demam (-),mual (-),muntah (-). BAK dan BAB dbn. Kemudian pasien membeli
obat warung dan merasa nyeri mereda.
+ 1 hari SMRS buah zakar kiri kembali nyeri serta membengkak,mual
(-),muntah (-),demam (-).BAB dan BAK tidak ada keluhan.Pasien dibawa oleh
orang tua ke IGD RSDK.
Riwayat Penyakit Dahulu:
- Riwayat alergi disangkal
- Riwayat trauma daerah genital (-)
- Riwayat benjolan hilang timbul daerah genital (-)
- Riwayat penyakit gula disangkal
- Riwayat penyakit darah tinggi disangkal
Riwayat Penyakit Keluarga :
- Riwayat penyakit gula disangkal
- Riwayat penyakit darah tinggi disangkal
- Riwayat memiliki keluhan serupa disangkal

Riwayat Sosial Ekonomi :


Pasien adalah seorang pelajar,tinggal bersama kedua orang tua. Biaya pengobatan
ditanggung JKN PBI. Kesan sosial ekonomi cukup.

IV. PEMERIKSAAN FISIK

Pemeriksaan fisik dilakukan tanggal 25 April 2019 pukul 20.00 WIB di IGD
RSDK

Keadaan Umum : baik


Kesadaran : composmentis, GCS E4M5V6 = 15
Tanda Vital : Tekanan Darah : 120/80 mmHg
Nadi : 80 x/menit
Laju Nafas : 20x/menit
Suhu : 37 ˚C (Aksiler)
VAS :5
BB :50 kg

TB :155 cm

BMI : 20,81 (Normoweight)

Kepala : mesosefal, jejas (-), krepitasi (-), nyeri tekan (-)


Mata : Pupil isokor  3mm/3mm, konjungtiva palpebral pucat (-/-),
sclera ikterik (-/-), perdarahan konjungtiva (-)
Maksilofasial : oklusi (-)
Hidung : pernapasan cuping (-), discharge (-)
Telinga : discharge (-)
Mulut : jejas (-), bibir sianosis (-), bibir kering (-)
Leher : jejas (-), simetris, pembesaran nnll (-), krepitasi (-), nyeri tekan (-)
Aksilla : pembesaran nnll (-)
Thorax : jejas (-), luka (-)
Cor :
Inspeksi : ictus cordis tidak tampak
Palpasi : ictus cordis teraba di SIC V, 2 cm medial dari linea mid
clavicularis sinistra, tidak kuat angkat
Perkusi : Batas atas jantung : SIC II linea parasternal kiri

Batas kanan jantung : SIC V linea parasternal kanan

Batas kiri jantung : SIC V linea midclavicularis sinistra


Auskultasi : bunyi jantung I-II reguler, bising (-), gallop (-)
Paru :
Inspeksi : Pergerakan kedua hemithoraks simetris saat statis dan
dinamis, retraksi (-), nafas paradoksal (-/-)
Palpasi : stem fremitus kanan = kiri
Perkusi : Sonor pada seluruh lapangan paru
Auskultasi : suara dasar vesikuler (+/+), suara tambahan (-/-)
Abdomen :
Inspeksi : datar,venektasi (-),scar(-)
Auskultasi : BU (+) 10x/menit
Perkusi : Timpani
Palpasi : NT (-),defans mskuler (-),hepar dan lien tidak teraba
Ekstremitas :
Superior Inferior
Sianosis -/- -/-
Akral dingin -/- -/-
Oedem -/- -/-
Cap. Refill >2”/ >2” >2”/ >2”

STATUS LOKALIS
Testis Sinistra :
Inspeksi : edema (+),kulit tampak kemerahan dibanding sekitar
Pa : perabaan hangat,keras,nyeri tekan (+),phren sign (-),angel sign (+)
Testis Dextra
Inspeksi : edema (-) warna kulit sama dengan sekitar
Pa : perabaan hangat,kenyal,nyeri tekan (-),angel sign (-)

VI. PEMERIKSAAN PENUNJANG


LABORATORIUM DARAH (25 APRIL 2019)
Hasil
Pemeriksaan Satuan Nilai Rujukan
(17/04/2019)

Darah Lengkap

Hemoglobin 13,2 g/dL 13-16

Hematokrit 47,9 % 40-54

Eritrosit 5,47 106/uL 4,4-5,9

MCH 19 Pg 27-32

MCV 65,1 fL 76-96

MCHC 29,2 g/dL 29-36

Leukosit 11,7 103/uL 3,8-10,6

Trombosit 154 103/uL 150-400

VII. DIAGNOSIS KERJA


Torsio Testis Sinistra

VIII. INITIAL PLAN


Ip Dx : S :
O : USG Doppler
Ip Rx : Infus RL 20 tpm
Paracetamol 500 mg/8 jam

Ip Mx : Keluhan, tanda vital,darah rutin


Ip Ex :
- Menjelaskan kepada keluarga pasien mengenai diagnosis sementara
- Menjelaskan kepada keluarga pasien mengenai pemeriksaan penunjang
yang diperlukan untuk memonitoring perbaikan klinis
- Menjelaskan kepada keluarga pasien mengenai rencana tindakan yang
akan dilakukan dengan risiko dan komplikasinya.

Anda mungkin juga menyukai